URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
DATA PEKERJAAN
PROGRAM : PENATAAN BANGUNAN GEDUNG
PEKERJAAN : PERENCANAAN TEKNIS BANGUNAN DAN LINGKUNGAN WILAYAH I
LOKASI : KAB. ACEH BARAT
SUMBER DANA : DAU
TAHUN ANGGARAN : 2025
DESKRIPSI PEKERJAAN
Pekerjaan merupakan Perencanaan Teknis Bangunan dan Lingkungan Wilayah I Kabupaten Aceh Barat
yang terbagi menjadi beberapa pekerjaan, diantaranya Pembangunan Tempat Parkir Masjid Gp.
Seuneubok Teungoh Kecamatan Arongan Lambalek, Pembangunan Pagar Mesjid Gp. Tungkop,
Pembangunan Pagar Mesjid Al Ihsan Gp. Ujong Tanjong Kec. Meureubo, Pembangunan Pagar Mesjid
Darul Hikmah Gp. Peunaga Rayeuk, Rehabilitasi Balai Pengajian TPQ Al Barakah Gp. Ujong Drien, dan
Rehabilitasi Balai Pengajian Hidayatullah Gp. Ujong Tanjong.
Lingkup Pekerjaan Meliputi :
A. Tenaga Profesional
B. Tenaga Sub-Profesional;
C. Sewa Peralatan dan Kantor;
D. Komputer Suplies dan Alat Tulis Kantor (ATK); dan
E. Biaya Laporan Teknis
Pagu Anggaran untuk Pelaksanaan Pekerjaan Tersebut adalah Rp. 26.000.000,- (Dua Puluh Enam Juta
Rupiah) dengan sumber dana DAU Kab. Aceh Barat Tahun Anggaran 2025.