Penyusunan dokumen DED Rehab Fasilitas Sandar Pelabuhan Penyeberangan Pulau
Banyak Aceh Singkil dimaksudkan untuk menyediakan dokumen teknis yang bertujuan
sebagai pedoman pelaksanaan kegiatan rehabilitasi fasilitas sandar kapal di Pelabuhan
Penyeberangan Pulau Banyak, Aceh Singkil.
Pekerjaan dilaksanakan selama 30 (tiga puluh) hari kalender menghasilkan output
sebagai berikut :
1. Laporan Akhir;
2. Laporan Teknis;
3. Album Gambar DED.