Konsultansi Pengawasan Pekerjaan Long Segment Ruas Jalan Simpang Empat (Sijuk) - Buding (Dak Tematik Penguatan Dpp)

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 6098086
Date: 30 January 2023
Year: 2023
KLPD: Provinsi Bangka Belitung
Work Unit: Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang Dan Perumahan Rakyat Kawasan Permukiman
Procurement Type: Jasa Konsultansi Badan Usaha Konstruksi
Method: Seleksi - Prakualifikasi Dua File - Kualitas dan Biaya
Contract Type: Waktu Penugasan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 193,000,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 192,999,030
Winner (Pemenang): PT Astadipati Duta Harindo
NPWP: 033103508311000
RUP Code: 39480716
Work Location: Kab. Belitung dan Kab. Belitung Timur - Belitung (Kab.)
Participants: 21
Applicants
Administrative Score (SA)Reason
0033103508311000Rp 170,444,94091.694.12-
0030055958307000Rp 180,985,50072.8679.25-
0014963276218000Rp 184,271,10087.1788.77-
0033009879307000---Tidak menyampaikan data pembuktian kualifikasi melalui email sesuai undangan pembuktian kualifikasi
0830934162003000---Tidak menyampaikan data pembuktian kualifikasi melalui email sesuai undangan pembuktian kualifikasi
0031972706304000Rp 182,904,69061.48--
0015161359301000----
0026711283307000Rp 189,148,44062.02--
0947767794422000----
0023913213304000---Tidak melampirkan Sertifikat Badan Usaha (SBU) dengan Kualifikasi Usaha Kecil [Kecil/Menengah/Besar], serta disyaratkan sub bidang klasifikasi/layanan RE202 atau RK003 sesuai yang di syaratkan..
0832085559103000---Tidak menyampaikan data pembuktian kualifikasi melalui email sesuai undangan pembuktian kualifikasi
0031783004015000---Tidak menyampaikan data pembuktian kualifikasi melalui email sesuai undangan pembuktian kualifikasi
0313322380405000----
0014430045308000----
0015475288307000----
0701689978304000----
CV Hoesnoel Karya
04*6**4****04**0----
0033107913017000----
0016342800218000----
0012107470429000----
Dimetrik Disain Indonesia
09*5**3****21**0----
Attachment
URAIAN     SINGKAT     PEKERJAAN                          
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
   OPD           : DINAS PEKERJAAN UMUM PENATAAN RUANG DAN             
                                                                       
                  PERUMAHAN RAKYAT KAWASAN PERMUKIMAN PROVINSI         
                  KEPULAUAN BANGKA BELITUNG                            
                                                                       
   NAMA PEKERJAAN : BELANJA JASA KONSULTANSI PENGAWASAN PEKERJAAN JASA 
                                                                       
                  KONSULTANSI KONSTRUKSI PENGAWASAN LONG SEGMENT RUAS  
                  JALAN SIMPANG EMPAT (SIJUK) - BUDING (DAK TEMATIK    
                                                                       
                  PENGUATAN DPP)                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                           TAHUN     ANGGARAN        2023              
    Paket Pekerjaan Belanja Jasa Konsultansi Pengawasan Pekerjaan Jasa 
Konsultansi Konstruksi Pengawasan Long Segment Ruas Jalan Simpang Empat
(Sijuk) – Buding (DAK Tematik Penguatan DPP) Tahun Anggaran 2023 (sumber Dana
Alokasi Khusus Provinsi Kepulauan Bangka Belitung), direncanakan berlokasi di Kabupaten
                                                                       
Belitung dan Belitung Timur, pada ruas jalan Simpang Empat (Sijuk) – Buding.
    Secara garis besar, paket pekerjaan ini difungsikan sebagai pengendalian
pelaksanaan pekerjaan dilapangan untuk mendapatkan hasil pekerjaan konstruksi yang
memenuhi persyaratan yang tercantum di dalam spesifikasi (tepat mutu), dan dilaksanakan
secara tepat biaya serta tepat waktu dan penjaminan mutu teknis pekerjaan konstruksi jalan
untuk mendapatkan hasil pekerjaan yang memenuhi kinerja jalan yang ditetapkan dalam
dokumen kontrak, guna menjamin ketersediaan infrastruktur jalan yang handal dan
berkelanjutan.                                                         
                                                                       
    Secara umum, pengendalian pelaksanaan pekerjaan pada paket Long Segment Ruas
Jalan Simpang Empat (Sijuk) – Buding (DAK Tematik Penguatan DPP), dilakukan terhadap
pelaksanaan pekerjaan pelebaran jalan, pemeliharaan berkala, rekonstruksi, dan
pemeliharaan rutin/rutin kondisi pada paket Long Segment Ruas Jalan Simpang Empat
(Sijuk) – Buding (DAK Tematik Penguatan DPP).                          
                                                                       
    Demikian uraian singkat pekerjaan Belanja Jasa Konsultansi Pengawasan
Pekerjaan Jasa Konsultansi Konstruksi Pengawasan Long Segment Ruas Jalan
Simpang Empat (Sijuk) – Buding (DAK Tematik Penguatan DPP) ini dibuat, sebagai
gambaran pekerjaan yang akan dilaksanakan di Tahun Anggaran 2023       
                                                                       
                                                                       
                                Pangkalpinang, Januari 2023            
                                                                       
                                                                       
                                   Pejabat Pembuat Komitmen            
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                                                       
                                  Afra Pranata Kelana Putra, ST.       
                                   NIP. 19791214 200901 1 010
Tenders also won by PT Astadipati Duta Harindo
Authority
14 November 2023Pengawasan Teknis Preservasi Jalan Dan Jembatan Di Pulau BelitungKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 2,499,204,000
20 October 2025Manajemen Konstruksi Pembangunan Gedung Student Training Center (Stc) Universitas Aisyiyah Yogyakarta (Unisa)Kementerian Pekerjaan UmumRp 2,369,840,000
29 November 2024Pengawasan Teknis Preservasi Jalan Dan Jembatan Ruas Sp. Dprd (Tugu Hiu) - Sp. Nakau Dan Penggantian Jembatan Lemau A (Sbsn)Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 2,201,997,000
23 June 2025Perencanaan Teknis Preservasi Jalan Dan Jembatan Wilayah Papua Barat DayaKementerian Pekerjaan UmumRp 2,100,000,000
4 September 2025Pengawasan Teknis Inpres Jalan Daerah (Ijd) Provinsi Kepulauan RiauKementerian Pekerjaan UmumRp 2,000,000,000
8 April 2025Jasa Konsultansi Konstruksi Pengawasan Preservasi Jalan Wilayah Timur 2Provinsi Jawa TengahRp 1,841,782,000
17 November 2023Pengawasan Teknis Preservasi Jalan Air Sebakul - BetunganKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 1,800,500,000
24 January 2024Paket 4 Pengawasan Teknis Preservasi Jalan Regional II D.I. YogyakartaKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 1,569,552,000
3 July 2024Konsultan Pengendali Mutu Independen (Pmi) Ruas Tol Rengat - Pekanbaru Seksi Lingkar PekanbaruKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 1,526,021,000
14 April 2025Perencanaan Jembatan Dan Penanganan Longsoran Provinsi BengkuluKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 1,510,426,000