Uraian Singkat Pekerjaan Jasa Konstruksi
Program : Penyelenggaran Jalan
Kegiatan : Penyelenggaraan Jalan Kabupaten/Kota
Sub Kegiatan : Pembangunan Jalan
Pekerjaan : Pembangunan Jalan Desa Kasai RT. 02 Kecamatan Batu Mandi
Pagu : Rp. 200.000.000,00 (Dua ratus juta rupiah)
HPS : Rp. 199.992.000,00 (Seratus sembilan puluh sembilan juta
sembilan ratus sembilan puluh dua ribu rupiah)
Kode RUP : 59841758
No. Paket : JL-54
Masa Pelaksanaan : 30 (Tiga puluh) hari kalender
Uraian singkat : Perkerasan badan Jalan menggunakan perkerasan beton
semen
Sumber pendanaan : Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD)
Tahun Anggaran : 2025
Lokasi : Kecamatan Batu Mandi
Syarat Administrasi : Jasa Pelaksana Konstruksi Jalan Raya (kecuali Jalan Layang)
Jalan, Rel Kereta Api dan Landasan Pacu Bandara
(SI003/42111/42113/42114/42101/42103)
Kebutuhan Personil :
Jabatan Jurusan Sertifikat Kompetensi Kerja Pengalaman
Pelaksana Lapangan Pendidikan Minimal SLTA SKK Bidang Jalan
sederajat
Petugas K3 Konstruksi Pendidikan Minimal SLTA Sertifikat Petugas K3
sederajat
Peralatan :
Jenis Jumlah Kapasitas
Excavator 1 Buah 80-140 HP
Pejabat Pembuat Komitmen (PPK)
Ttd
Ir. Rina Aryani, ST. MT
NIP. 19780318 200501 2 009