Belanja Jasa Konsultansi Perencanaan Arsitektur

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 10497830000
Date: 22 October 2025
Year: 2025
KLPD: Kab. Bandung Barat
Work Unit: Dinas Sosial
Procurement Type: Jasa Konsultansi Badan Usaha Konstruksi
Method: Pengadaan Langsung
Contract Type: Lumsum
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 39,267,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 39,194,100
Winner (Pemenang): PT Khusna Multhiwiguna Mandiri
NPWP: 750676256445000
RUP Code: 61209553
Work Location: Dinas Sosial - Bandung Barat (Kab.)
Participants: 1
Attachment
PEMERINTAH KABUPATEN  BANDUNG  BARAT                       
                         DINAS SOSIAL                                   
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                        URAIAN SINGKAT                                  
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                       NAMA  PEKERJAAN:                                 
                                                                        
      BELANJA  JASA KONSULTANSI PERENCANAAN  ARSITEKTUR                 
                  KABUPATEN  BANDUNG  BARAT                             
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                     TAHUN ANGGARAN  2025                               
         BELANJA JASA KONSULTANSI PERENCANAAN  ARSITEKTUR               
                                                                        
                                                                        
Latar Belakang                                                          
                                                                        
Keberadaan kantor UPT PACA dan UPT Rumah Singgah merupakan salah satu penunjang
                                                                        
pada Dinas Sosial di Kabupaten Bandung Barat. Keberadaanya harus diperhatikan dengan
sangat serius, karena bangunan tersebut menjadi salah satu fungsi utama dari Dinas Sosial.
                                                                        
Saat ini keberadaan bangunan kantor dan rumah singgah tidak cukup baik, sehingga
memerlukan pemeliharaan, baik pemeliharaan kecil, sedang hingga berat. di Kabupaten
                                                                        
Bandung Barat terdapat dua UPT dan dua Ruamh Singgal yang masing masing berlokasi
                                                                        
di Kecamatan Cipatat dan Kecamatan Lembang.                             
Dalam rangka pelayanan kepada masyarakat, maka diperlukan pemeliharaan/rehab
                                                                        
terhadap kedua bangunan tersebut, baik yang berada di Kecamatan Cipatat maupun di
kecamatan Lembang. Dinas Sosial berkomitmen memperbaiki infrastruktur bangunan
                                                                        
dalam rangka menunjang pelayanan kepada masyarakat agar dapat memberikan pelayanan
                                                                        
yang terbaik.                                                           
Agar pelaksanaan rehab/pemeliharaan dapat dilaksanakan dengan baik, maka diperlukan
                                                                        
perencanaan untuk kedua bangunan tersebut. Perencanaan ini disesuaikan dengan
kebutuhan pada lokasi bangunan yang akan direhab.                       
                                                                        
                                                                        
Tujuan                                                                  
                                                                        
                                                                        
Tujuan pekerjaan ini agar dalam pelaksanaan Pekerjaan Perencanaan Arsitektur
(rehab/pemeriharaan) UPT Rumah Singgah dan UPT PACA  dapat direncanakan,
dirancang dengan sebaik-baiknya sehingga dapat memenuhi kriteria teknis bangunan yang
layak dari segi mutu, biaya dan kriteria administrasi bagi bangunan gedung negara
                                                                        
                                                                        
Sasaran                                                                 
                                                                        
Menghasilkan Perencanaan dengan memperhatikan pengendalian waktu, biaya,
pencapaian sasaran fisik (kuantitas dan kualitas), dan tertib administrasi mulai dari
tahap perencanaan konstruksi sampai dengan masa pelaksanaan pembangunan dan sesuai
dengan peraturan dan perundang undangan yang berlaku. Adapun lokasi perencanaan :
       1. Kantor UPT Rumah Singgah di Kecamatan Cipatat                 
                                                                        
       2. Kantor UPT PACA di Kecamatan Lembang                          
                                                                        
Sumber Pendanaan                                                        
                                                                        
                                                                        
Pekerjaan ini dibiayai dari sumber pendanaan: Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah
(APBD) Kabupaten Bandung Barat Tahun Anggaran 2025 dengan total biaya perkiraan
yang diperlukan sebesar Rp. 39.267.000 (Tiga Puluh Sembilan Juta Dua Ratus Enam
Puluh Tujuh Ribu Rupiah).                                               
                                                                        
                                                                        
Organisasi dan PPK                                                      
                                                                        
                                                                        
Satuan Kerja    : Dinas Sosial Kabupaten Bandung Barat                  
Nama PA         : Dr. Idad Saadudin, S.Sos.,M.Kes                       
NIP             : 197111191996031001                                    
                                                                        
Nama PPK        : Dadan Irpansah, ST                                    
NIP.            :198306112010011008                                     
                                                                        
                                                                        
Lingkup Pekerjaan                                                       
                                                                        
Lingkup pekerjaan dari kegiatan ini adalah:                             
   1. Membuat gambar teknis rencana rehab/pemeliharaan; Membuat spesifikasi
     teknis yang meliputi ukuran yang harus dipenuhi untuk mencapaikualitas
                                                                        
     pekerjaan yang disyaratkan dan peralatan yang dipergunakan dalam pelaksanaan
     konstruksi;                                                        
   2. Menyusun metode pelaksanaan pekerjaan konstruksi;                 
   3. Menyusun rencana anggaran biaya pelaksanaan konstruksi yang meliputi
                                                                        
     perhitungan volume pekerjaan dan biaya;                            
   4. Menyusun dokumen Rencana Kerja dan Syarat (RKS) dan Rencana Anggaran
     Biaya (RAB) untuk pekerjaan konstruksi (fisik)                     
                                                                        
                                                                        
Keluaran                                                                
                                                                        
Keluaran / Output yang dihasilkan berupa :                              
     1. Laporan Pendahuluan konsultan Perencanaan                       
     2. Laporan Akhir                                                   
     3. Pembuatan layout dan detail gambar Rehab/Pemeliharaan Bangunan  
     4. Dokumen Pengadaan untuk Jasa Konstruksi dan Jasa Konsultansi Pengawasan
        yaitu, EE, Bill of Quantity (BoQ), RKS dan Detail Gambar        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
Jangka Waktu Penyelesaian Pekerjaan                                     
                                                                        
Jangka waktu penyelesaian pekerjaan adalah 30 hari kalender sejak penandatanganan
SPMK.                                                                   
                                                                        
                                Bandung Barat,    Oktober 2025          
                              PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN (PPK) DINAS      
                                           SOSIAL                       
                                                                        
                                                                        
                                      DADAN IRPANSAH,ST                 
                                      NIP. 198306112010011008
Tenders also won by PT Khusna Multhiwiguna Mandiri
Authority
4 July 2018Study Penentuan Bench Mark Referensi Untuk Penentuan Piel Banjir Wilayah Rencana Pengembangan PerkotaanKab. KarawangRp 450,000,000
2 April 2019Pengawasan Pelaksanaan Konstruksi Peningkatan Jalan Wilayah CipeundeuyPemerintah Daerah Kabupaten Bandung BaratRp 332,500,000
22 June 2018Pengawasan Penataan Sarana Dan Prasarana Kawasan KumuhKab. BandungRp 330,000,000
16 September 2020Pengadaan Jasa Konsultansi Pengawasan Gedung Utama (Fasade) Bbplk BandungKementerian KetenagakerjaanRp 314,885,000
15 August 2019Perencanaan Tps3r Provinsi JambiPemerintah Daerah Provinsi JambiRp 300,000,000
22 June 2023Belanja Jasa Konsultansi Pengawasan Arsitektur : Pembangunan Taman Bundaran BadamiKab. KarawangRp 300,000,000
16 June 2022Penyusunan Masterplan Kawasan Gunung SanggabuanaKab. KarawangRp 295,000,000
18 January 2018Perencanaan Teknis Pembangunan Gedung Siaga, Dan Shelter Kendaraan Operasional Lapangan Kantor Sar Jakarta T.A. 2018Badan Nasional Pencarian dan PertolonganRp 271,000,000
25 June 2019Jasa Konsultansi Perencanaan Pembangunan Gedung Diklat Kabupaten Bandung BaratPemerintah Daerah Kabupaten Bandung BaratRp 250,000,000
15 May 2019Jasa Konsultasi Pengawasan Ruang Terbuka Hijau (Rth) Taman Alun - AlunPemerintah Daerah Kabupaten IndramayuRp 250,000,000