URAIAN PEKERJAAN
1 JADWAL DAN LINGKUP PELAKSANAAN KEGIATAN
1. Pelaksanaan Kegiatan Pemeliharaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan
Pemerintahan Daerah Sub Kegiatan Pemeliharaan/Rehabilitasi Sarana dan
Prasarana Gedung Kantor atau Bangunan Lainnya Berupa Renovasi Ruang Rapat
direncanakan selama kurang lebih selama 30 (tiga puluh) hari kalender.
2. Ruang Lingkup Pelaksanaan :
a. Pekerjaan Persiapan
Mobilisasi dan demobilisasi alat & orang
Pembersihan dan persiapan lapangan
b. Pekerjaan Dinding i3 (A9301)
Plywood 18 mm + aksesoris
fin. HPL TACO TH 131 AA TRECO WOOD
c. Pekerjaan Dinding - i2 (A9 201)
Plywood 18 mm
HPL MARMER EX. AICA WAKW 14708 KG -14709 KG BOOKSHELF
Kabinet pintu kaca geser
Rak lemari samping + LED strip (sesuai gambar) + bracket TV
Penutup Ac
Plywood 18 mm + aksesoris
fin. HPL TACO TH 131 AA TRECO WOOD
d. Pekerjaan Dinding - i5 (A9 501)
Wallpaper washpaint
e. Pekerjaan Dinding - i4 (A9 401)
Wallpaper washpaint
f. Pekerjaan Perbaikan Meja Meeting i1
Plywood 18 mm - top
Plywood 18 mm + 9 mm - lapisan bawah
aksesoris & kabel tray ex. Architec
engsel sendok huben
fin. HPL TACO TH 131 AA TRECO WOOD
g. Pekerjaan Plafon
h. Pekerjaan Elektrikal dan Lampu
2 SUMBER DANA
Sumber dana yang akan digunakan sebagai pembiayaan pekerjaan dari Anggaran
Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Bandung Barat Tahun Anggaran
2025, dengan nilai pagu sebesar Rp. 157.645.600 (Seratus Lima Puluh Tujuh Juta
Enam Ratus Empat Puluh Lima Ribu Enam Ratus Rupiah).
3 SASARAN
Sasaran Kegiatan ini adalah Ruang rapat yang ada di lingkup kantor Dinas
Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Bandung Barat.