URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
“BELANJA MODAL MEBEL”
1. Sasaran : Pihak Penyedia Jasa wajib memberikan jasa-jasanya
semaksimal mungkin pada setiap tahapan proses
pelaksanaan pekerjaan ini,dengan maksud agar
hasilnya dapat dipertanggung-jawabkan.Guna
melaksanakan pekerjaan Belanja Modal Meubelair.yang
bersangkutan mampu mengusahakan sekecil mungkin
apabila terjadi hal-hal yang tidak sesuai dengan
spesifikasi yang diminta.
2. Nama dan : Kepala Dinas Perindustrian dan Pedagangan Kabupaten
Organisasi Bandung Barat
Pengguna Jasa
3. Sumber : Pelaksanaan kegiatan ini bersumber dari APBD
Pendanaan Kabupaten Bandung Barat Tahun Anggaran 2025
sebesar Rp 65.807.200,00,- yang sudah termasuk
dengan PPN dan lainnya
4. Jangka Waktu : Jangka waktu pelaksanaan Pekejaan Bantuan Mesin
Pelaksanaan dan Peralatan Meubelair terhitung tanggal SPK
dikeluarkan .5 (Tujuh) hari kerja
5. Lingkup : Belanja Modal Mebel
Spesifikasi Nama Barang Spesifikasi Jumlah
Kursi Kerja Kursi Kerja 3 Unit
Supervisor / Staff
Meja Kerja Meja Kerja 2 Unit
EselonII Kubikal Partisi
Comb WS-02
Sofa Sofa Harvard 2 Unit
Meja Komputer Meja ½ Biro 8 Unit