PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BANGGAI
DINAS TANAMAN PANGAN, HORTIKULTURA DAN
PERKEBUNAN
Kawasan Perkantoran Bupati Banggai Kelurahan Tombang Permai Kecamatan Luwuk Selatan
URAIAN PEKERJAAN
Dinas Tanaman Pangan Hortikultura dan Perkebunan Pemerintah Kabupaten Banggai bermaksud untuk
melaksanakan pekerjaan JASA KONSULTAN PENGAWASAN PEMBUATAN UPPO di Desa Kayutanyo
Kecamatan Luwuk Timur Kabupaten Banggai Provinsi Sulawesi Tengah , dalam upaya untuk menjaga agar
Kondisi Bangunan tetap dalam keadaan / kondisi yang baik, dan mengusahakan agar Bangunan yang
bersangkutan tidak bertambah rusak, dapat menunjang perkembangan Kualitas Bangunan, dan
menyediakan prasarana yang cukup bila terjadi adanya perubahan pola pengangkutan dimasa yang akan
datang. Untuk menjamin pelaksanaan pekerjaan tersebut sesuai dengan kebutuhan lapangan, biaya,
volume dan waktu yang telah ditetapkan di dalam kontrak jasa konsultansi, maka diperlukan adanya suatu
team yang akan bertugas sebagai pelaksana perencanaan yang berperan membantu Satuan Kerja Dinas
Tanaman Pangan,Hortikultura dan Perkebunan didalam melaksanakan perencanaan teknis Bangunan.
Team perencana dimaksud, adalah penyedia jasa konsultansi Perorangan pekerjaan perencanaan teknis
Bangunan