URAIAN SINGKAT
PAKET REHABILITASI KANTOR KORDIK KECAMATAN KELAPA
Tujuan Pelaksanaan paket ini : untuk memenuhi standar sarana dan prasarana di
Kantor Kordik Kecamatan Kelapa, yaitu Rehabilitasi Kantor Kordik Kecamatan Kelapa
dengan pemenuhan standar pelayanan minimal diharapkan meningkatkan kualitas
pelayanan Pendidikan.
Nilai HPS paket diatas adalah Rp. 170.000.000,00 (Seratus Tujuh Puluh Juta Rupiah).
Ruang Lingkup Pekerjaan Rehabilitasi Kantor Kordik Kecamatan Kelapa :
I. Pekerjaan Persiapan
II. Pekerjaan Rehabilitasi Kantor Kordik
A. Pekerjaan Pendahuluan
B. Pekerjaan Struktur Beton
C. Pekerjaan Penutup Lantai dan Dinding
D. Pekerjaan Pintu dan Jendela
E. Pekerjaan Atap
F. Pekerjaan Plafond
G. Pekerjaan Pengecatan
H. Pekerjaan Instalasi Listrik
I. Pekerjaan Lain-lain