| Reason | |||
|---|---|---|---|
| 0017003732714000 | - | - | |
| 0025905274735000 | Rp 18,903,162,836 | Tidak mencantumkan 7 (tujuh) pernyataan Komitmen Keselamatan Konstruksi sesuai Dokumen Pemilihan | |
| 0011239522733000 | Rp 20,177,767,198 | Referensi Pengalaman Manejer Proyek bukan Pengalaman pekerjaan Kontruksi | |
| 0015469109714000 | Rp 18,090,213,478 | Referensi Pengalaman Manejer Keuangan adalah sebagai Admin sedangkan pada Dok. Pemilihan Pengalaman Manejer Keuangan harus memiliki pengalaman mengelola keuangan | |
| 0032947053711000 | Rp 16,888,280,169 | Refrensi Pengalaman manager pelaksanaan/proyek dan ahli k3 yang disampaikan tidak mencantumkan paket pekerjaan | |
| 0758854178735000 | Rp 20,093,434,498 | Tidak Menyerahkan Jaminan Penawaran | |
| 0031855976733000 | - | - | |
CV Chezii Jaya Mandiri | 06*5**9****11**0 | - | - |
| 0918430745714000 | - | - | |
| 0010716181058000 | - | - | |
| 0028093185711000 | - | - | |
| 0024217614735000 | - | - | |
| 0865687164714000 | - | - | |
| 0023430028733000 | - | - | |
| 0654558105714000 | - | - | |
| 0812679231735000 | - | - | |
| 0942812017711000 | - | - | |
| 0023763337714000 | - | - | |
| 0023763642714000 | - | - | |
| 0758477632735000 | - | - | |
CV Agung Bersaudara Konstruksi | 04*8**6****35**0 | - | - |
URAIAN PEKERJAAN
PENINGKATAN RUAS JALAN LONGKANG – DORONG – SIMPANG BADUNG
A. LATAR BELAKANG
Sebagai implementasi pembangunan Daerah dengan pemanfaatan Anggaran Pendapatan
Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Barito Timur Tahun Anggaran 2023 pada Bidang Jalan
Kabupaten, Pemerintah Daerah mengupayakan pemenuhan atas kebutuhan akses jalan
daerah yang mantap dan menyentuh aspek manfaat jalan bagi masyarakat. Pemanfaatan
APBD bidang jalan diupayakan menunjang pengembangan wilayah dan diproyeksikan
dapat mendukung sektor pertanian, perkebunan, dan konektivitas jalan yang belum
dapat memenuhi keterhubungan yang layak bagi daerah terpencil ke ibukota kecamatan
dan kabupaten.
Disamping itu penanganan pekerjaan PENINGKATAN RUAS JALAN LONGKANG – DORONG
– SIMPANG BADUNG merupakan salah satu proyeksi utama pengembangan wilayah
Kabupaten Barito Timur dan bagian dalam proyek strategis daerah karena ruas ini
merupakan ruas rencana RING ROAD / JALAN LINGKAR TIMUR Kabupaten yang berfungsi
sebagai rencana akses utama jalur masuk distribusi lalu lintas angkutan jalan yang
berpotensi membuka tata ruang baru pengembangan wilayah Kabupaten Barito Timur,
serta menunjang kegiatan ekonomi, sosial, dan budaya.
B. TUJUAN PELAKSANAAN PEKERJAAN
Pekerjaan proyek konstruksi jalan PENINGKATAN RUAS JALAN LONGKANG – DORONG –
SIMPANG BADUNG pada kecamatan DUSUN TIMUR dilaksanakan dengan Penanganan
Rekonstruksi Jalan yang diharapkan dapat memenuhi tujuan secara umum antara lain:
a) Mendukung pengembangan wilayah untuk mengurangi kesenjangan dan menjamin
pemerataan antar desa dan kecamatan;
b) Mengutamakan keterhubungan ke jalan dengan status yang lebih tinggi;
c) Mendukung akses simpul ekonomi dan transportasi terutama untuk kawasan sentra
produksi pertanian, perkebunan, peternakan, dan daerah potensial pariwisata;
d) Membuka keterisolasian wilayah.
URAIAN PEKERJAAN
JASA PEKERJAAN KONSTRUKSI BIDANG BINA MARGA
TAHUN ANGGARAN 2023
hal 1 dari 4
C. RUANG LINGKUP PEKERJAAN
Ruang lingkup dan uraian pekerjaan sesuai kebutuhan sebagaimana identifikasi pada
tahap perencanaan konstruksi adalah sebagai berikut :
PEKERJAAN : PENINGKATAN RUAS JALAN LONGKANG – DORONG – SIMPANG BADUNG
LINGKUP PEKERJAAN : REKONSTRUKSI / PENINGKATAN STRUKTUR PERKERASAN JALAN
URAIAN PEKERJAAN, PERKIRAAN KUANTITAS, DAN SATUAN MATA PEMBAYARAN
PERKIRAAN SATUAN MATA
NO. URAIAN
KUANTITAS PEMBAYARAN
A. DIVISI 1. UMUM
1.2. Mobilisasi 1,00 Lumsum (Ls)
B. DIVISI 2. SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN KONSTRUKSI (SMKK)
2.1.(1) Pembuatan dokumen RKK, RKPPL, RMLLP, RMPK 1,00 Set
2.2.(8) Spanduk (Banner) 2,00 Lembar (Lb)
5) Pembatas Area (Restricted Area) 2,00 Roll
1) Topi Pelindung (Safety Helmet) 15,00 Buah (Bh)
Sepatu keselamatan (Safety Shoes, rubber safety shoes
8) 15,00 Pasang (Psg)
and toe cap)
11) Rompi Keselamatan (Safety Vest) 15,00 Buah (Bh)
2.4.(1) Asuransi (Construction All Risk/ CAR) 1,00 Lumsum (Ls)
2.5.(2) Ahli K3 konstruksi atau ahli keselamatan konstruksi 7,00 Bulan (OB)
2.6.(1) Peralatan P3K 1,00 Set
2.7.(3) Rambu Peringatan 5,00 Buah (Bh)
2.7.(8) Kerucut Lalu Lintas (Traffic Cone) 5,00 Buah (Bh)
2.9.(4) Bendera K3 2,00 Buah (Bh)
2.9.(6) Lampu darurat (Emergency Lamp) 4,00 Buah (Bh)
C. DIVISI 4. PEKERJAAN TANAH DAN GEOSINTETIK
Meter Kubik
4.1.(1) Galian Biasa 13.402,28
(M3)
Meter Kubik
4.1.(4) Galian Struktur dengan kedalaman 0 - 2 meter 343,44
(M3)
Meter Kubik
4.2.(1a) Timbunan Biasa dari sumber galian 18.858,00
(M3)
Meter Kubik
4.2.(2a) Timbunan Pilihan (Sirtu) dari sumber galian 1.084,13
(M3)
Meter Persegi
4.3.(1) Penyiapan Badan Jalan 81.612,00
(M2)
URAIAN PEKERJAAN
JASA PEKERJAAN KONSTRUKSI BIDANG BINA MARGA
TAHUN ANGGARAN 2023
hal 2 dari 4
D. DIVISI 6. PERKERASAN BERBUTIR DAN PERKERASAN BETON SEMEN
Meter Kubik
6.1.1. Lapis Pondasi Aggregat Kelas A 2.841,56
(M3)
Meter Kubik
6.2.(3). Lapis Fondasi Agregat Tanpa Penutup Aspal (Agg. Kasar) 7.942,50
(M3)
E. DIVISI 7. PERKERASAN ASPAL
7.1.1. Lapis Resap Pengikat – Aspal Cair / Emulsi 8.590,31 Liter (l)
7.3.(4) Lataston Lapis Fondasi (HRS-Base) 1.126,85 Ton
F. DIVISI 8. STRUKTUR
Meter Kubik
8.1.(7a) Beton mutu sedang, fc’20 Mpa (Truck Mixer) 161,14
(M3)
Meter Kubik
8.1.(9) Beton Siklop, fc’15 Mpa 32,86
(M3)
Meter Kubik
8.1.(10) Beton, fc’10 Mpa 42,00
(M3)
8.3.(1) Baja Tulangan Polos-BjTP 280 4.312,14 Kilogram (Kg)
8.3.(2) Baja Tulangan Sirip BjTS 280 11.018,28 Kilogram (Kg)
8.6 (1) Fondasi Cerucuk, Penyediaan dan Pemancangan 1.462,00 Meter (M)
Meter Kubik
8.8.(1) Pasangan Batu 333,42
(M3)
Meter Kubik
8.9.(3a) Bronjong dengan kawat yang dilapisi Galvanis 3.955,00
(M3)
D. JENIS PENANGANAN PEKERJAAN
Jenis penanganan pada pekerjaan PENINGKATAN RUAS JALAN LONGKANG – DORONG –
SIMPANG BADUNG adalah jenis penanganan pekerjaan REKONSTRUKSI JALAN dengan
lingkup penanganan utama dimaksud berdasarkan jenis kebutuhan pekerjaan sesuai
daftar kuantitas dan harga dapat dirincikan sebagai berikut :
1) Pekerjaan Pembangunan Box Culvert dengan penanganan beton fc’20MPa, beton
siklop fc’15MPa, beton fc’10MPa lantai kerja, dan Baja Tulangan BjTP 280
direncanakan dilaksanakan pada 2 (dua) segmen yaitu :
a) Single Box Culert (SBC) (2x2,5) P=12,00m pada STA 1+520.
b) Single Box Culert (SBC) (2x2) P=12,00m pada STA 4+350.
c) Double Box Culvert (DBC) (2x3) P=12,00m pada STA 7+889.
2) Pekerjaan Bronjong dengan kawat yang dilapisi Galvanis direncanakan dilaksanakan
pada kebutuhan konstruksi dinding penahan tanah atau retaining wall kanan dan kiri
jalan pada 3 (tiga) segmen dengan detail dimensi layer yang berbeda/bervariasi
antara lain :
a) STA 1+520 dilaksanakan dengan panjang (P) = 800,00m.
b) STA 4+350 dilaksanakan dengan panjang (P) = 240,00m.
c) STA 11+868 dilaksanakan dengan panjang (P) = 270,00m.
URAIAN PEKERJAAN
JASA PEKERJAAN KONSTRUKSI BIDANG BINA MARGA
TAHUN ANGGARAN 2023
hal 3 dari 4
3) Pekerjaan peningkatan elevasi dengan Timbunan Biasa dari Sumber Galian pada
11 (sebelas) segmen yang teridentifikasi memerlukan peningkatan elevasi sesuai
kebutuhan rencana sepanjang total P = 3.009,00m mulai STA 0+400 s.d. STA 13+895.
4) Pekerjaan peningkatan struktur badan jalan dengan penanganan Timbunan
Pilihan (Sirtu) dari Sumber Galian pada 4 (empat) segmen yang teridentifikasi
memerlukan peningkatan struktur sub base coarse sesuai kebutuhan rencana
sepanjang total P = 1.442,00m mulai STA 12+810 s.d. STA 14+257.
5) Pekerjaan Pengaspalan dengan peningkatan struktur Lapis Pondasi Aggregat A dan
Lataston Lapis Aus (HRS-WC) mulai STA 11+245 s.d. STA 14+257 sepanjang total P =
3.007,00m.
6) Pekerjaan peningkatan struktur badan jalan dengan penanganan Lapis Fondasi
Agregat Tanpa Penutup Aspal (Agg. Kasar) pada 6 (enam) segmen yang
teridentifikasi memerlukan peningkatan struktur sub base coarse sesuai kebutuhan
rencana sepanjang total P = 10.590,00m mulai STA 0+300 s.d. STA 10+900.
Detail penanganan dapat dipelajari pada Gambar Rencana atau As Plan PENINGKATAN
RUAS JALAN LONGKANG – DORONG – SIMPANG BADUNG yang disertakan didalam
dokumen pemilihan.
URAIAN PEKERJAAN
JASA PEKERJAAN KONSTRUKSI BIDANG BINA MARGA
TAHUN ANGGARAN 2023
hal 4 dari 4