Peningkatan Ruas Jalan Longkang - Dorong - Sp. Badung

Tender Ulang
Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 4948392
Status: Tender Ulang
Date: 17 April 2023
Year: 2023
KLPD: Kab. Barito Timur
Work Unit: Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan Dan Kawasan Permukiman
Procurement Type: Pekerjaan Konstruksi
Method: Tender - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Contract Type: Gabungan Lumsum dan Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 20,575,200,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 20,439,977,607
Winner (Pemenang): PT Boga Jaya Tirta Marga
NPWP: 015469109714000
RUP Code: 38708423
Work Location: Kecamatan Dusun Timur - Barito Timur (Kab.)
Participants: 15
Applicants
Reason
0015469109714000Rp 17,922,222,851-
0732712153733000Rp 18,436,124,390-
0011239522733000Rp 19,904,794,713-
0024217614735000Rp 19,929,679,699-
0758854178735000Rp 20,346,947,844-
0032947053711000Rp 16,390,944,846Surat perjanjian sewa peralatan tidak sesuai dengan dokumen pemilihan
0025905274735000Rp 19,374,962,891Tidak menyampaikan pengalaman pekerjaan perusahaan dalam kurun waktu 4 tahun terakhir
0026754119735000--
0812679231735000--
0654558105714000--
0917339277735000--
0316656420714000--
0025325366714000--
0022375430735000--
0023430028733000--
Attachment
URAIAN   PEKERJAAN                                
                                                                        
  PENINGKATAN  RUAS JALAN  LONGKANG  – DORONG  – SIMPANG BADUNG         
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
A. LATAR BELAKANG                                                       
                                                                        
   Sebagai implementasi pembangunan Daerah dengan pemanfaatan Anggaran Pendapatan
   Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Barito Timur Tahun Anggaran 2023 pada Bidang Jalan
   Kabupaten, Pemerintah Daerah mengupayakan pemenuhan atas kebutuhan akses jalan
   daerah yang mantap dan menyentuh aspek manfaat jalan bagi masyarakat. Pemanfaatan
                                                                        
   APBD bidang jalan diupayakan menunjang pengembangan wilayah dan diproyeksikan
   dapat mendukung sektor pertanian, perkebunan, dan konektivitas jalan yang belum
   dapat memenuhi keterhubungan yang layak bagi daerah terpencil ke ibukota kecamatan
   dan kabupaten.                                                       
                                                                        
   Disamping itu penanganan pekerjaan PENINGKATAN RUAS JALAN LONGKANG – DORONG
                                                                        
   – SIMPANG BADUNG merupakan salah satu proyeksi utama pengembangan wilayah
   Kabupaten Barito Timur dan bagian dalam proyek strategis daerah karena ruas ini
   merupakan ruas rencana RING ROAD / JALAN LINGKAR TIMUR Kabupaten yang berfungsi
   sebagai rencana akses utama jalur masuk distribusi lalu lintas angkutan jalan yang
                                                                        
   berpotensi membuka tata ruang baru pengembangan wilayah Kabupaten Barito Timur,
   serta menunjang kegiatan ekonomi, sosial, dan budaya.                
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
B. TUJUAN PELAKSANAAN PEKERJAAN                                         
   Pekerjaan proyek konstruksi jalan PENINGKATAN RUAS JALAN LONGKANG – DORONG –
   SIMPANG BADUNG pada kecamatan DUSUN TIMUR dilaksanakan dengan Penanganan
   Rekonstruksi Jalan yang diharapkan dapat memenuhi tujuan secara umum antara lain:
                                                                        
   a) Mendukung pengembangan wilayah untuk mengurangi kesenjangan dan menjamin
      pemerataan antar desa dan kecamatan;                              
   b) Mengutamakan keterhubungan ke jalan dengan status yang lebih tinggi;
   c) Mendukung akses simpul ekonomi dan transportasi terutama untuk kawasan sentra
                                                                        
      produksi pertanian, perkebunan, peternakan, dan daerah potensial pariwisata;
   d) Membuka keterisolasian wilayah.                                   
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                           URAIAN PEKERJAAN
                                              JASA PEKERJAAN KONSTRUKSI BIDANG BINA MARGA
                                                          TAHUN ANGGARAN 2023
                                                               hal 1 dari 4
C. RUANG LINGKUP PEKERJAAN                                              
   Ruang lingkup dan uraian pekerjaan sesuai kebutuhan sebagaimana identifikasi pada
   tahap perencanaan konstruksi adalah sebagai berikut :                
                                                                        
                                                                        
   PEKERJAAN        : PENINGKATAN RUAS JALAN LONGKANG – DORONG – SIMPANG BADUNG
                                                                        
   LINGKUP PEKERJAAN : REKONSTRUKSI / PENINGKATAN STRUKTUR PERKERASAN JALAN
                                                                        
   URAIAN PEKERJAAN, PERKIRAAN KUANTITAS, DAN SATUAN MATA PEMBAYARAN    
                                                                        
                                                 PERKIRAAN SATUAN MATA  
    NO.                  URAIAN                                         
                                                 KUANTITAS PEMBAYARAN   
    A. DIVISI 1. UMUM                                                   
                                                                        
         1.2.   Mobilisasi                           1,00 Lumsum (Ls)   
    B. DIVISI 2. SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN KONSTRUKSI (SMKK)         
                                                                        
        2.1.(1) Pembuatan dokumen RKK, RKPPL, RMLLP, RMPK 1,00 Set      
                                                                        
        2.2.(8) Spanduk (Banner)                     2,00 Lembar (Lb)   
          5)    Pembatas Area (Restricted Area)      2,00   Roll        
                                                                        
          1)    Topi Pelindung (Safety Helmet)       15,00 Buah (Bh)    
                Sepatu keselamatan (Safety Shoes, rubber safety shoes   
          8)                                         15,00 Pasang (Psg) 
                and toe cap)                                            
         11)    Rompi Keselamatan (Safety Vest)      15,00 Buah (Bh)    
        2.4.(1) Asuransi (Construction All Risk/ CAR) 1,00 Lumsum (Ls)  
                                                                        
        2.5.(2) Ahli K3 konstruksi atau ahli keselamatan konstruksi 7,00 Bulan (OB)
        2.6.(1) Peralatan P3K                        1,00    Set        
                                                                        
        2.7.(3) Rambu Peringatan                     5,00  Buah (Bh)    
                                                                        
        2.7.(8) Kerucut Lalu Lintas (Traffic Cone)   5,00  Buah (Bh)    
        2.9.(4) Bendera K3                           2,00  Buah (Bh)    
                                                                        
        2.9.(6) Lampu darurat (Emergency Lamp)       4,00  Buah (Bh)    
                                                                        
    C. DIVISI 4. PEKERJAAN TANAH DAN GEOSINTETIK                        
                                                          Meter Kubik   
        4.1.(1) Galian Biasa                      13.402,28             
                                                            (M3)        
                                                          Meter Kubik   
        4.1.(4) Galian Struktur dengan kedalaman 0 - 2 meter 343,44     
                                                            (M3)        
                                                          Meter Kubik   
        4.2.(1a) Timbunan Biasa dari sumber galian 18.858,00            
                                                            (M3)        
                                                          Meter Kubik   
        4.2.(2a) Timbunan Pilihan (Sirtu) dari sumber galian 1.084,13   
                                                            (M3)        
                                                          Meter Persegi 
        4.3.(1) Penyiapan Badan Jalan             81.612,00             
                                                            (M2)        
                                                           URAIAN PEKERJAAN
                                              JASA PEKERJAAN KONSTRUKSI BIDANG BINA MARGA
                                                          TAHUN ANGGARAN 2023
                                                               hal 2 dari 4
    D. DIVISI 6. PERKERASAN BERBUTIR DAN PERKERASAN BETON SEMEN         
                                                                        
                                                          Meter Kubik   
         6.1.1. Lapis Pondasi Aggregat Kelas A     2.841,56             
                                                            (M3)        
                                                          Meter Kubik   
        6.2.(3). Lapis Fondasi Agregat Tanpa Penutup Aspal (Agg. Kasar) 7.942,50
                                                            (M3)        
    E. DIVISI 7. PERKERASAN ASPAL                                       
         7.1.1. Lapis Resap Pengikat – Aspal Cair / Emulsi 8.590,31 Liter (l)
        7.3.(4) Lataston Lapis Fondasi (HRS-Base)  1.126,85 Ton         
    F. DIVISI 8. STRUKTUR                                               
                                                          Meter Kubik   
        8.1.(7a) Beton mutu sedang, fc’20 Mpa (Truck Mixer) 161,14      
                                                            (M3)        
                                                          Meter Kubik   
        8.1.(9) Beton Siklop, fc’15 Mpa              32,86              
                                                            (M3)        
                                                          Meter Kubik   
        8.1.(10) Beton, fc’10 Mpa                    42,00              
                                                            (M3)        
        8.3.(1) Baja Tulangan Polos-BjTP 280       4.312,14 Kilogram (Kg)
        8.3.(2) Baja Tulangan Sirip BjTS 280      11.018,28 Kilogram (Kg)
        8.6 (1) Fondasi Cerucuk, Penyediaan dan Pemancangan 1.462,00 Meter (M)
                                                          Meter Kubik   
        8.8.(1) Pasangan Batu                       333,42              
                                                            (M3)        
                                                          Meter Kubik   
        8.9.(3a) Bronjong dengan kawat yang dilapisi Galvanis 3.955,00  
                                                            (M3)        
D. JENIS PENANGANAN PEKERJAAN                                           
   Jenis penanganan pada pekerjaan PENINGKATAN RUAS JALAN LONGKANG – DORONG –
   SIMPANG BADUNG adalah jenis penanganan pekerjaan REKONSTRUKSI JALAN dengan
   lingkup penanganan utama dimaksud berdasarkan jenis kebutuhan pekerjaan sesuai
   daftar kuantitas dan harga dapat dirincikan sebagai berikut :        
   1) Pekerjaan Pembangunan Box Culvert dengan penanganan beton fc’20MPa, beton
      siklop fc’15MPa, beton fc’10MPa lantai kerja, dan Baja Tulangan BjTP 280
      direncanakan dilaksanakan pada 2 (dua) segmen yaitu :             
       a) Single Box Culert (SBC) (2x2,5) P=12,00m pada STA 1+520.      
       b) Single Box Culert (SBC) (2x2) P=12,00m pada STA 4+350.        
       c) Double Box Culvert (DBC) (2x3) P=12,00m pada STA 7+889.       
                                                                        
   2) Pekerjaan Bronjong dengan kawat yang dilapisi Galvanis direncanakan dilaksanakan
      pada kebutuhan konstruksi dinding penahan tanah atau retaining wall kanan dan kiri
      jalan pada 3 (tiga) segmen dengan detail dimensi layer yang berbeda/bervariasi
                                                                        
      antara lain :                                                     
       a) STA 1+520 dilaksanakan dengan panjang (P) = 800,00m.          
       b) STA 4+350 dilaksanakan dengan panjang (P) = 240,00m.          
       c) STA 11+868 dilaksanakan dengan panjang (P) = 270,00m.         
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                           URAIAN PEKERJAAN
                                              JASA PEKERJAAN KONSTRUKSI BIDANG BINA MARGA
                                                          TAHUN ANGGARAN 2023
                                                               hal 3 dari 4
   3) Pekerjaan peningkatan elevasi dengan Timbunan Biasa dari Sumber Galian pada
                                                                        
      11 (sebelas) segmen yang teridentifikasi memerlukan peningkatan elevasi sesuai
      kebutuhan rencana sepanjang total P = 3.009,00m mulai STA 0+400 s.d. STA 13+895.
                                                                        
   4) Pekerjaan peningkatan struktur badan jalan dengan penanganan Timbunan
      Pilihan (Sirtu) dari Sumber Galian pada 4 (empat) segmen yang teridentifikasi
      memerlukan peningkatan struktur sub base coarse sesuai kebutuhan rencana
                                                                        
      sepanjang total P = 1.442,00m mulai STA 12+810 s.d. STA 14+257.   
                                                                        
   5) Pekerjaan Pengaspalan dengan peningkatan struktur Lapis Pondasi Aggregat A dan
      Lataston Lapis Aus (HRS-WC) mulai STA 11+245 s.d. STA 14+257 sepanjang total P =
      3.007,00m.                                                        
                                                                        
   6) Pekerjaan peningkatan struktur badan jalan dengan penanganan Lapis Fondasi
                                                                        
      Agregat Tanpa Penutup Aspal (Agg. Kasar) pada 6 (enam) segmen yang
      teridentifikasi memerlukan peningkatan struktur sub base coarse sesuai kebutuhan
      rencana sepanjang total P = 10.590,00m mulai STA 0+300 s.d. STA 10+900.
                                                                        
                                                                        
                                                                        
   Detail penanganan dapat dipelajari pada Gambar Rencana atau As Plan PENINGKATAN
   RUAS JALAN LONGKANG – DORONG – SIMPANG BADUNG yang disertakan didalam
                                                                        
   dokumen pemilihan.                                                   
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                           URAIAN PEKERJAAN
                                              JASA PEKERJAAN KONSTRUKSI BIDANG BINA MARGA
                                                          TAHUN ANGGARAN 2023
                                                               hal 4 dari 4
Tenders also won by PT Boga Jaya Tirta Marga
Authority
10 October 2022Rekonstruksi Jalan Sei Hanyo - Sei Pinang - Tumbang BukoiKab. KapuasRp 40,000,000,000
28 November 2019Preservasi Jalan Ampah-Tamiang Layang-Pasar Panas/Bts.Prov.KalselKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 23,200,813,000
27 April 2018Peningkatan Jalan Poros Tanjung Samalantakan - PudiKab. KotabaruRp 14,908,270,000
28 October 2020Preservasi Jalan Puruk Cahu-P.PunjungKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 14,199,226,000
23 November 2018Preservasi Jalan Benangin - Lampeong - Bts. Prov. KaltimKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 13,229,260,000
3 May 2018Peningkatan Jalan Poros Pelajau Baru - PantaiKab. KotabaruRp 12,704,660,000
4 December 2017Preservasi Rehabilitasi Jalan Dan Jembatan Ampah-Dayu-T.Layang-P.Panas-Bts.Prov.KalselKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 10,932,423,000
2 April 2018Peningkatan Jalan Tanjung Batu - PudiKab. KotabaruRp 10,922,660,000
1 March 2017Peningkatan Jalan Lingkar Kota Muara Teweh (Dak)Pemerintah Daerah Provinsi Kalimantan TengahRp 6,500,000,000
8 October 2016Peningkatan Jalan Negara Km.2 Muara Teweh - P.Cahu - Desa Malawaken (Dak Tambahan Ta.2016)Kab. Barito UtaraRp 5,175,000,000