PEMERINTAH KABUPATEN HALMAHERA SELATAN
DINAS LINGKUNGAN HIDUP
Jln. Raya Labuha-Babang Desa Marabose Kecamatan Bacan 97791
Telpon/Fax : (0927) 21331113 email : dlhkabhalsel@gmail.com
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
/ /ND-PL/DLH-HS/2023
1. Nama paket : Beban Pemeliharaan Tanaman-Tanaman-Tanaman atau
pekerjaan Pemeliharaan Tanaman RTH Jalan Jalur Labuha-Tomori,
Tomori-Mandaong, dan Tomori Hidayat.
2. Nilai total HPS : Rp. 99.900.000
(Sembilan Puluh Sembilan Juta Sembilan Ratus Ribu
Rupiah)
3. Sumber Dana : APBD Tahun Anggaran 2025
4. Lingkupan : Beban Pemeliharaan Tanaman-Tanaman-Tanaman atau
Pekerjaan Pemeliharaan Tanaman RTH Jalan Jalur Labuha-Tomori,
Tomori-Mandaong, dan Tomori Hidayata, yaitu melakukan
pebersihan pohon rumput liar atau gulma dari batang
pohon, mengemburkan tanah dibawah pohon serta
memaras rumput sejauh 1 (satu) meter dari batang pohon.