LATAR BELAKANG : Untuk Pengamanan Barang Milik daerah.
MAKSUD DAN TUJUAN : a. Maksud
Pengamanan Aset Tanah BMD
b. Tujuan
Pengadaan Besi Patok Batas Tanah BMD untuk
pengamanan BMD
SASARAN : Aset Tanah BMD
NAMA ORGANISASI
: BPKAD Kabupaten Halmahera Selatan
PENGADAAN BARANG DAN JASA
SUMBER DANA DAN PERKIRAAN APBD BPKAD Kab. Halmahera Selatan Tahun
: a.
PEMBIAYAAN anggaran 2025
b. Biaya yang diperlukan sebesar Rp. 199.689.000
RUANG LINGKUP, LOKASI
PEKERJAAN DAN FASILITAS : a. Ruang Lingkup
PENUNJANG
Pengadaan Besi Patok Batas Tanah BMD untuk
pengamanan BMD
b. Lokasi Pekerjaan
BPKAD Kab. Halmahera Selatan
c. Fasilitas Penunjang
-
JANGKA WAKTU PELAKSANAAN : 30 (tiga puluh) Hari kelender
TENAGA AHLI : -
KELUARAN PRODUK YANG Pengadaan Besi Patok Batas Tanah BMD untuk
:
DIHASILKAN pengamanan BMD
PENGALAMAN PEKERJAAN
: Mengerjakan pekerjaan yang sejenis
PENYEDIA
Pejabat Pembuat Komitmen
Muhammad Nasir., S.H., M.Kn
Nip.19800628 201101 1 004