Penyelenggaraan Jakarta Water Fountain

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 10085728000
Date: 24 September 2025
Year: 2025
KLPD: Provinsi DKI Jakarta
Work Unit: Dinas Pariwisata Dan Ekonomi Kreatif
Procurement Type: Jasa Lainnya
Method: Tender - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Contract Type: Lumsum
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 4,926,046,485
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 4,749,039,214
Winner (Pemenang): PT Tiga Garis Satu Titik
NPWP: 09*6**2****16**0
RUP Code: 55762787
Work Location: Jl. Kuningan Barat No 2 - Jakarta Selatan (Kota)
Participants: 50
Applicants
PT Tiga Garis Satu Titik
09*6**2****16**0Rp 4,736,958,300
PT Sembilan Dimensi Jakarta
07*4**3****13**0-
0022582902542000-
0824485072015000-
0946778354028000-
0030149751407000-
PT Loka Indira Arta
00*3**5****11**0-
0723407474019000-
0929782084036000-
0862608999301000-
0030793475009000-
0530069145015000-
PT Masagi Cipta Kreasi Indonesia
08*0**6****11**0-
PT Kreasi Global Selaras
07*3**3****71**0-
PT Akusara Indonesia Sejahtera
07*7**4****11**0-
0028087245023000-
0314085481435000-
0703467365905000-
PT Selasar Kala Nirmala
06*4**1****53**0-
PT Reyn Evimeria Indonesia
06*8**8****68**0-
0016612350073000-
Tema Indonesia Gemilang
09*1**7****39**0-
0739181147429000-
0021453675001000-
Menjaga Bumi Bersama
09*1**9****29**0-
Ario Bayu Hariyanto
32*4**2****50**2-
PT Angkasa Diraya Perkasa
02*3**1****51**0-
0025619719101000-
0014293047604000-
PT Surya Panca Putra
06*7**8****51**0-
0022393367416000-
Pei Sinergi Indonesia
06*0**0****22**0-
0029802733404000-
PT Pandawa Utama Kreasi
06*3**7****35**0-
PT Tiga Kaya Raya
02*8**0****04**0-
Sesfranvio Putra Mandiri
04*7**4****47**0-
0903385136445000-
PT Juna Karya Kreatif
08*1**5****34**0-
Arsa Parama Kreasi
05*2**5****08**0-
0915185490061000-
0803888387416000-
0851859645047000-
PT Panca Esa Nusantara
04*6**4****15**0-
0601974165015000-
PT Generasi Unggul Amanah
00*6**4****27**0-
0028273274643000-
Widi Hastuti
31*4**4****20**1-
0415734359013000-
0661454512542000-
PT Madep Artha Media
75*2**4****90**0-
Attachment
URAIAN SINGKAT                                  
                                                                        
                  JAKARTA WATER FOUNTAIN 2025                           
                                                                        
                                                                        
                                                                        
RUANG LINGKUP                                                           
   Ruang lingkup dalam Penyelenggaraan Jakarta Water Fountain ini adalah :
                                                                        
   1. Menampilkan pertunjukan air mancur menari yang disinkronkan dengan
      musik, pencahayaan laser, dan efek visual.                        
                                                                        
   2. Mengintegrasikan pertunjukan musik dari band lokal, tarian tradisional, dan
                                                                        
      pertunjukan seni visual lainnya untuk memperkaya pengalaman pengunjung.
   3. Menampilkan kesenian tari khas daerah.                            
                                                                        
                                                                        
   Tahapan pelaksanaan meliputi:                                        
                                                                        
   1. Tahap Persiapan                                                   
                                                                        
     Tahap persiapan dalam pelaksanaan Jakarta Water Fountain meliputi  
     beberapa tahapan antara lain :                                     
                                                                        
     1.1. Rapat Persiapan                                               
                                                                        
         Melakukan rapat koordinasi antara pemilik pekerjaan, penyedia jasa
                                                                        
         Professional Conference Organizer (PCO) dalam penyusunan konsep
         dan rencana kegiatan mulai dari pre-event, during-event, sampai post-
                                                                        
         event. Rapat persiapan dilaksanakan untuk memberikan arahan terkait
         konsep kegiatan sehingga dalam pelaksanaan terdapat kesepakatan
                                                                        
         antara penyelenggara dan penyedia.                             
                                                                        
     1.2. Koordinasi                                                    
                                                                        
         1.2.1. Melakukan koordinasi dengan para penyedia sarana, pengelola
                venue, para pengisi acara dan para crew operasional serta
                                                                        
                Polda Metro Jaya terkait Izin keramaian acara.          
                                                                        
         1.2.2. Melakukan koordinasi terkait desain dan layout sesuai   
                spesifikasi teknis kebutuhan ruang                      
                                                                        
                                                                        
     1.3. Penentuan Konsep                                              
                                                                        
         1.3.1. Menyiapkan konsep kegiatan Jakarta Water Fountain       
         1.3.2. Menyiapkan paparan teknis mengenai konsep acara, key visual,
               desain materi, nama event dan lain-lain yang akan digunakan dan
                                                                        
               dikonsultasikan dengan Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif
                                                                        
               Provinsi DKI Jakarta.                                    
         1.3.3. Menyiapkan tempat sebagai lokasi Jakarta Water Fountain Tahun
                                                                        
               2025 yang memiliki space outdoor dan air mancur di Provinsi DKI
               Jakarta yang memadai berupa area open public untuk kegiatan
                                                                        
               seni budaya berskala besar, memiliki kapasitas lebih dari 500
                                                                        
               orang, memiliki area untuk didirikannya panggung, memiliki
               Ruang VIP, Area Tata Suara (Sound system), Area Tata Cahaya
                                                                        
               (Lighting System) dan Area Tempat Penonton.              
         1.3.4. Menyusun alur protokol Kesehatan dan keamanan pengunjung.
                                                                        
         1.3.5. Memiliki area untuk menyiapkan Main Gate Entrance, Gate 
               Entrance, multiplex icon je ka te minimal 9 set yang inline dengan
                                                                        
               tema, ondel - ondel minimal 1 set, kembang kelapa minimal 5 set,
                                                                        
               ornament panggung utama, totem main entrance. Totem      
               alternative entrance minimal 20 set.                     
                                                                        
         1.3.6. Mempersiapkan kebutuhan Lighting Main Stage, 7R Beam    
               Moving Head Light, Par Led, Wash light RGB, Smoke Machine 48
                                                                        
               Channel DMX Lighting Controller with Scene & Chase Storage.
                                                                        
               Confetti Blower, fire waterfall, pyro effect, cable support dan
               electrical support                                       
                                                                        
         1.3.7. Mempersiapkan kebutuhan Lighting Show : Media server system,
               Konten mapping show, ring lock tower, laser projector, rigging
                                                                        
               lighting, genset, cable support, Electrical              
                                                                        
         1.3.8. Mempersiapkan kebutuhan Lighting Area : Wash light, Presnel
               RGB, lampu carnaval , cable support , electrical         
                                                                        
         1.3.9. Mempersiapkan kebutuhan Sound System Main Stage : Sound 
               System, Sound Monitor, mixer 48 channel, laptop operator,
                                                                        
               switcher, clear com, mic wireless, clip on, cable support, electrical
                                                                        
               1 paket , genset 150, alat band, amplifier band 4 set.   
         1.3.10. Mempersiapkan kebutuhan Sound System di Area FNB : standing
                                                                        
               speaker, HT, Genset, electrical, cable support           
         1.3.11. Mempersiapkan LED dengan ukuran 12 x 8 lengkap dengan  
               rigging dan frame. Termasuk biaya bongkar pasang.        
                                                                        
         1.3.12. Mempersiapkan panggung utama 14 x 12 Rigging besi, floor
                                                                        
               dengan finishing melaminto hitam, termasuk modul dan biaya
               bongkar pasang.                                          
                                                                        
         1.3.13. Mempersiapkan Backdrop termasuk layout desain dan cetak
               pada media lembaran Flexi ex: Korea. Pemasangan pada media
                                                                        
               multipleks ukuran 5mx5m.                                 
                                                                        
         1.3.14. Mempersiapkan Dokumentasi Foto 2 Album 10R, Video durasi 30
               menit dalam bentuk Softcopy Foto dan Video Kegiatan ke dalam
                                                                        
               google drive.                                            
         1.3.15. Mempersiapkan Promosi Digital Melalui Platform Sosial Media,
                                                                        
               untuk pre-event minimal 1 hari atau 24 jam persekali tayang.
         1.3.16. Mempersiapkan Advertorial online untuk publikasi pre-event
                                                                        
               minimal 1 paket dan pasca event minimal 2 Paket.         
                                                                        
         1.3.17. Mempersiapkan kerjasama dengan akun KOL untuk promosi pre-
               event dan pasca-event minimal 5 akun KOL dengan minimal  
                                                                        
               25.000 followers.                                        
         1.3.18. Menyusun dan mencetak laporan final dengan spesifikasi Tahap
                                                                        
               Rancangan Gambar Detail/ Gambar Pelaksanaan.             
                                                                        
                                                                        
     1.4. Penetapan Tim Kerja dan Persiapan akhir                       
                                                                        
         Pada tahapan Persiapan akhir perlunya ditentukan penetapan tim kerja
         dengan tujuan agar koordinasi dan tanggung jawab tim dapat berjalan
                                                                        
         dengan baik sehingga acara dapat berjalan dengan baik dan lancar,
                                                                        
         diantaranya :                                                  
         1.4.1. Penunjukan tenaga ahli yang meliputi 1 orang Seniman Kreatif
                                                                        
               Muda, 1 orang Seniman Kreatif Ahli, 1 orang Penata Artistik Muda,
               1 orang Penata Panggung Senior, 15 orang Crew Panggung   
                                                                        
               Yunior, 1 orang Penata Suara Ahli, 10 Orang crew lampu yunior.
                                                                        
         1.4.2. Menunjuk pembawa acara profesional sebanyak 2 orang.    
         1.4.3. Menunjuk 10 orang Bintang Tamu grade A grup musik atau  
                                                                        
               penyanyi solo/grup sebagai pengisi acara.                
         1.4.4. Menunjuk 1 grup Tim Kesenian                            
                                                                        
   2. Tahap Pelaksanaan                                                 
                                                                        
     2.1. Tahap Pre Event                                               
         Di Tahap Pre Event kegiatan penyedia diharapkan dapat :        
                                                                        
         2.1.1. Membuat promosi terkait pelaksanaan Jakarta Water Fountain
               dalam bentuk advertorial online;                         
                                                                        
         2.1.2. Membuat promosi terkait pelaksanaan Jakarta Water Fountain
                                                                        
               dalam bentuk video teaser dan infografis event;          
         2.1.3. Membuat paparan terkait konsep kegiatan yang berisikan narasi
                                                                        
               kegiatan, rundown kegiatan, layout kegiatan dan desain 3D;
                                                                        
                                                                        
     2.2. Tahap Event                                                   
         Dalam tahap Event dan kegiatan puncak acara, penyedia agar     
                                                                        
         mempersiapkan dengan baik terkait :                            
                                                                        
         2.2.1. Mempersiapkan dan melaksanakan Jakarta Water Fountain   
         2.2.2. Monitoring pelaksanaan Jakarta Water Fountain serta alat
                                                                        
               pendukung lainnya sesuai spesifikasi yang telah ditetapkan
               bersama.                                                 
                                                                        
         2.2.3. Mendokumentasikan seluruh pelaksanaan kegiatan dalam dua
                                                                        
               bentuk media, yaitu berupa file photo dan video. Materi foto dan
               video meliputi :                                         
                                                                        
               a.  Foto dan Video teaser yang berisi publikasi tentang rencana
                   pelaksanaan kegiatan.                                
                                                                        
               b.  Video dan foto terkait pelaksanaan kegiatan yang meliputi
                                                                        
                   tahap seleksi, penjurian dan final.                  
               c.  Video highlight dan foto seluruh komponen pelaksanaan
                                                                        
                   kegiatan dengan komentar dari bintang tamu, masyarakat,
                   dan unsur Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.           
                                                                        
               d.  Foto komponen barang dan jasa yang tersedia.         
                                                                        
                                                                        
     2.3. Tahap Post Event                                              
                                                                        
         2.3.1. Pembongkaran panggung dan dekorasi acara.               
                                                                        
         2.3.2. Penayangan Banner Media Online 2 kali untuk pasca event.
   3. Pelaporan                                                         
      a. Pelaporan dibuat sebagai bentuk pertanggungjawaban penggunaan  
                                                                        
         APBD Provinsi DKI Jakarta dalam bentuk laporan yang disertai dengan
                                                                        
         dokumentasi kegiatan.                                          
     b. Laporan dengan spesifikasi kertas ukuran A4, Art Paper 150 gram, Cover
                                                                        
        Art Paper 310 gram, Full Color, Lem dan Laminating Doff yang berisi:
         a. Kata Pengantar                                              
                                                                        
         b. BAB I Pendahuluan                                           
                                                                        
         c. BAB II Lingkup Kegiatan                                     
         d. BAB III Penutup                                             
                                                                        
         e. Lampiran : Foto persiapan kegiatan, pelaksanaan kegiatan dan
           dokumentasi atas komponen penyediaan barang dan jasa         
                                                                        
      c. Satu unit Harddisk 1Tb dengan lampiran Scan Laporan dan Dokumentasi
         di dalamnya.