URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
Uraian singkat pekerjaan untuk penyediaan jasa lainnya Data Scientist adalah sebagai berikut :
Penyediaan Jasa Lainnya Perorangan Data Scientist untuk mendukung Pengembangan Artificial
Intelligence untuk mendukung Sistem Informasi Perencanaan, Penganggaran, dan Pengendalian
dengan tugas antara lain :
a. melakukan analisa data pertanyaan dan interaksi pengguna,
b. Menyusun rekomendasi untuk perbaikan respons,
c. Melakukan validasi model dengan feedback pengguna,
d. Menganalisis data historis dan real-time untuk evaluasi,
e. Menghasilkan rekomendasi untuk rekomendasi intervensi, Memvalidasi model dengan data
lapangan.