RINGKASAN PEKERJAAN
1. Nama Pekerjaan : Pengadaan Bahan Kimia Uji Lab Kegiatan
Pengembangan Bioprospeksi Balai Taman nasional
Gunung Merapi
2. Lokasi : Laboratorium Fakultas Teknobiologi Universitas Atma
Jaya Yogyakarta
Jln. Babarsari No. 44, Tambak Bayan, Caturtunggal,
Depok, Sleman, Yogyakarta 55281
3. Jenis Pengadaan : Barang
4. Metode Pengadaan : e-Pengadaan Langsung secara online melalui Inaproc
SPSE Kementerian Kehutanan
5. Sumber Dana : DIPA Balai Taman Nasional Gunung Merapi Tahun
Anggaran 2025
6. Pagu : Rp. 137.930.000,- (seratus tiga puluh tujuh juta
sembilan ratus tiga puluh ribu Rupiah)
7. HPS : Rp. 87,103,000,- (delapan puluh tujuh juta seratus tiga
ribu Rupiah)
8. Kode SiRUP : 58063730
9. Kriteria Penyedia : Perdagangan Besar Alat Laboratorium, Alat Farmasi
dan Alat Kedokteran Untuk Manusia KBLI 46691
10. Kriteria Tenaga Ahli : -
Sleman, 3 Juli 2025
Pejabat Pembuat Komitmen
Asep Nia Kurnia, S.P.
NIP. 19790307 199903 1 007