A. Spesifikasi Kegiatan
Pekerjaan Paket Kegiatan Penyusunan/Update Peta Indikatif dan Areal Perhutanan
Sosial (PIAPS) dalam rangka Mendukung KPH yang akan dilaksanakan pada tanggal
6-7 November 2025, dengan rincian spesifikasi sebagai berikut :
Unsur Undangan : Tim teknis pengolahan data PIAPS yang merupakan Staf
Direktorat RPKHPWPH dan peserta undangan dari Eselon
I Terkait lingkup Kementerian Kehutanan, dan K/L luar
Kemenhut (Kementerian LH dan BIG)
Jumlah Peserta : 25 orang selama 2 hari (50 OH)
Metode : Pelaksanaan Kegiatan Penyusunan/Update Peta Indikatif
Pelaksanaan dan Areal Perhutanan Sosial (PIAPS) secara offline yang
kegiatan memuat sebanyak 25 orang dengan setting ushape.
Jenis Paket Meeting : Fullboard Twin Meeting Package :
• 12 jam penggunaan ruang meeting
• 2x coffee break (1 x diganti dengan kue
kering/hampers)
• 1 kali Makan Malam dan 1 kali Sarapan/sahur
• 1 malam menginap di Kamar – Twin
• 1 unit LED TV atau LCD Projector
• Standard Meeting facilities : notes, pencil, mineral
water, candies, flipchart dll
• Extention Cable untuk semua peserta selama acara
berlangsung
• Akses Internet untuk semua peserta selama acara
berlangsung
Lokasi Hotel : Bogor
Man Power
Koordinator : • minimal Lulusan S1 semua jurusan
• Kemampuan komunikasi yang baik, Kemampuan
organisasi dan manajemen waktu, Kemampuan
pemecahan masalah, Kemampuan bekerja sama
dalam tim
• Tugasnya antara lain:
▪ berupa Memastikan ketersediaan ruangan rapat
yang sesuai dengan kebutuhan.
▪ Berkomunikasi dengan pihak terkait untuk
memastikan kelancaran rapat
Fasilitator : • minimal lulusan SMA sederajat
• memiliki Kemampuan menyampaikan informasi
dengan jelas dan efektif.
• Tugasnya antara lain:
▪ Menyiapkan adminitrasi penunjang dalam kegiatan
rapat
▪ Membantu koordinator kegiatan
B. Tata Waktu
Jangka waktu pelaksanaan Paket Kegiatan Penyusunan/Update Peta Indikatif dan
Areal Perhutanan Sosial (PIAPS) dalam rangka Mendukung KPH selama 2 (Dua) hari
kalender pada tanggal 6-7 November 2025 dengan jangka waktu kontrak selama 5
(lima) hari kalender pada tanggal 5 – 10 November 2025.