Pembangunan Gedung Balai Nikah Dan Manasik Haji Kua Kecamatan Pabuaran Kabupaten Serang Melalui Dana Sbsn

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 10060999000
Date: 18 July 2025
Year: 2025
KLPD: Kementerian Agama
Work Unit: Kanwil Kementerian Agama Banten 648632
Procurement Type: Pekerjaan Konstruksi
Method: Tender - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Contract Type: Gabungan Lumsum dan Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 1,300,000,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 1,300,000,000
Winner (Pemenang): PT Angkasaraya Nusantara
NPWP: 313498891034000
RUP Code: 53795537
Work Location: KUA Kec. Pabuaran Kab. Serang Banten - Serang (Kab.)
Participants: 72
Applicants
Reason
0313498891034000Rp 1,212,468,058-
CV Gelora Tujuh Utama
03*7**5****03**0Rp 1,247,351,461-
0835069832419000Rp 1,260,460,187-
CV Putra Birrul Walidain
03*8**5****19**0--
0023902075401000--
0939881686419000Rp 1,250,000,000Terdapat perbedaan data antara yang ditawarkan dan yang dilampirkan. Kapasitas 2 unit pick up yang ditawarkan dalam surat perjanjian 2950kg, sedangkan yang tercantum pada Bukti kepemilikan yang dilampirkan 2100kg,
0719110199401000Rp 1,230,160,491Tidak Menghadiri Pembuktian Klarifikasi Administrasi, Kualifikasi, Teknis, dan Harga sesuai waktu dan undangan yang sudah disampaikan.
0210904959401000Rp 1,238,700,334Terdapat perbedaan data antara yang ditawarkan dan yang dilampirkan. Kapasitas 2 unit pick up dalam daftar peralatan yang ditawarkan 2950kg, sedangkan yang tercantum pada Perjanjian sewa dan bukti kepemilikan yang dilampirkan tidak sesuai.
Bintang Beton Selatan
03*7**0****19**0--
0210121489418000Rp 1,228,504,271Berdasarkan hasil klarifikasi administrasi, kulifikasi, teknis ditemukan bahwa nama pihak kedua adalah an. PT. Nur Putra Abadi bukan atas nama PT. Ciremai Putra Mandiri sebagai penyewa dan peserta tender.
0666029723419000Rp 1,236,476,876Tidak mengunggah Daftar Peralatan yang ditawarkan.
0812075281419000Rp 1,233,333,000Terdapat perbedaan data antara yang ditawarkan dan yang dilampirkan. Kapasitas 2 unit pick up yang ditawarkan dalam surat perjanjian 2950kg, sedangkan yang tercantum pada Bukti kepemilikan yang dilampirkan 1950kg,
0811600063419000--
0317575637419000--
0810764241419000--
0312511355411000--
Aufa Cipta Andalan
07*1**5****16**0--
Dua Putra Gemilang
07*0**2****16**0--
0964568919419000--
0802998401419000--
PT Alin Catur Amaranggana
03*9**8****19**0--
CV Mouliska
0014552517417000--
0819539826401000--
0665880811401000--
0028359180401000--
CV Bijar Multi Sarana
00*7**9****21**0--
CV Aufar Rizqie Mandiri
01*8**3****19**0--
0016286619008000--
PT Nur Putra Mandiri
09*4**7****17**0--
0849287412451000--
0728108614603000--
Sukmadewa Grup
04*1**8****38**0--
0211471065401000--
CV Rindu Alam Sejahtera
02*1**9****19**0--
0022469191321000--
0421636226121000--
PT Angkasa Diraya Perkasa
02*3**1****51**0--
0761662691401000--
PT Mercusuar Banten Contractor
06*4**9****01**0--
0830400875419000--
0913118659401000--
Eracipta Bangun Perkasa
00*6**3****16**0--
0019379114005000--
PT Zio Bahri Konstruksi
10*0**0****32**7--
0313901340419000--
CV Prima Salam Mandiri
00*4**8****54**0--
CV Global Banten Konstruksi
00*6**2****01**0--
Graha Nusa Prasarana
08*7**9****15**0--
0413771783419000--
CV Panaratas Bersama Gemilang
02*0**9****08**0--
0625863345401000--
0758473722401000--
CV Lintang Abadi
00*7**3****33**0--
Dwikarya Cipta Gemilang
07*0**1****01**0--
0759965668419000--
0962329363425000--
0019412113202000--
0907041925401000--
PT Alhadi Karya Bersaudara
03*5**7****35**0--
CV Almaira Karya Utama
02*1**3****19**0--
Permata Emas Berlian
06*7**1****48**0--
0316120823401000--
0730211869626000--
0812772069419000--
0011316957439000--
0807452602401000--
0705775112419000--
0738985308127000--
Laban Perkasa Cilegon
02*5**7****17**0--
0813509072401000--
0210798070411000--
0211443205401000--
Attachment
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN                            
                                                                          
                                                                          
 Kode RUP         : 53795537                                              
 Nama Paket       : Pekerjaan Konstruksi Pembangunan Gedung KUA Kec. Pabuaran
                    Kab. Serang Melalui dana SBSN                         
                                                                          
 Lokasi Kegiatan  : KUA Kec. Pabuaran Kab. Serang                         
 Pagu Anggaran    : 1.300.000.000                                         
                                                                          
 HPS              : 1.300.000.000                                         
                                                                          
Uraian Singkat Pekerjaan:                                                 
                                                                          
                                                                          
Konstruksi Pembangunan Gedung KUA Kec. Pabuaran Kab. Serang Melalui dana SBSN adalah
berpedoman pada ketentuan yang berlaku, khususnya Pedoman Teknis Pembangunan Gedung
Negara, dalam Peraturan Menteri Pekerjaan Umum & Perumahan Rakyat Nomor 22/PRT/M/2018,
tanggal 14 September 2018. Berdasarkan klasifikasi gedung negara, untuk Pembangunan Gedung
dimaksud adalah bangunan gedung sederhana, yaitu bangunan gedung dengan karakter
sederhana, serta memiliki kompleksitas dan teknologi yang sederhana.      
Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan fisik adalah selama 120 (seratus lima puluh) hari kalender,
terhitung sejak ditandatanganinya SPMK. Kegiatan Pembangunan Gedung Ruang Kelas Melalui
Dana SBSN MTsN 2 Lebak meliputi pengendalian waktu, biaya, pencapaian sasaran fisik (kuantitas
dan kualitas), dan tertib administrasi dalam pembangunan bangunan gedung Negara, mulai dari
tahap pelaksanaan konstruksi sampai dengan masa pemeliharaan.Pejabat Pembuat Komitmen
Tahap Pelaksanaan Konstruksi                                              
                                                                          
1) Ruang Lingkup Pekerjaan Terdiri Dari                                   
     PEKERJAAN PERSIAPAN                                                  
     1) Biaya Pembuatan Papan Proyek                                      
     2) Biaya Mobilisasi / Demobilisasi                                   
     3) Pembuatan1 m2 Gudang                                              
     4) Pembuatan M¹ Pagar Sementara dari Seng Gelombang Tinggi 2 m       
     5) Pengukuran dan Pemasangan M¹ Bouwplank                            
     6) Pemasangan 1 Unit CCTV Camera Outdor PTZ WIFI Ex. Bardi           
     7) Pemasangan Jaringan Internet Wireless Fidelity (WIFI) bandwidth 30 mbps
                                                                          
     SISTEM MANAJEMEN KESELAMATAN KONSTRUKSI (SMKK)                       
     1) Sosialisasi dan Promosi dan Pelatihan                             
     o  Baner Rambu-Rambu Pekerjaan                                       
     2) Alat Pelindung Diri ( APD ) terdiri atas :                        
     o  Topi Pelindung ( Safety Helmet )                                  
     o  Sepatu Boots Safety (setara Strength)                             
     o  Rompi Keselamatan ( safety Vest )                                 
     3) Fasilitas sarana , prasarana dan alat kesehatan                   
     o  Peralatan P3K ( Kotak P3K dan Obat Obatan )                       
     PEKERJAAN STRUKTUR                                                   
     1) PEKERJAAN TANAH DAN PONDASI                                       
     2) Penggalian tanah biasa sedalam s.d 1 m                            
     3) Penggalian tanah biasa sedalam s.d 2 m                            
     4) Pengurugan Kembali di hitung dari 1/3 kali koefisien Pekerjaan galian
     5) Pengurugan dengan tanah dipadatkan                                
     6) Pengurugan dengan Pasir Urug                                      
     7) Pemasangan 1 m3 Batu Kosong (Aanstamping) untuk Pondasi Gedung    
     8) Pemasangan Pondasi Batu Belah 1SP : 5 PP                          
                                                                          
     PEKERJAAN BETON                                                      
     1) Pondasi Telapak 80x80x30 (PC1)                                    
     2) Sloof 20x35 (S1)                                                  
     3) Sloof 15x35 (S2)                                                  
     4) Kolom Pedestal 20x20 (K1)                                         
     5) Kolom Pedestal 15x25 (K2)                                         
     6) Kolom 20x20 (K1)                                                  
     7) Kolom 15x25 (K2)                                                  
     8) Kolom 12x12 (KP)                                                  
     9) Ring Balok 15x30 (RB1)                                            
     10) Ring Balok 15x20 (RB2)                                           
     11) Balok 15x50 (RB3)                                                
     12) Balok Lintel 10x15 (BL)                                          
     13) Plat Talang Beton Tebal 10 cm + Listplank Beton                  
     14) Beton Lantai Rabat B.0 Tebal 10 cm                               
                                                                          
     PEKERJAAN ARSITEKTUR                                                 
     PEKERJAAN DINDING                                                    
     1) Pemasangan 1m2 Dinding Bata Merah (5x11x22)cm Tebal ½ Camp. 1SP : 5PP
     2) Pemasangan 1 m2 Plesteran 1PC : 4PP Tebal 15 mm                   
     3) Pemasangan 1m2 Acian                                              
     4) Pemasangan 1 m2 Rangka Besi Hollow Galvanis 40.40 mm, Modul 60 x 120 cm, untuk
        Partisi                                                           
     5) Pemasangan 1 m2 Dinding Partisi GRC board, Tebal 8 mm (dua Sisi)  
     6) Pemasangan 1 m2 Dinding terawang (rooster beton) 20x20 cm campuran 1 SP:3 PP
                                                                          
     PEKERJAAN PINTU DAN JENDELA                                          
     1) Kusen Alumunium + 2 Daun Pintu (Kaca Tempered 12 mm) - PJ1        
     2) Kusen Alumunium + 2 Daun Pintu (Kaca Tempered 12 mm) - P1         
     3) Kusen Alumunium + 1 Daun pintu Plywood (Lapis HPL + Kaca) - P2    
     4) Kusen Alumunium + 1 Daun pintu Slidding Plywood (Lapis HPL + Kaca) - P3
     5) Kusen Pintu Toilet UPVC + 1 Daun pintu Plywood (Lapis HPL + Kaca Lapis Sanblas) -
        P4                                                                
     6) Kusen Alumunium Jendela Sliding Kaca, 4 Daun Jendela - J1         
     7) Kusen Alumunium Jendela Kaca Mati, - J2                           
     8) Kusen Alumunium Jendela Sliding Kaca, 2 Daun Jendela - J3         
     9) Kusen Alumunium Jendela Kaca Mati, - J4                           
     10) Kusen Alumunium Bouvenlight Kaca 1 Lubang - BV                   
     11) Kusen Alumunium Panel ACP Cutting 1 Lubang - BV                  
     PEKERJAAN ATAP DAN PLAFOND                                           
     1) Pemasangan 1 m2 Kuda - Kuda Baja Ringan C.75x35x0,75 mm (jenis genteng
        Bitumen)                                                          
     2) Pemasangan 1 m2 Genteng Bitumen Bergelombang Monolayer 3 mm, Onduline Tile
        uk. 200x97x0,3 cm                                                 
     3) Pemasangan 1 m' Lisplank GRC                                      
     4) Pemasangan 1 m2 Rangka Besi Hollow Galvanis 30.30 mm, Modul 60 x 60 cm, untuk
        Plafon                                                            
     5) Pemasangan 1 m2 Langit-Langit Gypsum board, Tebal 9 mm            
     6) Pemasangan 1 m' Langit-Langit Gypsum board up ceiling dan drop ceiling, Tebal 9 mm
     7) Pemasangan 1 m’ List Langit-Langit Gypsum Profil 5 cm             
     8) Pemasangan 1 m2 Langit-Langit Plafond PVC dan List Plafond        
     9) Pemasangan 1 m2 Rangka Besi Hollow Galvanis 40.40.1 mm, Modul 60 x 60 cm,
        untuk Kanopi                                                      
     10) Pemasangan 1 m2 Atap polycarbonate Plat Solartuff                
                                                                          
     PEKERJAAN LANTAI                                                     
     1) Pemasangan 1m2 Lantai Granit Polish Ukuran 60cm x 60cm            
     2) Pemasangan 1m2 Lantai Granit UnPolish Ukuran 60cm x 60cm          
     3) Pemasangan 1m2 Lantai Keramik Ukuran 30x30 Anti Slip              
     4) Pemasangan 1 m2 Dinding Keramik 30cm x 60cm                       
     5) Pemasangan 1 m2 Dinding Batu Andesit                              
     6) Pemasangan 1m2 Lantai Batu Alam Andesit 30x30                     
                                                                          
     PEKERJAAN PENGECATAN                                                 
     1) Pengecatan 1 m2 Dinding Interior (1 lapis cat dasar, 2 lapis cat penutup)
     2) Pengecatan 1 m2 Dinding Exterior (1 lapis cat dasar, 2 lapis cat penutup)
     3) Pengecatan 1 m2 Plafond 2 Lapis Cat Penutup                       
     4) Pengecatan 1 m2 Water Proofing tipe coating 2 lapis               
     5) Pengecatan 1 m2 dengan Vernis Batu Alam                           
                                                                          
     PEKERJAAN MEKANIKAL ELEKTRIKAL                                       
     PEKERJAAN ELEKTRIKAL                                                 
     1) Instalasi 1 titik listrik lampu kabel NYM 3x2.5 mm                
     2) Instalasi Stop Kontak kabel NYM 3x2.5 mm                          
     3) Pas. 1 unit Lampu Downlight LED 12 w                              
     4) Pas. 1 unit Lampu Downlight LED 5 w                               
     5) Pas. Lampu Gantung Hanging Ofiice LED 18 Watt                     
     6) Pasang 1 buah stop kontak Smart Wall UE MF                        
     7) Pasang 1 buah stop kontak AC                                      
     8) Pasang 1 buah saklar Smart Wall Single/1 Gang UE Wiffi            
     9) Pasang 1 buah saklar Smart Wall Double/2 Gang UE Wiffi            
     10) Pemasangan 1 Unit Panel PP-1                                     
     11) Pasangan 1 Set PLTS SHS Solar Home System 100wp Lengkap Aksesoris
                                                                          
     PEKERJAAN PLUMBING                                                   
     1) Pemasangan 1 m’ Pipa PVC tipe AW Diameter 4” Air Kotor Padat      
     2) Pemasangan 1 m’ Pipa PVC tipe AW Diameter 3” Air Kotor Cair dan Air Hujan
     3) Pemasangan 1 m’ Pipa PVC tipe AW Diameter 1” Air Bersih           
     4) Pemasangan 1 m’ Pipa PVC tipe AW Diameter ½”                      
     5) Pemasangan 1 Buah Closet Duduk                                    
     6) Pemasangan 1 Buah Wastafel                                        
     7) Pemasangan 1 buah Floor Drain                                     
     8) Pemasangan 1 buah Kran Diameter ½” atau ¾ ”                       
     9) Pemasangan 1 buah Pompa Boster                                    
     10) Pemasangan 1 m’ Saluran Air Hujan Buis Beton 1/2 Ø 20 cm         
     11) Pemasangan 1 Unit Septictank 1,3 x 2,3 x 2 m dan Resapan 4 x 1,3 x 1,5 m
     12) Tangki Air Kap. 1000 L                                           
     PEKERJAAN FASAD                                                      
     1) Pemasangan 1 m2 Alumunium Composite Panel ( ACP )                 
     2) Pemasangan 1 m2 Kisi-Kisi 5x5 WPC Outdoor                         
     3) Logo Akrilik Kementrian Agama RI Tinggi 50 cm                     
     4) Huruf Akrilik Tinggi 25 cm                                        
     5) Huruf Akrilik Tinggi 15 cm                                        
                                                                          
     PEKERJAAN GROUDNTANK                                                 
     1) Penggalian tanah biasa sedalam s.d 1 m                            
     2) Pembuatan 1 m3 Beton Mutu f’c = 14,5 Mpa (K175)                   
     3) Pembesian 1 Kg dengan Besi Polos atau Besi Ulir                   
     4) Pemasangan 1 m2 Bekisting untuk Pondasi Telapak Beton Bangunan Gedung 2x
        Pakai (Kayu Kelas III)                                            
     5) Pemasangan 1 buah Bak Kontrol Pasangan Bata 100cm x 100cm Tinggi 100 cm
        dengan Tutup Beton                                                
     6) Pemasangan 1 buah Rumah Pompa Pasangan Bata 80cm x 70cm tinggi 40 cm
        dengan Tutup Beton                                                
                                                                          
     PEKERJAAN LAIN LAIN                                                  
     1) Biaya Pembersihan Lokasi Setelah Pekerjaan Selesai                
  2) Pelaksanaan konstruksi dilakukan berdasarkan dokumen tender yang telah disusun oleh
                                                                          
     perencana konstruksi dengan segala tambahan dan perubahannya pada saat penjelasan
     pekerjaan/aanwizing, serta ketentuan teknis (pedoman dan standar teknis) yang
     dipersyaratkan;                                                      
  3) Pelaksanaan konstruksi dilakukan sesuai dengan: kualitas masukan (bahan, tenaga dan
     alat), kualitas proses (tata cara pelaksanaan pekerjaan) dan kualitas hasil pekerjaan, seperti
     yang tercantum dalam Rencana Kerja dan Syarat-syarat (RKS);          
  4) Pelaksanaan konstruksi harus mendapatkan pengawasan dari penyedia jasa Konsultan
     Pengawas;                                                            
                                                                          
  5) Pelaksanaan konstruksi harus sesuai dengan ketentuan Sistem Manajemen Keselamatan
     dan Kesehatan Kerja (SMK3) serta Keamanan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3);
  6) Penyusunan kontrak kerja sesuai dengan perundang-undangan yang berlaku;
  7) Pemeliharaan konstruksi adalah tahap uji coba dan pemeriksaan atas hasil pelaksanaan
     konstruksi fisik. Pada masa pemeliharaan ini penyedia jasa pelaksanaan konstruksi
     berkewajiban memperbaiki segala cacat atau kerusakan dan kekurangan yang terjadi
     selama masa konstruksi;                                              
                                                                          
  8) Dalam masa pemeliharaan semua peralatan yang dipasang di dalam dan di luar Gedung
     harus di uji coba sesuai dengan fungsinya. Apabila terjadi kekurangan atau kerusakan yang
     menyebabkan peralatan tidak berfungsi, maka harus diperbaiki sampai berfungsi dengan
     sempurna;                                                            
  9) Keluaran akhir yang harus dihasilkan pada tahap ini adalah :         
    a) Bangunan gedung negara yang sesuai dengan dokumen untuk pelaksanaan konstruksi;
    b) Dokumen hasil Pekerjaan Konstruksi, meliputi :                     
       1. Gambar-gambar yang sesuai dengan pelaksanaan (as build drawings);
                                                                          
       2. Semua berkas perizinan yang diperoleh pada saat pelaksanaan konstruksi fisik;
       3. Kontrak kerja pelaksanaan konstruksi fisik, pekerjaan pengawasan beserta segala
          perubahan/addendumnya;                                          
       4. Laporan harian, mingguan, bulanan yang dibuat selama pelaksanaan konstruksi
          fisik, laporan akhir pengawasan dan laporan akhir pengawasan berkala;
       5. Berita acara perubahan pekerjaan, pekerjaan tambah/kurang, serah terima I dan II,
          pemeriksaan pekerjaan, dan berita acara lain yang berkaitan dengan pelaksanaan
          konstruksi fisik;                                               
                                                                          
       6. Foto-foto dokumentasi yang diambil pada setiap tahapan kemajuan pelaksanaan
          konstruksi fisik;                                               
       7. Manual pemeliharaan dan perawatan bangunan gedung, termasuk petunjuk yang
          menyangkut pengoperasian dan perawatan peralatan dan perlengkapan
          mekanikal- elektrikal bangunan.                                 
Tahap Pemeliharaan                                                        
                                                                          
Pengawasan Tahap pemeliharaan sampai dengan serah terima akhir (Final HandOver) FHO
Pekerjaan Konstruksi Fisik selama 180 (seratus delapan puluh) hari kalender.
                                                                          
                                         Pejabat Pembuat Komitmen
Tenders also won by PT Angkasaraya Nusantara
Authority
21 May 2025Belanja Modal Gedung Perubahan Peruntukkan Gedung Eks Up Jamkesda Menjadi Puskesmas Sawah BesarProvinsi DKI JakartaRp 16,696,960,000
25 July 2023Renovasi Bangunan Kantor Pusat Konservasi Cagar BudayaProvinsi DKI JakartaRp 11,371,840,221
6 February 2020Lanjutan Pembangunan Terminal Tahap IIIKementerian PerhubunganRp 9,715,162,000
18 July 2017- Pengadaan Sarana Untuk Unicam Yogyakarta Mesin Cnc Milling 5 AxisKementerian Pemuda Dan Olah RagaRp 7,260,000,000
12 August 2013Pengadaan Alat Pengolahan Produk Bernilai Tambah Bagi Umkm/PoklahsarP. BudidayaRp 7,200,000,000
9 August 2021Belanja Modal Pengadaan Kontruksi Pembangunan Gedung Puskesmas Kelurahan Bali MesterProvinsi DKI JakartaRp 7,166,336,601
19 August 2022Rehab Rumdis Menzikon/Crk PusziadKementerian PertahananRp 6,724,708,000
9 October 2014Fasilitasi Pengembangan Produk Unggulan Kabupaten Melalui Bantuan Stimulan Sarana Produksi Kelautan Dan Perikanan Di Kabupaten Sangihe (Dep III Pb - 19)Rp 5,000,000,000
16 June 2015Pengadaan Barang Peralatan Pendukung Studi Global Methane Initiative (Gmi)Rp 4,475,120,000
27 June 2023Rehabilitasi Gedung TukKementerian KetenagakerjaanRp 4,000,000,000