Rehab Dan Peningkatan Ruang Lab Kimia Basic Science Universitas Bengkulu Tahun Anggaran 2023

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 15498025
Date: 3 June 2023
Year: 2023
KLPD: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
Work Unit: Universitas Bengkulu
Procurement Type: Pekerjaan Konstruksi
Method: Tender - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Contract Type: Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 920,260,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 918,816,670
Winner (Pemenang): CV Dian Bersama
NPWP: 023516792311000
RUP Code: 43598177
Work Location: Jl. W.R.Supratman Kandang Limun Kota Bengkulu - Bengkulu (Kota)
Participants: 22
Applicants
0023516792311000Rp 882,889,395
0018933473101000-
0965134836201000-
0933285124331000-
0316534981215000-
Chanel
00*8**4****21**0-
0013270327002000-
0019433028311000-
0411327166327000-
0535683122311000-
0750173155311000-
0836977868225000-
0963942735328000-
0403335235117000-
0530543263003000-
0922839030325000-
0423432251529000-
CV Efod Design Consultant
07*5**9****17**0-
0653100560422000-
0030749048331000-
Cahaya Pangeran Semesta
06*1**0****28**0-
CV Solusi Inti Pembangunan
08*2**3****06**0-
Attachment
METODE  PELAKSANAAN                                
                                                                        
PEKERJAAN  REHAB DAN PENINGKATAN  RUANG LAB KIMIA BASIC SCIENCE         
                     UNIVERSITAS BENGKULU                               
                                                                        
                      TAHUN ANGGARAN  2023                              
                                                                        
                                                                        
UMUM                                                                    
                                                                        
Dalam menyelesaikan suatu proyek untuk mencapai tujuan dengan efektif dan efisien,
diperlukan sistem manajemen yang baik. Untuk menerapkan sistem manajemen yang baik,
                                                                        
diperlukan berbagai metode sesuai jenis bangunan yang diselesaikan. Pihak manajemen
menyusun dan mengarahkan metode-metode agar dapat menyelaraskan antara sumber daya
                                                                        
dan penggunaan peralatan untuk mencapai tujuan proyek. Untuk mencapai tujuan dengan
                                                                        
efektif dan efisien, maka manajemen konstruksi melibatkan tahapan-tahapan metode
pelaksanaan. Metode-metode tersebut adalah sebagai berikut:             
                                                                        
                                                                        
1. Pekerjaan Persiapan                                                  
     Meninjau lokasi pekerjaan dan mengidentifikasi seluruh pekerjaan pada masing-masing
                                                                        
     bangunan yang akan dilakukan perbaikan.                            
                                                                        
     Memasukan material/bahan untuk keperluan pekerjaan fisik dengan dikonsultasikan
     terlebih dahulu kepada pengawas/direksi.                           
                                                                        
     Mendatangkan tenaga kerja dengan jumlah dan keahlian yang disesuai dengan
     kebutuhan dilapangan.                                              
                                                                        
     Setiap tenaga kerja dibekali dengan pengetahuan dan pemahaman tentang Keselamatan
     dan Kesehatan Kerja (K3) dan didata untuk dilaporkan kepada pengawas/Direksi.
                                                                        
     Pengadaan obat-2an P3K dan Alat Pelindung Diri (APD) disesuaikan dengan jumlah
                                                                        
     tenaga dan tugas masing-masing bidang pekerjaan                    
     Seluruh tenaga kerja diasuransikan pada PT. JAMSOSTEK.             
                                                                        
                                                                        
                                                                        
2. Pekerjaan Arsitektur                                                 
  A. Pekerjaan Pembongkaran dan Pembersihan                             
                                                                        
       Material bekas bongkaran yang masih baik didata dan dikumpulkan kemudian
     diangkut ke gudang atau tempat yang telah ditentukan oleh pengawas/direksi. Untuk
                                                                        
     meminimalisir resiko dan kecelakaan kerja para Tukang/tenaga kerja yang
     melaksanakan pekerjaan ini akan kita lengkapi dengan Alat Pelindung Diri (APD) dan
                                                                        
     lain – lain yang diperlukan.                                       
                                                                        
       Pembongkaran plafon dan rangka tidak dipasang kembali            
                               [1]                                      
       Pembongkaran penutup plafon dilaksanakan oleh tenaga manusia (man power)
                                                                        
       dengan menggunakan alat bantu : palu, alat pengungkit (linggis). 
       Pembongkaran kusen/Pintu                                         
                                                                        
       Kusen-kusen yang dibongkar segera dipasang kembali dengan kusen baru sesuai
       dengan gambar rencana dan spesifikasi teknis. pemasangan/penyetelan kusen yang
                                                                        
       dibarengi dengan pemasangan batu bata sebagai pengunci.          
                                                                        
       Pembongkaran Lantai                                              
       Pembongkaran Granit harus dilaksanakan dengan Hati-hati sehingga tidak merusak
                                                                        
       benda-benda yang ada disekitarnya. Jika ada kerusakan akibat pembongkaran
       Granit maka ganti rugi akan ditanggung kontraktor. Setelah pembongkaran selesai,
                                                                        
       pihak kontraktor harus memastikan tidak ada benda bekas pembongkaran dan
                                                                        
       kotoran yang tersisa disekitar lingkungan bangunan.              
       Pembongkaran Meja Lab dan Lemari asam                            
                                                                        
       Pekerjaan pembongkaran meja dan lemari asam harus memperhatikan keadaan
       sekeliling dan hati-hati sehingga tidak merusak bagian yang tidak perlu dibongkar.
                                                                        
       Pelaksanaan pembongkaran meja lab dan lemari asam menggunakan tenaga
                                                                        
       manusia (man power) dengan peralatan bantu : Pahat beton, palu/martil dll.
       Pembersihan dan pengerokan cat eksisting gedung                  
                                                                        
       Pembersihan/pengerokan cat eksisting untuk area dinding dilakukan sebelum
       melakukan pekerjaan pengecatan dengan membersihkan kotoran dan mengeruk
                                                                        
       permukaan dinding eksisting yang tidak rata pada area luar dan dalam bangunan.
                                                                        
       Sedangkan untuk pembersihan cat permukaan kusen dilakukan dengan 
       membersihkan debu dan meratakan permukaan yang tidak rata. Pada saat
                                                                        
       pembersihan cat eksisting, dilakukan secara hati-hati agar tidak merusak instalasi
       listrik danbenda-benda yang ada. Pihak kontraktor harus memastikan tidak ada
                                                                        
       benda bekas pembongkaran dan kotoran yang tersisa disekitar lingkungan
                                                                        
       bangunan. Sampah material dikumpulkan dan dibuang di titik yang telah
       ditentukan.                                                      
                                                                        
  B. Pekerjaan Pasangan Dinding Beton                                   
        Pekerjaan Pasangan Bata                                         
                                                                        
             Pekerjaan pasangan dinding bata merupakan kunci utama dari semua
        pekerjaan finishing karena itu pekerjaan ini harus dikerjakan dengan tepat dan
                                                                        
        cermat karena jika pekerjaan ini tidak bagus maka akan berdampak buruk terhadap
                                                                        
        pekerjaan atau sebagian besar terhadap pekerjaan finishing lainnya.
                                                                        
                               [2]                                      
             Mengingat pekerjaan dinding ini sangat kasat mata, maka untuk itu
                                                                        
        pengawasan terhadap mutu pekerjaan juga harus diperhatikan yaitu dengan
        melakukan ceklist secara bertahap, untuk item pekerjaan dinding sehingga hasil
                                                                        
        akhir pekerjaan ini sesuai dengan spesifikasi atau menjadi lebih baik.
             Adapun kesalahan yang biasanya terjadi dalam sistem pemasangan
                                                                        
        pasangan Bata ini yang perlu mendapat perhatian khusus dan perlu di hindarkan
                                                                        
        yaitu :                                                         
        ✓  Material tidak terkontrol.                                   
                                                                        
        ✓  Dinding tidak vertical/Miring.                               
        ✓  Tebal dinding tidak sama.                                    
                                                                        
        ✓  Sudutan/pertemuan dinding tidak siku.                        
                                                                        
        ✓  Dinding/Acian retak.                                         
        Oleh karena itu pemasangan ini perlu di cermati untuk menghindari kesalahan
                                                                        
        tersebut, bahan, material, dan metode pemasangan yang akan dilakukan untuk
        mencegah kesalahan tersebut yaitu :                             
                                                                        
        ✓  Bahan yang dibutuhkan : Batu bata lokal, Pasir pasang, Semen, Besi beton,
                                                                        
           Air.                                                         
        ✓  Bahan yang dibutuhkan : Concrete Mixer, Water pass, benang, jidar
                                                                        
           alumunium & unting-unting.                                   
        ✓  Metode Pekerjaan pemasangan.                                 
                                                                        
             Pekerjaan bata ini dimulai setelah pekerjaan beton struktur selesai
                                                                        
        dilakukan. Sebelum melakukan pekerjaan lokasi harus di bersihkan dari kotoran-
        kotoran maka akan dimulai pekerjaan.                            
                                                                        
        Langkah-langkah :                                               
        ✓  Marking center Line Pasangan bata di setiap ruangan/ lantai beton (Marking
                                                                        
           Awal).                                                       
                                                                        
        ✓  Marking pasangan bata setebal pasangan bata.                 
        ✓  Buat marking pinjaman sejauh 50 cm, tergantung dari sistem markingan dari
                                                                        
           pasangan bata 2 sisi.                                        
        ✓  Pasang profil kayu atau besi untuk acuan kedua sisi pasangan bata yang akan
                                                                        
           di pasang kemudian cek verticality kayu dengan pondulum (unting-unting).
        ✓  Pasang Benang secara horizontal dari acuan ke acuan untuk setiap 2 lapis bata.
                                                                        
        ✓  Pasangan tulangan untuk kolom praktis setiap 12 m2 atau dinding dengan
                                                                        
           jarak 4 m                                                    
                                                                        
                               [3]                                      
        ✓  Rendam bata dalam air.                                       
                                                                        
        ✓  Pemasangan dinding ½ bata diatas sloof setinggi ± 30 cm menggunakan
           adukan 1 sm : 2 Ps dan pasangan diatasnya menggunakan adukan 1 sm : 2 Ps,
                                                                        
           pelaksanaan pekerjaan dilakukan setelah poses pembukaan bekisting sloof,
           pemasangan bata kita berpedoman gambar.                      
                                                                        
        ✓  Adukan mortar (adukan) untuk pasangan bata dengan komposisi : umum ( 1 Pc
                                                                        
           : 5 Pasir ).                                                 
        ✓  Mortar awal berfungsi sebagai perataan awal.                 
                                                                        
        ✓  Pasangan Bata lapis pertama. Cek posisi pasangan terhadap marking, jika
           sesuai dapat dilanjutkan ke tahap berikutnya sesuai benang acuan sesuai
                                                                        
           ketinggian 1 m, tebal spesi pada pasangan di usahakan 1 – 1.5 cm (tergantung
                                                                        
           gradasi pasir).                                              
        ✓  Lanjutkan pemasangan setiap tinggi 1 meter.                  
                                                                        
        ✓  Untuk pasangan bata yang bertemu dengan kolom struktur, apabila ketinggian
           bata sudah mencapai 1.6 m dipasang angkur dari kolom kepasangan bata (2
                                                                        
           buah dengan jarak vertikal 500mm).                           
                                                                        
        ✓  Pada pertemuan pasangan bata dengan balok struktur biasanya diatasnya di
           pasang steyroform guna menghindari retak akibat lendutan struktur.
                                                                        
        Pekerjaan Plesteran.                                            
             Setelah pekerjaan pasangan bata telah selesai dan telah di cek kebenarannya
                                                                        
        maka pekerjaan dilanjutkan dengan pekerjaan plesteran. Pekerjaan dilaksanakan
                                                                        
        pada saat pasangan bata berumur minimal 3 hari.                 
        Tahapan pekerjaan :                                             
                                                                        
        ✓ Siram permukaan bata sampai dengan permukaan jenuh.           
        ✓ cek sudutan/kesikuan dari dinding serta posisinya.            
                                                                        
        ✓ Buat kamprotan tipis setebal 0,5 – 1 cm untuk menghindari penyusutan yang
                                                                        
          berlebihan.                                                   
        ✓ Plesteran dilakukan setelah pasangan bata berumur 3 hari.     
                                                                        
        ✓ Plesteran dinding ± 30 cm diatas nol dan dinding pada kamar mandi/WC
          setinggi 150 cm menggunakan adukan kedap air 1 : 2 dan pleteran diatasnya
                                                                        
          menggunakan adukan 1 : 2 Ps.                                  
        ✓ Setelah plesteran setengah kering (1/2 Matang) di ratakan dengan jidar
                                                                        
          aluminium (pemakaian roskam sebaiknya di hindari).            
                                                                        
        ✓ Lakukan pengecekan kembali setelah selesai di plester.        
                                                                        
                               [4]                                      
        ✓ Plesteran harus di siram sebanyak 2 kali sehari dalam satu minggu, hal ini untuk
                                                                        
          menghindari retak rambut pada dinding bata sebelum berlanjut pada tahap acian.
        Pekerjaan Acian                                                 
                                                                        
             Setelah pekerjaan plesteran telah selesai dan telah di cek kebenarannya
        maka pekerjaan dilanjutkan dengan pekerjaan acian.              
                                                                        
        Tahapan pekerjaan :                                             
                                                                        
       ✓  Lakukan kuring pasangan bata dengan di siram setiap hari, guna menjaga
          penyusutan yang berlebihan.                                   
                                                                        
       ✓  Lakukan pengacian dengan komposisi 2 Pc : 3 kapur dengan steel trower dan
          ratakan dengan jidar alumunium. Pemakaian kapur juga diperuntungkan untuk
                                                                        
          menghindari retak rambut pada permukaan dinding.              
                                                                        
       ✓  Siram permukaan plesteran sampai dengan jenuh air sebelum pekerjaan acian.
       ✓  Untuk mengurangi pori-pori, gosok permukaan dengan kertas semen.
                                                                        
        ✓ Curing permukaan acian minimal 1 kali sehari dalam waktu selama 3 hari.).
  C. Pekerjaan Plafond                                                  
                                                                        
          Plafon adalah bagian dari konstruksi bangunan yang berfungsi sebagai langit-
                                                                        
     langit bangunan. Pekerjaan Plafond, terdiri dari :                 
        Pek. rangka Plafond Hollow                                      
                                                                        
        Material yang digunakan yaitu :                                 
       ✓  Rangka Metal Hollow ukuran 35.35.3mm                          
                                                                        
        Metode Pelaksanaan :                                            
                                                                        
       ✓  Pembongkaran rangka dan penutup plafond existing sesuai dengan arahan
          direksi.                                                      
                                                                        
       ✓  Menyiapkan alat dan material yang diperlukan untuk pemasangan rangka
          plafond hollow.                                               
                                                                        
       ✓  Ukur rencana tinggi plafon. Sebaiknya tidak melebihi ring balok. Gunakan
                                                                        
          selang air untuk mengatur ketinggian agar sama tinggi (waterpas).
        Pek. Penutup Plafond PVC                                        
                                                                        
        Material yang digunakan yaitu :                                 
       ✓  Penutup Plafond PVC setara Elegant Plafond Lebar 20cm         
                                                                        
       ✓  List Plafond PVC                                              
        Metode Pelaksanaan :                                            
                                                                        
       ✓  Pekerjaan penutup plafond dilakukan setelah pekerjaan rangka plafond dan
                                                                        
          instalasi listrik telah selesai.                              
                                                                        
                               [5]                                      
       ✓  Menyiapkan alat dan material yang diperlukan untuk pemasangan penutup
                                                                        
          plafond PVC.                                                  
       ✓  Pasang plafon PVC secara presisi dengan menggunakan skrup hingga
                                                                        
          menempel dengan sempurna. Bagian yang tidak ideal dirapikan dengan
          pemotong (cutter), pastikan untuk memotongnya dengan hati-hati.
                                                                        
       ✓  Pasang List plafon PVC menggunakan skrup hingga menempel dengan
                                                                        
          sempurna dan rapi.                                            
                                                                        
                                                                        
  D. Pekerjaan Lantai                                                   
          Pekerjaan Pasangan lantai dimulai bila semua pekerjaan plafon, pekerjaan
                                                                        
     pasangan dinding dan pemasangan pipa-pipa telah selesai dilaksanakan. Permukaan
                                                                        
     yang akan dipasangan penutup granit dibersihkan dari kotoran, seperti sisa-sisa adukan,
     potongan kayu, sisa gergajian dan Iain-lain. Pelaksanaan pekerjaan pasangan granit
                                                                        
     antara lain :                                                      
       Pasangan Lantai Granit 60x60cm (Polish)                          
                                                                        
       Pasangan Lantai Granit 60x120cm (Polish) untuk meja laboratorium 
                                                                        
       Pasangan Lantai Granit 60x60cm (Polish) untuk meja laboratorium  
       Pasangan Lantai Granit 60x60cm (Polish) untuk dinding meja laboratorium
                                                                        
       Metode Pelaksanaan:                                              
       ✓  dilakukan pengukuran ulang bersama-sama dengan konsultan pengawas/direksi
                                                                        
          teknis untuk menentukan peil lantai, siku dan penentuan As pemasangan granit.
                                                                        
       ✓  Sebelum granit akan dipasang, terlebih dahulu harus direndamkan ke dalam air
          hingga jenuh.                                                 
                                                                        
       ✓  Permukaan lantai yang akan dipasang granit harus bersih dan kering.
       ✓  Adukan semen untuk pemasangan granit harus penuh, baik untuk permukaan
                                                                        
          dasaratau pun dibadan belakang granit.                        
                                                                        
       ✓  Perbandingan adukan untuk pemasangan granit adalah 1Pc: 4Psr dengan
          ketebalan rata-rata 2 cm.                                     
                                                                        
       ✓  Pola pemasangan granit harus sesuai dengan gambar detail atau sesuai dengan
          petunjuk Pengawas.                                            
                                                                        
       ✓  Lebar siar-siar harus sama, dengan kedalaman maksimal 2 mm,   
          membentuk garis lurus sesuai dengan gambar, atau sesuai petunjuk Pengawas.
                                                                        
       ✓  Siar-siar harus diisi bahan pewarna yang mana warnanya satu warna dengan
                                                                        
          granit.                                                       
                                                                        
                               [6]                                      
       ✓  Pemotongan granit menggunakan alat potong granit              
                                                                        
       ✓  Granit yang sudah terpasang harus dibersihkan dari segala macam kotoran dan
          noda yang melekat, sehingga benar-benar bersih sehingga warna granit tidak
                                                                        
          rusak/buram.                                                  
                                                                        
  E. Pekerjaan Kayu & Kaca                                              
                                                                        
          Pintu, Kusen dan Jendela merupakan komponen penting dalam sebuah
                                                                        
     bangunan. Pada proyek-proyek besar biasanya mempunyai jumlah pintu yang banyak,
     sehingga pelaksanan pekerjaan ini dilapangan memerlukan metode pelaksanaan yang
                                                                        
     tepat.                                                             
       Pasangan Kusen Pintu Jendela Kayu                                
                                                                        
        Material yang digunakan yaitu :                                 
                                                                        
       ✓  Kusen Kayu Kelas II                                           
       ✓  Daun Pintu Multipleks Lapis HPL (Rangka multipleks 18mm)      
                                                                        
       ✓  Daun Pintu Panel Kelas II                                     
       ✓  Daun Jendela Kayu Kelas II                                    
                                                                        
       ✓  Kaca Bening 5mm                                               
                                                                        
       ✓  Engsel                                                        
       ✓  Door Closer                                                   
                                                                        
       ✓  Door Stoper                                                   
       ✓  Rell Pintu Dorong                                             
                                                                        
       ✓  Roda Hanger Pintu Dorong                                      
       ✓  Handle + Kunci                                                
                                                                        
       ✓  Hak angin                                                     
                                                                        
       ✓  Kunci Grendel                                                 
        Metode Pelaksaan :                                              
                                                                        
       ✓  Sebelum pabrikasi material diharapkan untuk melakukan pengecekan lapangan
          untuk openingan yang akan dipasang kusen.                     
                                                                        
       ✓  Pabrikasi material                                            
                                                                        
       ✓  Kayu dipotong dan di sambung/dirangkai                        
       ✓  Kusen Kayu yang telah difabrikasi dipasang setelah kondisi lapangan siap yaitu
                                                                        
          pekerjaan plesteran dan acian sudah selesai.                  
       ✓  Sebelum kusen dimatikan ke dinding, harus dicek dahulu elevasi dan kesikuan
                                                                        
          kusen Kayu dengan alat bantu waterpass/unting-unting. Apabila tidak lurus
                                                                        
                                                                        
                               [7]                                      
          maka diganjal dengan bahan dari hardboard, sehingga lebih kuat dan tahan
                                                                        
          lama.                                                         
       ✓  Untuk mencegah kebocoran maka hubungan antara Kayu dengan dinding di isi
                                                                        
          dengan acian.                                                 
       ✓  Engsel atas dipasang +/- 28 cm (as) dari permukaan atas pintu, Engsel bawah
                                                                        
          dipasang +/- 32 cm (as) dari permukaan bawah pintu, Engsel tengah dipasang
                                                                        
          ditengah-tengah antara kedua engsel tersebut.                 
       ✓  Setelah kusen kayu terpasang, dilanjutkan dengan pemasangan frame untuk
                                                                        
          pintu/jendela, kaca dan hardwere. Frame pintu/jendela dipasang pada kusen
          dengan menggunakan penggantung engsel yang disekrup ke kusen. 
                                                                        
       ✓  Semua kunci-kunci tanam terpasang dengan kuat pada rangka daun pintu.
                                                                        
          Dipasang setinggi 90 cm dari lantai, atau sesuai petunjuk Konsultan Konsultan
          Management Konstruksi.                                        
                                                                        
       ✓  Penarikan pintu (door pull) dipasang 90 cm (as) dari permukaan lantai.
       ✓  Door stopper dipasang pada lantai, letaknya diatur agar daun pintu dan kunci
                                                                        
          tidak membentur tembok pada saat pintu terbuka.               
                                                                        
       ✓  Tanda pengenal anak kunci harus dipasang sesuai dengan pintunya.
       ✓  Kontraktor wajib membuat shop drawing (gambar detail pelaksanaan)
                                                                        
          berdasarkan Gambar Dokumen Kontrak yang telah disesuaikan dengan keadaan
          di lapangan.                                                  
                                                                        
       ✓  Didalam shop drawing harus jelas dicantumkan semua data yang diperlukan
                                                                        
          termasuk keterangan produk, cara pemasangan atau detail-detail khusus yang
          belum tercakup secara lengkap di dalam Gambar Dokumen Kontrak, sesuai
                                                                        
          dengan Standar Spesifikasi pabrik.                            
       ✓  Shop drawing sebelum dilaksanakan harus disetujui dahulu oleh Konsultan
                                                                        
          Management Konstruksi/Perencana.                              
                                                                        
  F. Pekerjaan Pengecatan                                               
                                                                        
        Pengecatan Dinding                                              
                                                                        
        Material yang digunakan :                                       
        ✓ Cat Interior setara Moxilex Cendana                           
                                                                        
        ✓ Cat Eksterior setara Mowilex                                  
        Metode Pelaksaan :                                              
                                                                        
        ✓ Sebelum dilakukan proses pengecatan seluruh bagian tembok (bidang yang akan
                                                                        
          dicat) digosok menggunakan kertas amplas dan dibersihkan dari segala kotoran
                               [8]                                      
          yang menempel pada bidang yang akan dicat. Kemudian dilanjutkan dengan
                                                                        
          pengecatan dengan cat dasar.                                  
        ✓ Pastikan permukaan dinding bersih dan kering untuk mencegah terjadinya
                                                                        
          pengelupasan.                                                 
        ✓ Setelah proses diatas dilanjutkan pengecat tembok dengan cat dengan
                                                                        
          menggunakan kuas roll.                                        
                                                                        
        ✓ Setelah diberi lapisan sealer, dilakukan pengecatan finish untuk permukaan
          plafond minimal 2 (dua) lapis dengan menggunakan jenis cat emultion
                                                                        
        ✓ Untuk pengecatan dalam ruangan kerjakanlah mulai dari langit - langit yang
          diteruskan ke dinding dekat kusen jendela, pintu-pintu, dan kemudian ke bagian
                                                                        
          bawah.                                                        
                                                                        
        ✓ Lakukanlah pembuangan sisa saat melakukan pengecatan karena kita harus
          bertanggung jawab terhadap lingkungan dengan menghindarkan membuang
                                                                        
          limbah/sisa cat ke dalam saluran pembuangan.                  
        ✓ Terakhir adalah membiarkan sisa cat mengering di wadahnya sebelum dibuang
                                                                        
          ketempat sampah.                                              
                                                                        
       Pengecatan Kayu dan Besi                                         
        Material yang digunakan :                                       
                                                                        
        ✓ Cat Plamur Catylax                                            
        ✓ Meni Kayu                                                     
                                                                        
        ✓ Cat Kayu Avian                                                
                                                                        
        ✓ Cat Besi Avian                                                
        Metode Pelaksanaan :                                            
                                                                        
        ✓ Sebelum dilakukan proses pengecatan seluruh bagian bidang kayu (bidang yang
          akan dicat) digosok menggunakan kertas amplas dan dibersihkan dari segala
                                                                        
          kotoran yang menempel pada bidang yang akan dicat. Kemudian dilanjutkan
                                                                        
          dengan pengecatan dengan cat dasar.                           
        ✓ Pastikan permukaan bidang kayu bersih dan kering untuk mencegah terjadinya
                                                                        
          pengelupasan.                                                 
        ✓ Setelah proses diatas dilanjutkan pengecat bidang kayu dengan cat dengan
                                                                        
          menggunakan kuas.                                             
        ✓ Lakukanlah pembuangan sisa saat melakukan pengecatan karena kita harus
                                                                        
          bertanggung jawab terhadap lingkungan dengan menghindarkan membuang
                                                                        
          limbah/sisa cat ke dalam saluran pembuangan.                  
                                                                        
                               [9]                                      
        ✓ Terakhir adalah membiarkan sisa cat mengering di wadahnya sebelum dibuang
                                                                        
          ketempat sampah.                                              
                                                                        
  G. Pekerjaan Dinding Partisi                                          
                                                                        
   ➢ Pasangan Dinding Multiplek Lapis HPL                               
   1. Lingkup Pekerjaan                                                 
                                                                        
     Meliputi pekerjaan pengadaan bahan dan pembuatan dinding partisi lengkap dengan
                                                                        
     rangka dan perlengkapan lainnya.                                   
                                                                        
     1.1  Pekerjaan yang Dispesifikasikan                               
          Dinding Partisi Penutup Multipleks Finishing partisi Lapis HPL
                                                                        
     1.2  Bahan/Material                                                
                                                                        
          Rangka dari masing-masing bagian dan ukuran dalam keadaan terpisah/lepas
          Multiplek Palem : 9 mm                                        
                                                                        
          Finishing HPL                                                 
                                                                        
          List Stainless Steel “T”                                      
                                                                        
     1.3  Penanganan Bahan                                              
       Multipleks dibawa ke lokasi proyek harus dalam kemasan asli dari pabrik yang
                                                                        
       memperlihatkan merk, tipe dan ukuran. Lakukan penyimpanan dengan memberi
       perlindungan seperti yang disyaratkan pabrik pembuat.            
                                                                        
   1. Persyaratan Bahan                                                 
                                                                        
     2.1. Multiplek                                                     
        Menggunakan type Palem Tebal 9mm                                
                                                                        
     2.2. Rangka Partisi                                                
        Menggunakan Rangka Baja Ringan Canal C75 Bluescope modul 60x120cm
                                                                        
     2.3. HPL                                                           
                                                                        
        Menggunakan merk Violam                                         
   2. Persyaratan Pelaksanaan                                           
                                                                        
     3.1. Pemasangan                                                    
                                                                        
        a. Rangka Partisi                                               
            Rangka Utama/Struktural                                     
                                                                        
            Pasangkan rangka utama struktural arah vertikal setiap jarak 60 cm menerus
                                                                        
            dari bawah sampai atas setinggi partisi dan berikan pengikat struktural pada
            bagian dasar (plat lantai bawah) dan puncak (plat lantai atas) untuk
                                                                        
            mengangkurkan partisi pada lantai dan langit-langit.        
                              [10]                                      
        b Rangka Pembagi/Sekunder                                       
                                                                        
          Pasangkan rangka pembagi/sekunder setiap jarak 60 cm arah horizontal dan
          vertikal mengisi bidang rangka utama.                         
                                                                        
        c Pengikatan Rangka                                             
          Angkurkan rangka utama sisi tepi pada dinding atau kolom dan pengikat
                                                                        
          bawah (bottom runner) pada lantai. Untuk pengikat atas (top runner)
                                                                        
          diperlakukan sebagai balok ang dijepit pada tumpuan di kedua ujung dari
          bentangan bidang partisi.                                     
                                                                        
        d Kualitas Pemasangan                                           
          Pasangkan rangka secara baik, rata permukaan, kokoh dan sesuai dengan
                                                                        
          perencanaan. Kualitas pemasangan ini harus mendapatkan persetujuan dari
                                                                        
          Pengawas.                                                     
     3.2. Pembersihan dan Perlindungan                                  
                                                                        
        Segera lakukan pembersihan terhadap bagian-bagian/permukaan-permukaan yang
        terkena bahan compound, tetapi tidak dikehendaki atau diperkirakan akan
                                                                        
        menimbulkan tonjolan-tonjolan pada pekerjaan finishing. Sebelum finishing
                                                                        
        dilaksanakan maka permukaan partisi harus dijaga terhadap benturan-benturan
        benda keras.                                                    
                                                                        
                                                                        
  ➢  Dinding Aluminium Kaca                                             
  1. Lingkup Pekerjaan                                                  
                                                                        
     1.1. Meliputi penyediaan tenaga kerja, bahan-bahan, peralatan dan alat bantunya yang
        berhubungan dengan pekerjaan penyelesaian dinding sesuai gambar, sehingga
                                                                        
        dapat dicapai hasil yang sempurna.                              
                                                                        
     1.2. Semua pekerjaan kusen, rangka pintu kaca, kusen kaca bangunan dan lain-lain
        seperti dinyatakan dalam gambar serta petunjuk pengawas.        
                                                                        
  2. Pengendalian Pekerjaan                                             
      2.1. Seluruh pekerjaan ini harus sesuai dengan persyaratan dalam: 
                                                                        
        a) The Allumunium Associaton (AA).                              
                                                                        
        b) Architectural Allumunium Manufactures Association (AAMA).    
        c) American Standards for Testing Matrials (ASTM).              
                                                                        
        d) Mengikuti shop drawing, berdasarkan katalog pabrik terbaru.  
  3. Bahan – bahan/Material                                             
                                                                        
     3.1. Pekerjaan Aluminium:                                          
                                                                        
        a) Kusen Aluminium Warna Silver (Alexindo)                      
                              [11]                                      
        b) Kaca Bening 5mm (kaca Asahimas)                              
                                                                        
  4. Syarat – Syarat Pelaksanaan                                        
     4.1. Pekerjaan Aluminium                                           
                                                                        
        a) Sebelum pabrikasi material diharapkan untuk melakukan pengecekan lapangan
          untuk openingan yang akan dipasang kusen.                     
                                                                        
        b) Pabrikasi material                                           
                                                                        
        c) Alumunium dipotong dan di sambung/dirangkai menggunakan sekrup
          galvanis.                                                     
                                                                        
        d) Alumunium yang sudah di fabrikasi di proteksi dengan menggunakan protection
          tape (blue sheet) dan diberi tanda untuk memudahkan waktu pemasangan
                                                                        
        e) Kusen alumunium yang telah difabrikasi dipasang setelah kondisi lapangan siap
                                                                        
          yaitu pekerjaan plesteran dan acian sudah selesai.            
        f) Sebelum kusen dimatikan ke dinding, harus dicek dahulu elevasi dan kesikuan
                                                                        
          kusen alumunium dengan alat bantu waterpass/unting-unting. Apabila tidak
          lurus maka diganjal dengan bahan dari hardboard, sehingga lebih kuat dan
                                                                        
          tahan lama.                                                   
                                                                        
        g) Untuk mencegah kebocoran maka hubungan antara alumunium dengan dinding
          di isi silicone sealant.                                      
                                                                        
        h) Proteksi plastik (blue sheet) pada bagian kusen alumunium dapat dilepas,
          apabila lokasi pekerjaan sudah benar-benar bersih dari kotoran dan tidak ada
                                                                        
          lagi pekerjaan yang dapat merusak aluminium tersebut.         
                                                                        
        i) Kontraktor wajib membuat shop drawing (gambar detail pelaksanaan)
          berdasarkan Gambar Dokumen Kontrak yang telah disesuaikan dengan
                                                                        
          keadaan di lapangan.                                          
        j) Didalam shop drawing harus jelas dicantumkan semua data yang diperlukan
                                                                        
          termasuk keterangan produk, cara pemasangan atau detail-detail khusus yang
                                                                        
          belum tercakup secara lengkap di dalam Gambar Dokumen Kontrak, sesuai
          dengan Standar Spesifikasi pabrik.                            
                                                                        
        k) Shop drawing sebelum dilaksanakan harus disetujui dahulu oleh Konsultan
          Management Konstruksi/Perencana.                              
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                              [12]                                      
  H. Pekerjaan Mekanikal dan Elektrikal                                 
                                                                        
        Pekerjaan Mekanikal                                             
        Material yang digunakan :                                       
                                                                        
        ✓ Kran air ½” onda                                              
        ✓ Pipa PVC Aw ½” Rucika                                         
                                                                        
        ✓ Pipa PVC Aw ¾” Rucika                                         
                                                                        
        ✓ Pipa PVC Aw 3” Rucika                                         
        ✓ Pipa PVC Aw 4” Rucika                                         
                                                                        
        Metode Pelaksanaan :                                            
       ✓  Tentukan dan beri tanda jalur instalasi dan titik outletnya.  
                                                                        
       ✓  Pasang pipa PVC kelas AW (diameter sesuai gambar kerja) beserta gate valve,
                                                                        
          fitting dan accessories lainnya sesuai dengan tanda yang sudah dibuat.
       ✓  Untuk pipa yang melintasi lantai (terutama lantai dasar, maka kedalaman pipa
                                                                        
          harus cukup, minimal 50 cm supaya tidak mudah pecah.          
       ✓  Pipa yang akan disambung, bagian ujungnya harus dibersihkan dengan
                                                                        
          ampelas supaya sambungan dapat lengket dengan kuat.           
                                                                        
       ✓  Khusus untuk sambungan ke sanitary (kran), pipa diberi soket draat luar dan
          diberi lapisan seal tape baru disambungkan ke alat sanitair   
                                                                        
       ✓  Untuk Penyambungan Pipa rencana dengan Pipa Eksisting, diharapkan kepada
          kontraktor untuk tidak membuat sambungan yang ditimbun/dalam beton.
                                                                        
       Pekerjaan Elektrikal                                             
                                                                        
        Metode Pelaksanaan :                                            
       ✓  Kabel vetical ditanam pada dinding dengan perlindungan pipa conduit yang
                                                                        
          mana pipa conduit ditanam dalam dinding sebelum pekerjaan plesteran, supaya
          tidak mudah berubah ketika dinding diplester.                 
                                                                        
       ✓  Kabel horizontal diletakan ditray yang tergantung pada plat lantai atau dengan
                                                                        
          pipa conduit nyang diklem ke plat lantai dengan jarak 1m.     
       ✓  Pekerjaan conduit saklar, stop kotak dan panel dikerjakan sebelum plesteran dan
                                                                        
          acian dikerjakan agar ada koordinasi antara pekerjaan ME dan finishing jadi
          halus rapih.                                                  
                                                                        
       ✓  Pekerjaan pemasangan fitting dan armature menunggu kabel dites ketahanannya
          agar tidak terjadi bongkar pasang.                            
                                                                        
       ✓  Pekerjaan pemasangan fitting, lampu serta komponen lainnya membutuhkan
                                                                        
          koordinasi antara pekerjaan ME dan pekerjaan plafon.          
                                                                        
                              [13]                                      
       ✓  Untuk komponen elektrikal yang tidak dipasangkan di plafon dapat dilakukan
                                                                        
          dengan persetujuan direksi.                                   
       ✓  Penyambungan sparingan akan dilakukan serapih mungkin dan apabila ada
                                                                        
          pekerjaan sparingan yang tertinggal akan dilakukan pekerjaan coring.
       ✓  Semua kabel yang masuk kedalam panel harus diberi tanda sesuai kegunaannya
                                                                        
          dan lubang dilindungi karet agar debu tidak dapat masuk.      
                                                                        
                                                                        
  I. Pekerjaan Pembersihan Akhir                                        
          Sebelum diadakan Serah Terima pertama pekerjaan, kontraktor pelaksana wajib
                                                                        
     membersihkan semua bagian pekerjaan, terutama pada sisa pekerjaan pembongkaran
     dan lain-lain. Kontraktor Pelaksana juga harus membersihkan barang bekas/peralatan
                                                                        
     yang diperlukan. Semua sisa material yang digunakan harus dibawa ke luar dari
                                                                        
     lingkungan pekerjaan, sehingga halaman benar-benar bersih dan rapih
                                                                        
Demikian uraian singkat mengenai metode pelaksanaan pekerjaan untuk dapat dikerjakan saat
                                                                        
pekerjaan fisik telah dimulai.                                          
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                              [14]
Tenders also won by CV Dian Bersama
Authority
12 June 2024Rehabilitasi Ruang Kelas Dengan Tingkat Kerusakan Minimal Sedang Beserta Perabotnya Smpn 1 Bermani IlirKab. KepahiangRp 1,580,000,000
5 June 2015Pengadaan Pupuk Npk, Gunting Pangkas Dan AttractantRp 1,332,000,000
19 April 2022Pembangunan Gedung Balai Nikah Dan Manasik Haji Kecamatan Hulu PalikKementerian AgamaRp 1,200,000,000
7 August 2019Pembangunan Los Pasar PanoramaPemerintah Daerah Kota BengkuluRp 1,000,000,000
3 March 2021Rehabilitasi Sdn 38 Bengkulu SelatanKab. Bengkulu SelatanRp 828,562,000
4 July 2016Peningkatan Jalan Pinju Layang-SendawarPemda Kabupaten SelumaRp 722,500,000
5 June 2016Peningkatan Jalan Pinju Layang-SendawarPemda Kabupaten SelumaRp 722,500,000
25 April 2021Belanja Modal Bangunan Gedung Tempat Pendidikan - Revitalisasi Prasarana Sdn 61 KaurKab. KaurRp 697,198,350
6 September 2022Pemeliharaan Gedung Lptik Dan PerpustakaanKementerian Pendidikan dan KebudayaanRp 653,733,000
8 June 2024Rehabilitasi Ruang Kelas Dengan Tingkat Kerusakan Minimal Sedang Beserta Perabotnya Sdn 03 KepahiangKab. KepahiangRp 608,000,000