Pemeliharaan Gedung Perpustakaan Universitas Bengkulu Tahun Anggaran 2023

Tender Ulang
Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 16020025
Status: Tender Ulang
Date: 12 September 2023
Year: 2023
KLPD: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
Work Unit: Universitas Bengkulu
Procurement Type: Pekerjaan Konstruksi
Method: Tender - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Contract Type: Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 2,520,530,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 2,519,623,111
Winner (Pemenang): CV Kecubung Ungu
NPWP: 020407250311000
RUP Code: 39443399
Work Location: Jl. W.R.Supratman Kandang Limun Kota Bengkulu - Bengkulu (Kota)
Participants: 70
Applicants
Reason
0020407250311000Rp 2,393,424,131-
0026260281122000--
0438029613328000--
PT Nadya Ratu Permata
09*2**4****05**0Rp 2,015,698,4891. Data SKP yang disampaikan tidak benar, dokumennya nihil padahal masih melakukan beberapa paket pekerjaan. 2. Pengalaman personel juga kurang dari yang dipersyaratkan : pemenang yang ada di DRH berbeda dengan LPSE pada pekerjaan Pembangunan SMKN 1 Suliki (Kab. 50 kota)
0023521347311000--
0031928690322000Rp 2,015,698,4891. Data peralatan tidak sesuai yang dipersyaratkan :Daftar peralatan Genset 5 KVA, sedangkan invoice/kwitansi/nota 10 KVA 2. Pengalaman Pelaksana tidak memenuhi persyaratkan : pada DRH pekerjaan rehab rumah dinas tidak ada di LPSE Sumatera Selatan, dan pekerjaan di BSSN tidak ada di LPSE BSSN
0530543263003000Rp 2,015,698,488Data peralatan tidak memenuhi yang dipersyaratkan dokumen pemilihan : 1. Jack hammer merk bosh 65H 5 max tdk sesuai, kapasitas tidak mencukupi 2. Alat potong granit kapasitas tidak memenuhi persyaratan
0868222126009000Rp 2,015,698,4881. Data peralatan tidak sesuai : invoice/kwitansi/nota tidak jelas 2. Pengalaman kurang dari yang dipersyaratkan : Pekerjaan Pemeliharaan gedung workshop PPKPI tidak ada di LPSE DKI Jakarta (hanya sebagai pemenang tapi tidak berkontrak)
0013977178021000Rp 2,265,896,786Data peralatan tidak sesuai dengan yang dipersyaratkan. Setelah dilakukan klarifikasi ke lapangan pengelola LTC bahwa invoice/kwitansi/nota tidak asli dan toko penerbit nya tidak ada pada alamat yang tertera. pada tahun 2014 toko tersebut tidak ada, dan diposisi yang sama hanya ada GIANT mart.
0032970527101000--
0025373515331000Rp 2,104,057,359Data peralatan dan data personel manajerial tidak sesuai dengan yang dipersyaratkan dokumen pemilihan : 1. Genset tidak jelas, tidak ada spesifikasi kapasitasnya 2. Alat potong granit tidak jelas, tidak ada spesifikasi nya 3. pada DRH nomor 1 dan 2 tidak ada pada sistem LPSE
0410647168101000Rp 2,140,572,488Data peralatan dan personel manajerial tidak sesuai dengan yang dipersyaratkan Dokumen Pemilihan : 1. Alat Jackhammer yang ditawarkan spesifikasinya tidak sesuai/tidak ada di pasaran 2. Alat potong Granit kapasistasnya tidak memenuhi persyaratan 3. Pengalaman personil DRH nomor 1 dan 2 tidak ada di sistem LPSE
0210798070411000--
0905215570009000Rp 2,322,262,363Data peralatan tidak sesuai dengan yang dipersyaratkan dokumen pemilihan : 1. Alat utama jackhammer tidak ada, 2. Kapasitas mobil bak terbuka tidak memenuhi persyaratan.
0862725025403000Rp 2,015,698,488Pengalaman personel manajerial kurang dari yang dipersyaratkan, pekerjaan pembangunan RPS SMK swasta tidak ada di LPSE Cianjur
0721116002101000Rp 2,015,698,4891. Data peralatan tidak sesuai dengan yang dipersyaratkan dokumen pemilihan 2. Pengalaman personel kurang dari yang dipersyaratkan : tidak ada di LPSE
0924720600009000Rp 2,133,289,842Data peralatan dan personil manajerial tidak memenuhi yang dipersyaratkan oleh dokumen pemilihan : 1. Mobil bak terbuka kapasitasnya tidak sesuai 2. Alat potong granit tidak ada spesifikasi kapasitasnya 3. Pengalaman yang disampaikan dalam DRH manajerial nomor 1 dan 2 tidak ada di sistem LPSE
0311911754124000Rp 2,015,698,4891. Dokumen peralatan kapasitas jack hammer tidak memenuhi yang dipersyaratkan oleh Dokumen Pemilihan 2. Dokumen personel manajerial kurang dari yang dipersyaratkan yaitu Pekerjaan pembangunan Bendung karet Cibana lanjutan tdk ada di LPSE KemenPUPR
0018553982101000--
Chanel
00*8**4****21**0--
0012337242617000--
0753281070101000--
0900806118101000--
Alaska Karya Mandiri
06*7**4****43**0--
0748839560124000--
0423432251529000--
0017513334323000--
0012679882201000--
0535683122311000--
0019433028311000--
0961923158629000--
0317220903216000--
0719465213105000--
0026895599101000--
0752086744311000--
0834072548311000--
Rafanda Al Razaak
09*1**2****35**0--
0900844739201000--
0725588446303000--
0032903676101000--
0811948520102000--
0608005823101000--
PT Putra Irian Cahaya
0720451814955000--
0965863269223000--
Jati Kita Bersama
01*3**5****43**0--
CV Ardi Karya
0750572539205000--
0813260742951000--
0021019377101000--
0960181469311000--
0012746541308000--
0032007619311000--
PT Manna Was Salwa
08*0**4****16**0--
CV Solusi Inti Pembangunan
08*2**3****06**0--
0905326088447000--
0631236437322000--
0963942735328000--
CV Efod Design Consultant
07*5**9****17**0--
PT Laksana Satya Wijaya
04*2**9****04**0--
0721264307101000--
0016465023008000--
0027480375008000--
0908421415101000--
0405474925323000--
0924593007821000--
0013270327002000--
0933285124331000--
CV Putra Amor
0016355240321000--
0762333094811000--
0018933473101000--
0965134836201000--
Attachment
METODE   PELAKSANAAN                                 
                                                                        
                                                                        
UMUM                                                                    
                                                                        
Dalam pelaksanaan Pemeliharaan Gedung Perpustakaan diharapkan bagi kontraktor
mengerahkan tenaga yang memadahi baik dari segi jumlah maupun segi keahlian.
                                                                        
Secara umum dapat, berikut sekilas kami paparkan metode pelaksanaan pekerjaan
                                                                        
sebagai berikut :                                                       
                                                                        
                                                                        
1. PEKERJAAN PERSIAPAN                                                  
  ▪ Bersama-sama dengan pihak Direksi meninjau lokasi pekerjaan proyek dan
                                                                        
    mengidentifikasi seluruh pekerjaan yang akan dilakukan perbaikan pada
                                                                        
    bangunan.                                                           
  ▪ Selanjutnya, masukan material yang akan digunakan untuk keperluan pekerjaan
                                                                        
    fisik secara bertahap, seluruh Material dikonsultasikan kepada      
                                                                        
    pengawas/Direksi untuk mendapat persetujuan penggunaan material.    
  ▪ Dalam hal pendatangan tenaga kerja / tukang akan kita lakukan sesuai dengan
                                                                        
    kebutuhan baik jumlah dan keahlian masing-masing dan juga scope pekerjaan
                                                                        
    yang akan kita laksanakan.                                          
                                                                        
  ▪ Setiap tenaga yang dipekerjakan dalam lingkungan proyek harus dibekali
    dengan pengetahuan dan pemahaman tentang Keselamatan dan Kesehatan Kerja
                                                                        
    (K3) dan didata untuk dilaporkan kepada pengawas/Direksi.           
                                                                        
  ▪ Pengadaan Alat Pelindung Diri (APD) akan disesuaikan dengan jumlah tenaga
                                                                        
    dan tugas masing-masing bidang pekerjaan. dan pengadaan obat-2an P3K untuk
    dilapangan.                                                         
                                                                        
  ▪ Seluruh tenaga kerja diasuransikan pada PT. JAMSOSTEK.              
                                                                        
                                                                        
2. PEKERJAAN ARSITEKTUR                                                 
  Adapun Metode pekerjaannya sebagai berikut :                          
                                                                        
  A. PEKERJAAN PEMBONGKARAN,   PERBAIKAN  DAN PEMBERSIHAN               
                                                                        
     Dalam hal pelaksanaan pekerjaannya, seluruh barang-barang yang ada didalam
     ruang yang akan dibongkar harus dilindungi dari unsur debu dan kotoran
                                                                        
     lainnya, ditutupi dengan menggunakan terpal atau jika perlu dikeluarkan dari
                                                                        
     ruangan atau dijauhkan dari titik yang dibongkar.                  
                                                                        
     Material bekas bongkaran yang masih baik di data dan dikumpulkan kemudian
                                                                        
     diangkut ke gudang atau tempat yang telah ditentukan oleh pengawas/direksi.
                                                                        
     Untuk meminimalisir resiko dan kecelakaan kerja para Tukang/tenaga kerja
     yang melaksanakan pekerjaan ini harus lengkapi dengan sabuk pengaman (sfety
                                                                        
     belt) dan Alat Pelindung Diri (APD) lain yang diperlukan.          
                                                                        
     ➢ Pembongkaran Kaca Jendela/Kusen/Pintu/Jendela                    
                                                                        
       Kusen pintu yang dibongkar akan segera dipasang kembali dengan kusen
       Baru Sesuai dengan gambar. Setelah pembongkaran selesai, pihak kontraktor
                                                                        
       harus memastikan tidak ada benda bekas pembongkaran dan kotoran yang
                                                                        
       tersisa disekitar lingkungan bangunan.                           
     ➢ Pembongkaran Keramik/Granite Eksisting                           
                                                                        
       Pembongkaran Dinding Keramik/ Granite harus dilaksanakan dengan Hati-
                                                                        
       hati sehingga tidak merusak benda-benda yang ada disekitarnya. Jika ada
                                                                        
       kerusakan akibat pembongkaran Keramik/Granite maka ganti rugi akan
       ditanggung kontraktor. Setelah pembongkaran selesai, pihak kontraktor
                                                                        
       harus memastikan tidak ada benda bekas pembongkaran dan kotoran yang
                                                                        
       tersisa disekitar lingkungan bangunan.                           
     ➢ Pembongkaran plafon                                              
                                                                        
       Pembongkaran penutup plafon dilaksanakan oleh tenaga manusia (man
                                                                        
       power) dengan menggunakan alat bantu : palu, alat pengungkit (linggis) Sisa
                                                                        
       paku yang masih tertanam atau yang tidak bisa dicabut, akan dirapikan rata
       dengan tulangan rangka plafon. Pada saat pembongkaran plafond,   
                                                                        
       dilakukan secara hati-hati agar tidak merusak lampu, instalasi listrik,
                                                                        
       Wallpaper ataupun benda-benda yang ada. Jika ada Lampu ada yang rusak
                                                                        
       karena proses pembongkaran maka pihak kontraktor akan menanggung 
       biaya gantinya. Setelah pembongkaran selesai, pihak kontraktor harus
                                                                        
       memastikan tidak ada benda bekas pembongkaran dan kotoran yang tersisa
                                                                        
       disekitar lingkungan bangunan.                                   
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
     ➢ Pengerokan Cat Eksisting                                         
                                                                        
       Pengerokan cat eksisting dilakukan sebelum melakukan pekerjaan   
                                                                        
       pengecatan. Pada saat pengerokan cat eksisting, dilakukan secara hati-hati
       agar tidak merusak instalasi listrik, Wallpaper ataupun benda-benda yang
                                                                        
       ada. Jika ada wallpaper yang rusak karena proses pengerokan maka pihak
                                                                        
       kontraktor akan menanggung biaya gantinya. Setelah pengerokan selesai,
                                                                        
       pihak kontraktor harus memastikan tidak ada benda bekas pembongkaran
       dan kotoran yang tersisa disekitar lingkungan bangunan.          
                                                                        
                                                                        
  B. PEKERJAAN PASANGAN.                                                
                                                                        
     a. Pekerjaan Kolom Praktis                                         
     b. Pekerjaan Balok Latei                                           
                                                                        
     c. Pekerjaan Lantai Tangga Disabilitas                             
                                                                        
     d. Pekerjaan Pasangan Bata                                         
        Pekerjaan pasangan dinding bata merupakan kunci utama dari semua
                                                                        
        pekerjaan finishing karena itu pekerjaan ini harus dikerjakan dengan tepat
                                                                        
        dan cermat karena jika pekerjaan ini tidak bagus maka akan berdampak
                                                                        
        buruk terhadap pekerjaan atau sebagian besar terhadap pekerjaan finishing
        lainnya.                                                        
                                                                        
                                                                        
        Misalnya jika dinding miring akan sangat mengganggu pekerjaan plafon,
                                                                        
        penempatan posisi kusen pintu dan jendela dan jika tidak bisa terpasang
        dengan baik akan sangat berakibat fatal terhadap pekerjaan lainnya.
                                                                        
                                                                        
        Perhatian dan pengawasan sangat penting dalam pelaksanaan pekerjaan
                                                                        
        dinding, karena bahan ini menggunakan dalam jumlah yang banyak serta
                                                                        
        melibatkan tenaga kerja yang banyak juga. Managemen bahan dan tenaga
        yang baik sangat berpengaruh sekali terhadap hasil pekerjaan ini.
                                                                        
                                                                        
        Mengingat pekerjaan dinding ini sangat kasat mata, maka untuk itu
                                                                        
        pengawasan terhadap mutu pekerjaan juga harus diperhatikan yaitu dengan
        melakukan ceklist secara bertahap, untuk item pekerjaan dinding sehingga
                                                                        
        hasil akhir pekerjaan ini sesuai dengan spesifikasi atau menjadi lebih baik.
                                                                        
                                                                        
        Adapun kesalahan yang biasanya terjadi dalam sistem pemasangan  
                                                                        
        pasangan Dinding Bata ini yang perlu mendapat perhatian khusus dan perlu
                                                                        
        di hindarkan yaitu :                                            
          ❖   Material tidak terkontrol.                                
                                                                        
          ❖   Dinding tidak vertical/Miring.                            
                                                                        
          ❖   Tebal dinding tidak sama.                                 
          ❖   Sudutan/pertemuan dinding tidak siku.                     
                                                                        
          ❖   Dinding/Acian retak.                                      
                                                                        
                                                                        
        Oleh karena itu pemasangan ini perlu di cermati untuk menghindari
                                                                        
        kesalahan tersebut, bahan, material, dan metode pemasangan yang akan
        dilakukan untuk mencegah kesalahan tersebut yaitu :             
                                                                        
        a. Bahan yang dibutuhkan : Batu bata lokal, Pasir pasang, Semen, Besi
                                                                        
           beton, Air.                                                  
                                                                        
        b. Bahan yang dibutuhkan : Concrete Mixer, Water pass, benang, jidar
           alumunium & unting-unting.                                   
                                                                        
        c. Metode Pekerjaan pemasangan.                                 
                                                                        
           Pekerjaan bata ini dimulai setelah pekerjaan pembongkaran dinding
        eksisting telah selesai dilakukan. Pekerjaan pemasangan dapat dilakukan
                                                                        
        jika telah dilakukan pembersihan pada lokasi pekerjaan pasangan.
                                                                        
                                                                        
        Langkah-langkah :                                               
          ❖   Marking center Line Pasangan bata di setiap ruangan/ lantai beton
                                                                        
              (Marking Awal).                                           
                                                                        
          ❖   Marking pasangan bata setebal pasangan bata.              
                                                                        
          ❖   Buat marking pinjaman sejauh 50 cm, tergantung dari sistem
              markingan dari pasangan bata 2 sisi.                      
                                                                        
          ❖   Pasang profil kayu atau besi untuk acuan kedua sisi pasangan bata
                                                                        
              yang akan di pasang kemudian cek verticality kayu dengan  
                                                                        
              pondulum (unting-unting).                                 
          ❖   Pasang Benang secara horizontal dari acuan ke acuan untuk setiap 2
                                                                        
              lapis bata.                                               
                                                                        
                                                                        
          ❖   Pasangan tulangan untuk kolom praktis setiap 12 m2 atau dinding
                                                                        
              dengan jarak 4 m                                          
                                                                        
          ❖   Rendam bata dalam air.                                    
          ❖   Pemasangan dinding ½ bata diatas sloof setinggi ± 30 cm dan
                                                                        
              dinding pada kamar mandi/WC menggunakan adukan 1 sm : 2 Ps
                                                                        
              dan pasangan diatasnya menggunakan adukan 1 sm : 2 Ps,    
                                                                        
              pelaksanaan pekerjaan dilakukan setelah poses pembukaan   
              bekisting sloof, pemasangan bata kita berpedoman gambar dan
                                                                        
              RKS.                                                      
                                                                        
          ❖   Adukan mortar (adukan) untuk pasangan bata dengan komposisi :
              umum ( 1 Pc : 4 Pasir ), Trassram ( 1 Pc : 3 Pasir ).     
                                                                        
          ❖   Mortar awal berfungsi sebagai perataan awal.              
                                                                        
          ❖   Pasangan Bata lapis pertama. Cek posisi pasangan terhadap 
                                                                        
              marking, jika sesuai dapat dilanjutkan ke tahap berikutnya sesuai
              benang acuan sesuai ketinggian 1 m, tebal spesi pada pasangan di
                                                                        
              usahakan 1 – 1.5 cm (tergantung gradasi pasir).           
                                                                        
          ❖   Lanjutkan pemasangan setiap tinggi 1 meter.               
          ❖   Untuk pasangan bata yang bertemu dengan kolom struktu dan 
                                                                        
              dinding pasangan bata eksisting, apabila ketinggian bata sudah
                                                                        
              mencapai 1.6 m dipasang angkur dari kolom kepasangan bata (2
                                                                        
              buah dengan jarak vertikal 500mm).                        
          ❖   Pada pertemuan pasangan bata dengan balok struktur biasanya
                                                                        
              diatasnya di pasang steyroform guna menghindari retak akibat
                                                                        
              lendutan struktur.                                        
                                                                        
     e. Pekerjaan Plesteran.                                            
           Setelah pekerjaan pasangan bata telah selesai dan telah di cek
                                                                        
        kebenarannya maka pekerjaan dilanjutkan dengan pekerjaan plesteran.
                                                                        
        Pekerjaan dilaksanakan pada saat pasangan bata berumur minimal 3 hari.
        Tahapan pekerjaan :                                             
                                                                        
           • Siram permukaan bata sampai dengan permukaan jenuh.        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
           • Buat kepalaan dan cek sudutan/kesikuan dari dinding serta  
                                                                        
             posisinya.                                                 
                                                                        
           • Buat kamprotan tipis setebal 0,5 – 1 cm untuk menghindari  
             penyusutan yang berlebihan.                                
                                                                        
           • Plesteran dilakukan setelah pasangan bata berumur 3 hari.  
                                                                        
           • Plesteran dinding ± 30 cm diatas nol dan dinding pada kamar
                                                                        
             mandi/WC menggunakan adukan kedap air 1 : 2 dan pleteran   
             diatasnya menggunakan adukan 1 : 2 Ps.                     
                                                                        
           • Setelah plesteran setengah kering (1/2 Matang) di ratakan dengan
                                                                        
             jidar aluminium.                                           
                                                                        
           • Lakukan pengecekan kembali setelah selesai di plester.     
           • Plesteran harus di siram sebanyak 2 kali sehari dalam satu minggu,
                                                                        
             hal ini untuk menghindari retak rambut pada dinding bata sebelum
                                                                        
             berlanjut pada tahap acian.                                
                                                                        
  f. Pekerjaan Acian                                                    
         Setelah pekerjaan plesteran telah selesai dan telah di cek kebenarannya
                                                                        
     maka pekerjaan dilanjutkan dengan pekerjaan acian.                 
                                                                        
     Tahapan pekerjaan :                                                
     ❖   Lakukan kuring pasangan bata dengan di siram setiap hari, guna menjaga
                                                                        
         penyusutan yang berlebihan.                                    
                                                                        
     ❖   Lakukan pengacian dengan komposisi 2 Pc : 3 kapur dengan steel trower
                                                                        
         dan ratakan dengan jidar alumunium. Pemakaian kapur juga       
         diperuntungkan untuk menghindari retak rambut pada permukaan   
                                                                        
         dinding.                                                       
                                                                        
     ❖   Siram permukaan plesteran sampai dengan jenuh air sebelum pekerjaan
                                                                        
         acian.                                                         
     ❖   Untuk mengurangi pori-pori, gosok permukaan dengan kertas semen.
                                                                        
     ❖   Curing permukaan acian minimal 1 kali sehari dalam waktu selama 3 hari.
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
  g. Pekerjaan Dinding Partisi Lapis HPL                                
                                                                        
     Pekerjaan dinding partisi ini menggunakan Multiplex 9 mm khusus interior
                                                                        
     yang dilapisi dengan menggunakan HPL dan finishing list stainless. Untuk
     Rangka dinding partisi menggunakan Canal C75 dengan Modul 60 x 120 cm.
                                                                        
                                                                        
                                                                        
C. PEKERJAAN PASANGAN                                                   
  a. Pas. Lantai Granit tille                                           
                                                                        
     Pelaksanaan pekerjaan pasangan Granit Tile Lantai Kamar Mandi 60x60
                                                                        
     Menggunakan jenis Unpolished, Granit Tile Dinding 60x60 menggunakan jenis
                                                                        
     polished. Pekerjaan Pasangan Granit dapat dimulai setelah pelaksanaan
     pembongkaran & pembersihan lantai keramik eksisting selesai dikerjakan.
                                                                        
     Apabila ada lantai eksisting yang seharusnya tidak kerjakan rusak akiba
                                                                        
     pembongkaran maka pihak kontraktor yang menanggung biaya perbaikannya.
                                                                        
     Pelaksanaan:                                                       
       -  Sebelumnya harus dilakukan pengukuran ulang bersama-sama dengan
                                                                        
          konsultan pengawas / Direksi teknis untuk menentukan peil lantai, siku
                                                                        
          dan penentuan As pemasangan Granit Tile.                      
       -  Sebelum Granit Tile akan dipasang, terlebih dahulu harus direndamkan
                                                                        
          ke dalam air hingga jenuh.                                    
                                                                        
       -  Dipastikan, permukaan lantai yang akan dipasang Granit Tile harus
                                                                        
          bersih dan kering.                                            
       -  Adukan semen untuk pemasangan Granit Tile harus penuh, baik untuk
                                                                        
          permukaan dasaratau pun dibadan belakang Granit Tile.         
                                                                        
       -  Pola pemasangan Granit Tile harus sesuai dengan gambar detail atau
          sesuai dengan petunjuk Pengawas.                              
                                                                        
       -  Lebar siar-siar harus sama, dengan kedalaman maksimal 2 mm,   
                                                                        
          membentuk garis lurus sesuai dengan gambar, atau sesuai petunjuk
                                                                        
          Pengawas.                                                     
       -  Siar-siar harus diisi bahan pewarna yang mana warnanya satu warna
                                                                        
          dengan Granit Tile.                                           
                                                                        
       -  Pemotongan Granit Tile menggunakan alat potong Granit Tile    
                                                                        
                                                                        
       -  Granit Tile yang sudah terpasang harus dibersihkan dari segala macam
                                                                        
          kotoran dan noda yang melekat, sehingga benar-benar bersih dan warna
                                                                        
          Granit Tile tidak rusak/buram.                                
       -  Perbandingan adukan untuk pemasangan Granit Tile adalah 1Pc: 4Psr
                                                                        
          dengan ketebalan rata-rata 2 cm.                              
                                                                        
                                                                        
  D. PEKERJAAN ALUMUNIUM   & KACA                                       
                                                                        
  a. Pek. Pasangan Aluminium                                            
                                                                        
     Adapun metode pelaksanaan pekerjaan pintu, kusen dan jendela, adalah sebagai
                                                                        
  berikut:                                                              
  Persiapan                                                             
                                                                        
  •  Pembuatan dan pengajuan gambar shop drawing pekerjaan pintu, kusen dan
                                                                        
     jendela aluminium.                                                 
                                                                        
  •  Approval material yang akan digunakan.                             
  •  Persiapan lahan kerja.                                             
                                                                        
  •  Persiapan material kerja, antara lain : alumunium kusen, alumunium frame,
                                                                        
     hardware, sekrup, fisher, engsel, sealant, baut dynabolt, dll.     
  •  Persiapan alat bantu kerja, antara lain : cutting well/gerinda, bor, gergaji,
                                                                        
     waterpass, meteran, unting-unting, reevet, gun sealant, selang air, cutter, dll.
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
  Pengukuran                                                            
  ▪  Lakukan pengecekan dan pengukuran dilapangan untuk opening yang akan
                                                                        
     dipasang kusen aluminium apakah sudah sesuai dengan gambar kerja atau
                                                                        
     belum.                                                             
                                                                        
  Fabrikasi kusen alumunium                                             
                                                                        
  ▪  Kusen dan frame alumunium difabrikasi di lokasi proyek untuk memudahkan
                                                                        
     apabila ada perbaikan.                                             
  ▪  Alumunium dipotong dan di sambung/dirangkai menggunakan sekrup     
                                                                        
     galvanis.                                                          
                                                                        
  ▪  Alumunium yang sudah di fabrikasi di proteksi dengan menggunakan   
     protection tape (blue sheet) dan diberi tanda untuk memudahkan waktu
                                                                        
     pemasangan.                                                        
                                                                        
  Pemasangan kusen alumunium dan frame                                  
                                                                        
  ▪  Kusen alumunium yang telah difabrikasi dipasang setelah kondisi lapangan siap
     yaitu pekerjaan plesteran dan acian sudah selesai. Sistem pemasangan dengan
                                                                        
     di screw fisher menggunakan fisher S8.                             
                                                                        
  ▪  Sebelum kusen dimatikan ke dinding, harus dicek dahulu elevasi dan kesikuan
     kusen alumunium dengan alat bantu waterpass/unting-unting. Apabila tidak
                                                                        
     lurus maka diganjal dengan bahan dari hardboard, sehingga lebih kuat dan
                                                                        
     tahan lama.                                                        
                                                                        
  ▪  Untuk mencegah kebocoran maka hubungan antara alumunium dengan     
     dinding di isi silicone sealant.                                   
                                                                        
  ▪  Setelah kusen aluminium terpasang, dilanjutkan dengan pemasangan frame
                                                                        
     untuk pintu/jendela, kaca dan hardwere. Frame pintu/jendela dipasang pada
                                                                        
     kusen dengan menggunakan penggantung engsel yang disekrup ke kusen.
  ▪  Pemasangan hardware dikerjakan setelah kondisi lapangan benar-benar aman
                                                                        
     dan tidak ada lagi pekerjaan yang dapat merusak kusen dan alumunium dan
                                                                        
     daunnya.                                                           
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
  Proteksi                                                              
                                                                        
  Proteksi plastik (blue sheet) pada bagian kusen alumunium dapat dilepas, apabila
                                                                        
  lokasi pekerjaan sudah benar-benar bersih dari kotoran dan tidak ada lagi pekerjaan
  yang dapat merusak aluminium tersebut.                                
                                                                        
                                                                        
E.  PEKERJAAN REALLING  TANGGA                                          
    Ruang Lingkup pekerjaan ini :                                       
                                                                        
      -  Pemasangan Railing tangga stainless steel                      
         Alat yang digunakan : Mesin potong, gerinda, Mesin Las, Argon, Amplas
                         dan alat lain yang di perlukan                 
                                                                        
         Tenaga Kerja    : Tukang Batu, tukang besi konstruksi, Pekerja 
         Bahan           : Pipa stainles steel, Ring, Hollow            
                                                                        
      Cara Pelaksanaan:                                                 
                                                                        
    - Setting out dan memastikan gambar yang direncanakan               
    - Pengukuran railing tangga setelah pasangan lantai tangga selesai untuk
      mendapatkan ukuran yang akurat, dari ukuran batang utama, pengisi dan
                                                                        
      tiang penyangga/dudukan                                           
    - Fabrikasi railing sesuai spesifikasi teknis                       
    - Pemasangan dengan mendahulukan penyangga utama diikuti dengan bahan
                                                                        
      railing pengisi                                                   
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
  F. PEKERJAAN ALLUMUNIUM   COMPOSITE  PANEL + RANGKA  "PVDF"           
                                                                        
     a. Persiapan                                                       
                                                                        
        ▪ Persiapan dan pengajuan gambar pada panel allumunium composite
          Panel dengan merk Maco 0,4mm                                  
                                                                        
        ▪ penyiapan lahan pekerjaan                                     
                                                                        
        ▪ persiapan material antara lain: theodolith, waterpass, meteran, benang,
                                                                        
          selang air, cutting well, gerinda, bor, gun sealant, steiger  
                                                                        
     b. Metode Pelaksanaan                                              
        ▪ Fabrikasi rangka dan alumunium composite panel sesuai ukuran gambar
                                                                        
          kerja.                                                        
                                                                        
        ▪ Pasang benang untuk acuan pemasangan rangka dan alumunium     
          composite panel.                                              
                                                                        
        ▪ Pasang dudukan rangka pada area dengan perkuatan baut dynabolt.
                                                                        
        ▪ Pasang rangka alumunium pada dudukan rangka.                  
                                                                        
        ▪ Pasang alumunium composite panel pada rangka alumunium dengan 
          perkuatan sekrup.                                             
                                                                        
        ▪ Cek kerataan dan kesikuan pemasangan alumunium composite panel.
                                                                        
        ▪ Perapihan nat antara alumunium composite panel dengan sealant.
        ▪ Setelah pekerjaan selesai, bersihkan pelindung blue sheet pada
                                                                        
          alumunium composite panel.                                    
                                                                        
                                                                        
                                                                        
  G. PASANGAN  PINTU JENDELA KACA  TEMPERED                             
     Material yang digunakan yaitu :                                    
                                                                        
     ✓ Daun Pintu Kaca Tempred Tebal 12mm                               
                                                                        
     ✓ Daun Jendela Kaca Tempered Tebal 12mm                            
     ✓ U aluminium                                                      
                                                                        
     ✓ Engsel Floor Hinge                                               
                                                                        
     ✓ Top Pacth Fitting                                                
                                                                        
     ✓ Pull Handle Stainless                                            
     ✓ Bottom Path Lock                                                 
                                                                        
     Metode Pelaksaan :                                                 
                                                                        
     ✓ Lantai yang akan dijadikan dudukan floorhinge harus dibobok terlebih
                                                                        
       dahulu agar sesuai dengan ukuran floor hinge yang akan digunakan.
     ✓ Pastikan bahwa jarak antara floorhinge dengan tiang dinding berjarak kira-
                                                                        
       kira 1-2cm agar pintu dapat membuka dan menutup dengan leluasa   
                                                                        
     ✓ Dudukan untuk engsel atas dipasang sejajar dengan floor hinge bawah.
                                                                        
                                                                        
     ✓ Setelah engsel terpasang semua, kemudian dilanjutkan dengan pemasangan
                                                                        
       kaca tempered ke floorhinge tersebut.                            
                                                                        
     ✓ U aluminium digunakan sebagai kusen jendela tempered.            
     ✓ Setelah pintu jendela tempered terpasang, dilanjutkan dengan pemasangan
                                                                        
       gawangan Pintu ACP rangka Hollow.                                
                                                                        
     ✓ Semua kunci-kunci tanam terpasang dengan kuat pada rangka daun pintu.
                                                                        
       Dipasang setinggi 90 cm dari lantai, atau sesuai petunjuk Konsultan
       Konsultan Management Konstruksi.                                 
                                                                        
     ✓ Penarikan pintu (door pull) dipasang 90 cm (as) dari permukaan lantai.
                                                                        
     ✓ Door stopper dipasang pada lantai, letaknya diatur agar daun pintu dan kunci
       tidak membentur tembok pada saat pintu terbuka.                  
                                                                        
     ✓ Door holder didasar daun pintu dipasang 6 cm dari tepi daun pintu.
                                                                        
       Pemasangan harus baik sehingga pada saat ditekan ke bawah, karet holder
                                                                        
       akan menekan lantai pada posisi yang dikehendaki. Door holder dipasang
       hanya pada pintu yang tidak menggunakan door closer.             
                                                                        
     ✓ Tand pengenal anak kunci harus dipasang sesuai dengan pintunya.  
                                                                        
     ✓ Kontraktor wajib membuat shop drawing (gambar detail pelaksanaan)
       berdasarkan Gambar Dokumen Kontrak yang telah disesuaikan dengan 
                                                                        
       keadaan di lapangan.                                             
                                                                        
     ✓ Didalam shop drawing harus jelas dicantumkan semua data yang diperlukan
                                                                        
       termasuk keterangan produk, cara pemasangan atau detail-detail khusus
       yang belum tercakup secara lengkap di dalam Gambar Dokumen Kontrak,
                                                                        
       sesuai dengan Standar Spesifikasi pabrik.                        
                                                                        
     ✓ Shop drawing sebelum dilaksanakan harus disetujui dahulu oleh Konsultan
                                                                        
       Management Konstruksi/Perencana.                                 
     ✓ Pastikan setiap pekerjaan rapi.                                  
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
  H. PEKERJAAN PLAFOND                                                  
                                                                        
     Pekerjaan Plafond, terdiri dari;                                   
                                                                        
         1. Pek. rangka Plafond Hollow                                  
         2. Pemasangan Langit - Langit PVC                              
                                                                        
         3. Pemasangan Langit - Langit Tripleks tebal 4mm               
                                                                        
     ➢   Pekerjaan Plafond PVC                                          
         Metode Pelaksanaan pekerjaan plafond, antara lain;             
                                                                        
           ▪  Pemasangan rangka plafond menggunakan  hollow dan         
                                                                        
              dilaksanakan sesuai dengan gambar kerja dan petunjuk teknis dari
                                                                        
              Pengawas lapangan/Direksi, dengan peralatan gerenda potong, bor
              dan ramset.                                               
                                                                        
           ▪  Menyiapkan terpal untuk menutupi benda-benda yang ada     
                                                                        
              diruangan agar terhindar dari debu ataupun kerusakan akibat
                                                                        
              tertimpa material.                                        
           ▪  Pemasangan rangka hollow harus betul-betul rata dan kuat. 
                                                                        
           ▪  Pekerjaan penutup plafond dilakukan setelah pekerjaan rangka
                                                                        
              plafond dan instalasi listrik telah selesai.              
           ▪  Menyiapkan alat dan material yang diperlukan untuk pemasangan
                                                                        
              penutup plafond PVC.                                      
                                                                        
           ▪  Pasang plafon PVC secara presisi dengan menggunakan skrup 
                                                                        
              hingga menempel dengan sempurna. Bagian yang tidak ideal  
              dirapikan dengan pemotong (cutter), pastikan untuk memotongnya
                                                                        
              dengan hati-hati.                                         
                                                                        
           ▪  Pasang List plafon PVC menggunakan skrup hingga menempel  
              dengan sempurna dan rapi                                  
                                                                        
     ➢   Pekerjaan Plafond Tripleks                                     
                                                                        
         Metode Pelaksanaan pekerjaan plafond, antara lain;             
                                                                        
         ▪ Pembongkaran penutup plafond existing sesuai dengan arahan direksi,
           kemudian.                                                    
                                                                        
         ▪ Menyiapkan alat yang diperlukan untuk memudahkan pemasangan  
                                                                        
           tripleks. Peralatan yang diperlukan cukup sederhana antara lain cutter,
                                                                        
                                                                        
           mata bor untuk sekrup, siku, meteran ukur, palu, kabel daya dan stop
                                                                        
           kontak.                                                      
                                                                        
         ▪ Menyiapkan terpal untuk menutupi benda-benda yang ada diruangan
           agar terhindar dari debu ataupun kerusakan akibat tertimpa material.
                                                                        
         ▪ Menyiapkan bahan. Secara umum bahan yang diperlukan antara lain
                                                                        
           Triplkes, paku beton, sekrup (jika menggunakan rangka hollow) dan
                                                                        
           lainnya.                                                     
         ▪ Ukur rencana tinggi plafon. Sebaiknya mengikuti elevasi Gedung
                                                                        
           eksisting.                                                   
                                                                        
  I. PEKERJAAN SANITASI DAN SANITASI AIR                                
     Pekerjaan Sanitasi, terdiri dari;                                  
                                                                        
       1. Pek. Pas. Closed Jongkok                                      
                                                                        
       2. Pek. Pas. Closed Duduk                                        
                                                                        
       3. Pek. Pas. Kran Air Stainless Steel                            
       4. Pek. Pas. Floor Drain                                         
                                                                        
       5. Pek. Wastafle                                                 
                                                                        
     Untuk Pemasangan Closet Jongkok, Closed duduk, Kran Air Stainless, Floor
     drain dan Wastafle Adapun yang perlu diperhatikan sebagai berikut :
                                                                        
                                                                        
     a. Pekerjaaan ini meliputi pelaksanaan pemasangan alat-alat sanitair
                                                                        
       penyediaan bahan / alat-alat dan tenaga.                         
                                                                        
       Barang yang dipakai :                                            
                                                                        
           ▪ Jenis barang type warna                                    
                                                                        
                                                                        
     b. Semua material sebelum dipasang harus ditunjukkan kepada Pemilik
                                                                        
       pekerjaan untuk mendapatkan persetujuan.                         
                                                                        
     c. Semua material harus dapat dipertanggung jawabkan dari segi kualitas dan
       harus memenuhi ukuran standar dan mudah pasaran.                 
                                                                        
     d. Pemasangan harus dikerjakan dengan rapih, terutama penyambungan 
                                                                        
       dengan saluran air bersih harus rapih dan sempurna.              
                                                                        
     e. Ketinggian dan konstrruksi pemasangan harus disesuaikan dengan gambar.
                                                                        
                                                                        
     f. Pada tiap WC harus dilengkapi pula dengan kran 1 buah (tidak    
                                                                        
       termasuk stop kran untuk mono block).                            
                                                                        
                                                                        
  J. PEKERJAAN PEMIPAAN                                                 
     Pekerjaan instalasi pemipaan air bersih                            
                                                                        
     • Tentukan dan beri tanda jalur instalasi dan titik outletnya.     
                                                                        
     • Pasang pipa PVC kelas AW (diameter sesuai gambar kerja) beserta gate
                                                                        
       valve, fitting dan accessories lainnya sesuai dengan tanda yang sudah
       dibuat.                                                          
                                                                        
     • Pipa yang akan disambung, bagian ujungnya harus dibersihkan dengan
                                                                        
       ampelas supaya sambungan dapat lengket dengan kuat               
                                                                        
     • Khusus untuk sambungan ke sanitary (kran), pipa diberi soket draat luar dan
       diberi lapisan seal tape baru disambungkan ke alat sanitair.     
                                                                        
     • Kemudian pipa diteruskan oleh pipa eksisting.                    
                                                                        
                                                                        
     Pekerjaan instalasi plumbing air kotor dan air bekas               
                                                                        
     • Pipa air kotor meggunakan pipas PVC kelas AW yang tahan terhadap 
                                                                        
       tekanan 10 bar, penyambungan pipa menggunakan lem PVC yang kuat  
                                                                        
       sehingga tidak mudah bocor.                                      
     • Tentukan dan beri tanda jalur instalasi dan titik outletnya.     
                                                                        
     • Pasang pipa PVC kelas AW (diameter sesuai gambar kerja) beserta gate
                                                                        
       valve, fitting dan accessories lainnya sesuai dengan tanda yang sudah
                                                                        
       dibuat.                                                          
     • Pasangan clean out dan accessories lainnya.                      
                                                                        
     • Pipa PVC yang horizontal digantung pada plat lantai beton menggunakan
                                                                        
       besi siku dan pipa diikat pada besi siku supaya tidak bergerak saat menerima
                                                                        
       beban air.                                                       
     • Untuk pipa yang  melintasi lantai terutama lantai dasar, maka    
                                                                        
       kedalaman pipa harus cukup, minimal 50 cm supaya tidak mudah pecah.
                                                                        
     • Pipa   yang   akan   disambung,   bagian  ujungnya  harus        
                                                                        
       dibersihkan dengan ampelas supaya sambungan dapat lengket dengan kuat.
                                                                        
                                                                        
     • Kemudian pipa diteruskan oleh pipa eksisting.                    
                                                                        
                                                                        
  K. PEKERJAAN PENGECATAN                                               
                                                                        
     PENGECATAN  DINDING                                                
          Yang harus di lakukan untuk memulai proses pengecetan adalah  
                                                                        
     menyiapkan permukaan yang akan dicat. Pastikan permukaan dinding bersih
                                                                        
     dan kering untuk mencegah terjadinya pengelupasan. Kerjakan pengecatan
     pada siang hari. Mulai dari dekat jendela. menuju ke ruang dalam. Bila mengecat
                                                                        
     seluruh ruangan, kerjakanlah mulai dari langit – langit yang diteruskan ke
                                                                        
     dinding dekat kusen jendela, pintu-pintu, dan kemudian ke bagian bawah.
                                                                        
     Lakukanlah pembuangan sisa saat melakukan pengecatan karena kita harus
     bertanggung jawab terhadap lingkungan dengan menghindarkan membuang
                                                                        
     limbah/sisa cat ke dalam saluran pembuangan. Terakhir adalah membiarkan
                                                                        
     sisa cat mengering di wadahnya sebelum dibuang ketempat sampah. Pekerjaan
     pengecatan kayu dilaksanakan untuk pengecatan kusen (baik kama/kusen
                                                                        
     baru), lisplank papan dan pengecatan pintu baru. Proteksi area kerja dengan
                                                                        
     plastic/terpal terutama pada bagian lantai dan pintu/jendela untuk 
                                                                        
     menghindari tumpahan cat.                                          
     ➢ Pengecatan Tembok bagian dalam dan plafon                        
                                                                        
       ▪  Sebelum dilakukan proses pengecatan seluruh bagian tembok (bidang
                                                                        
          yang akan dicat) digosok menggunakan kertas amplas dan dibersihkan
                                                                        
          dari segala kotoran yang menempel pada bidang yang akan dicat.
          Kemudian dilanjutkan dengan pengecatan dengan cat dasar.      
                                                                        
       ▪  Proteksi area kerja dengan plastic/terpal terutama pada bagian lantai dan
                                                                        
          pintu/jendela untuk menghindari tumpahan cat.                 
       ▪  Setelah proses diatas dilanjutkan pengecat tembok dengan cat dengan
                                                                        
          menggunakan kuas roll.                                        
                                                                        
       ▪  Untuk pengecatan plafon dilaksanakan sebelum pemasang triplex palond
                                                                        
          yang diawali dengan pekerjaan plamir triplex ini akan dilaksanakan
          sebelum triplex/plywood dipotong sesuai dengan gambar, hal ini
                                                                        
          dilakukan untuk mempercepat pelaksanaan pekerjaan plamir.     
                                                                        
                                                                        
                                                                        
       ▪  Dilanjutkan dengan pekerjaan pengamplasan, setelah diamplas rata baru
                                                                        
          dilaksanakan pengecatan penutup                               
                                                                        
                                                                        
     ➢ Pengecatan dinding luar                                          
       ▪  Pekerjaan mengerok/mengupas cat lama dilaksanakan dengan tenaga
                                                                        
          manusia dengan menggunakan peralatan sikat baja atau peralatan
                                                                        
          mekanis berupa gerenda dengan kawat baja.                     
       ▪  Setelah permukaan dinding/plat atap disikat/dikerok kemudian  
                                                                        
          dibersihkan dengan sapu ijuk dilap dengan kain majun/perca.   
                                                                        
       ▪  Proteksi area kerja dengan plastic/terpal terutama pada bagian lantai dan
                                                                        
          pintu/jendela untuk menghindari tumpahan cat.                 
       ▪  Kemudian dilanjutkan pengecatan dengan cat dasar, pada hari   
                                                                        
          berikutnya dilanjutakan pekerjaan cat penutup dengan menggunakan
                                                                        
          jenis cat Weathershield.                                      
       ▪  Pelakanaan dilakukan setelah seluruh proses pekerjaan acian telah selesai
                                                                        
          dan sudah kering dengan menggunakan kuas roll dan untuk posisi`sudut
                                                                        
          kita gunakan kuas biasa, sedangkan untuk cat plafon bisa kita mulai
                                                                        
          setelah pekerjaan pemasangan penutup plafon.                  
                                                                        
                                                                        
  L. COATING TERAKOTA                                                   
                                                                        
     Pelaksanaan Pekerjaan:                                             
      ▪ Bersihkan dinding atau bidang yang mau dicoating dari kotoran debu, bekas
                                                                        
        semen, lumut dan lain-lain.                                     
                                                                        
      ▪ Proses coating dilakukan pada saat cuaca cerah                  
                                                                        
      ▪ Dengan menggunakan Kuas cat dipoles pada bidang                 
      ▪ Proses Kuas diulang lagi pada saat kering sampai mendapatkan hasil yg
                                                                        
        maksimal                                                        
                                                                        
  M. PENGECATAN  PLAFOND                                                
     Pelaksanaan pekerjaan pengecatan plafond                           
                                                                        
      ▪ Pastikan permukaan plafond sudah dalam keadaan rata.            
                                                                        
      ▪ Proteksi area kerja dengan plastik terutama pada bagian lantai dan
                                                                        
        pintu/jendela untuk menghindari tumpahan cat.                   
                                                                        
      ▪ Permukaan plafond dibersihkan dahulu dari debu dan kotoran.     
                                                                        
      ▪ Kemudian permukaan plafond diberi lapisan dasar sealer (untuk pengikat
                                                                        
        cat).                                                           
      ▪ Setelah diberi lapisan sealer, dilakukan pengecatan finish untuk permukaan
                                                                        
        plafond minimal 2 (dua) lapis dengan menggunakan jenis cat emultion.
                                                                        
      ▪ Pengulangan cat dilakukan setelah lapisan cat sebelumnya telah kering.
                                                                        
                                                                        
  N. PEKERJAAN MEKANIKAL   ELEKTRIKAL                                   
                                                                        
   Berikut langkah-langkah dalam pekerjaan instalasi elektrikal arus kuat.
                                                                        
   1)  Kabel vertical ditanam pada dinding dengan perlindungan pipa conduit yang
                                                                        
       mana pipa conduit ditanam dalam dinding sebelum pekerjaan plesteran,
       supaya tidak mudah berubah ketika dinding diplester.             
                                                                        
   2)  Kabel horizontal diletakan ditray yang tergantung pada plat lantai atau
                                                                        
       dengan pipa conduit nyang diklem ke plat lantai dengan jarak 1m. 
                                                                        
   3)  Pekerjaan conduit saklar, stop kotak dan panel dikerjakan sebelum plesteran
                                                                        
       dan acian dikerjakan agar ada koordinasi antara pekerjaan ME dan finishing
                                                                        
       jadi halus rapih.                                                
                                                                        
   4)  Perkerjaan pemasangan fitting dan armature menunggu kabel dites  
       ketahanannya agar tidak terjadi bongkar pasang.                  
                                                                        
   5)  Pekerjaan pemasangan fitting, lampu serta komponen lainnya membutuhkan
                                                                        
       koordinasi antara pekerjaan ME dan pekerjaan plafon.             
                                                                        
   6)  Untuk komponen elektrikal yang tidak dipasangkan di plafon dapat 
                                                                        
       dilakukan dengan persetujuan direksi.                            
                                                                        
   7)  Penyambungan sparingan akan dilakukan serapih mungkin dan apabila ada
                                                                        
       pekerjaan sparingan yang tertinggal akan dilakukan pekerjaan coring.
                                                                        
   8)  Semua pasangan instalasi listrik memiliki arde utama pada panel yang
       berhubungan dengan Swicth grounding system.                      
                                                                        
   9)  Semua kabel yang masuk kedalam panel harus diberi tanda sesuai   
                                                                        
       kegunaannya dan lubang dilindungi karet agar debu tidak dapat masuk.
                                                                        
       Kabel dia 16mm2 harus diberi sepatu kabel pada panel.            
                                                                        
  O. PEKERJAAN PEMBERSIHAN                                              
                                                                        
          Sebelum diadakan Serah Terima pertama pekerjaan, kontraktor   
     pelaksana wajib membersihkan semua bagian pekerjaan, terutama pada sisa
                                                                        
     pekerjaan pembongkaran dan lain-lain. Kontraktor Pelaksana juga harus
                                                                        
     membersihkan barang bekas/peralatan yang diperlukan. Semua sisa material
                                                                        
     yang digunakan harus dibawa ke luar dari lingkungan pekerjaan, sehingga
     halaman benar-benar bersih dan rapih.                              
                                                                        
          Demikian uraian singkat mengenai methode pelaksanaan pekerjaan ini
                                                                        
     kami sajikan berdasarkan pengalaman yang telah kami laksanakan, adapun
                                                                        
     methode maupun urutan pekerjaan secara terperinci akan kami sajikan dalam
     bentuk Time Shedulle pelaksanaan.
Tenders also won by CV Kecubung Ungu