Pengadaan Konsultansi Pengawas Pembangunan Gedung Kantor Wilayah Djbc Sumbagtim Ta 2025

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 10017746000
Date: 7 March 2025
Year: 2025
KLPD: Kementerian Keuangan
Work Unit: Kantor Wilayah Djbc Sumatera Bagian Timur
Procurement Type: Jasa Konsultansi Badan Usaha Konstruksi
Method: Seleksi - Prakualifikasi Dua File - Pagu Anggaran
Contract Type: Lumsum
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 1,028,973,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 969,416,000
Winner (Pemenang): Tata P'setya
NPWP: 00*5**1****01**0
RUP Code: 57916991
Work Location: Kota Palembang - Palembang (Kota)
Participants: 76
Applicants
Reason
0316970706322000Rp 799,996,05690.61-
Tata P'setya
00*5**1****01**0Rp 817,483,38294.02-
0012197125124000Rp 848,817,38888.53-
0019260538655000Rp 920,763,37080.18-
0033103508311000Rp 960,477,33491.53-
0722913894701000Rp 965,474,63688.34-
0744675075541000Rp 969,377,24493.58-
0028618197727000--Tidak menyampaikan sertifikat standar
0532146446323000---
0023419070035000---
0939379145942000--Tidak menyampaikan sertifikat standar
0024301657655000---
0020913257404000---
Monang Jaya Konsultan
02*0**5****01**0--Tidak menyampaikan sertifikat standar
CV Dunia Forensik Enjiniring
04*1**1****21**0--Tidak menyampaikan sertifikat standar
0032360463009000---
CV Mjb Konsultan
06*5**8****22**0--Tidak menyampaikan sertifikat standar
0607274693307000--Tidak memenuhi ambang batas pengalaman mengerjakan pekerjaan sejenis dan pengalaman mengerjakan pekerjaan sejenis dalam waktu 10 (sepuluh) tahun terakhir
0032170243805000---
0634122147322000---
0031400476307000---
CV Soe Darma Engineering
10*1**1****20**8--Tidak menyampaikan sertifikat standar
0016128183626000---
PT Kalimosodo Duta Persada
08*2**4****32**0--Tidak memenuhi ambang batas pengalaman mengerjakan pekerjaan sejenis dan pengalaman mengerjakan pekerjaan sejenis dalam waktu 10 (sepuluh) tahun terakhir
0024808842444000--Sertifikat standar belum terverifikasi, tidak menyampaikan tangkapan layar laman OSS yang mencantumkan bahwa Sertifikat Standar sedang menunggu verifikasi
0211291059401000---
0763862778401000---
0807428867201000---
PT Ocean Engineering Indonesia
06*3**2****15**0--Tidak menyampaikan sertifikat standar
0032606972061000---
0021834023002000---
0017728619324000--Tidak menyampaikan sertifikat standar
0033107913017000---
0014430045308000---
0027786813423000---
0014481600444000---
0030916290822000---
0019915909323000---
0026455923322000---
0028507697223000--Tidak menyampaikan sertifikat standar
PT Jogosawa Prima Consultant
02*3**8****42**0--Tidak memenuhi ambang batas pengalaman mengerjakan pekerjaan sejenis dan pengalaman mengerjakan pekerjaan sejenis dalam waktu 10 (sepuluh) tahun terakhir
0904093366416000---
0030704613307000---
0936437631015000---
0021815626307000---
Alrafiz Jaya
04*1**9****07**0---
0314950965071000---
0029144540012000---
0023148182015000---
0025468240301000---
0031259435609000---
0731682647322000---
0615348331822000---
Nara Cipta Biotektur, PT
0015747249307000---
PT Kalayman Arsitek
03*4**4****05**0---
0865408132211000---
0028629640807000---
Sangklat Matas Pratomo
06*9**9****03**0---
0723560918101000---
0845313600805000---
0868621426627000---
0032785768722000---
0026711283307000---
0945544971722000---
CV Solusi Inti Pembangunan
08*2**3****06**0---
0026130641307000---
PT Global Madanindo Konsultan
0028216703805000---
PT Aditama Indonesia Persada
08*0**8****04**0---
0018872267331000---
0019145994821000---
CV Nidianra Jaya Konsultan
09*9**0****01**0---
0030475891211000---
Citra Abi Permana
06*7**8****08**0---
0014851695331000---
0667070817942000---
0425413234401000---
Attachment
LATAR BELAKANG :                                                       
                                                                       
Kegiatan Pembangunan Gedung Kantor Wilayah DJBC Sumatera Bagian Timur dilatarbelakangi
oleh Pembangunan Fly Over Jalan R. Sukamto Simpang Sekip, Palembang. Dari pembangunan
tersebut berdampak terhadap berkurangnya bagian halaman depan gedung kantor sehingga
Garis Sempadan Bangunan tidak sesuai dengan Peraturan Walikota Nomor 24 Tahun 2015
tentang Penetapan Rencana Kota pada Kawasan Tertentu. Selain itu, Kantor Wilayah DJBC
                                                                       
Sumatera Bagian Timur sering mengalami banjir saat hujan deras karena memiliki jenis tanah
gambut dan posisinya rendah.                                           
Kondisi tersebut mengakibatkan kegiatan pelayanan dan pengawasan di Kanwil DJBC Sumatera
Bagian Timur tidak berjalan optimal. Oleh karena itu dipandang perlu untuk membangun gedung
sebagai upaya meningkatkan standar pemenuhan sarana prasarana pendukung. Diharapkan
pembangunan gedung kantor dapat meningkatkan kinerja pegawai dalam melaksanakan tugas
dan fungsi masing-masing.                                              
                                                                       
LINGKUP KEGIATAN :                                                     
                                                                       
Lingkup tugas yang harus dilaksanakan oleh penyedia jasa konsultansi pengawasan adalah
sebagai berikut:                                                       
1.   Memeriksa dan mempelajari dokumen untuk pelaksanaan konstruksi yang akan dijadikan
     dasar dalam pengawasan pekerjaan di lapangan;                     
2.   Mengawasi pemakaian bahan, peralatan dan metode pelaksanaan serta mengawasi
     ketepatan waktu dan biaya pekerjaan konstruksi;                   
3.   Melakukan Pengawasan Teknis terhadap Kegiatan Pembangunan Gedung Kantor
     Wilayah DJBC Sumatera Bagian Timur Anggaran 2025, meliputi :      
                                                                       
     - pengendalian waktu;                                             
     - pengendalian biaya;                                             
     - pengendalian mutu;                                              
     - pengendalian pencapaian sasaran fisik (kuantitas dan kualitas); dan
     - tertib administrasi Pembangunan Bangunan Gedung Negara.         
4.   Pengawasan teknis pada butir 11.3 meliputi:                       
     - pengawasan persiapan konstruksi;                                
     - pengawasan tahap pelaksanaan konstruksi dimulai sejak ditetapkan berdasarkan Surat
                                                                       
       Perintah Mulai Kerja (SPMK) sampai dengan serah terima pertama (Provisional Hand
       Over) pekerjaan konstruksi;                                     
     - pengawasan tahap pemeliharaan pekerjaan konstruksi sejak serah terima pertama
       (Provisional Hand Over) sampai dengan serah terima akhir (Final Hand Over)
       pekerjaan konstruksi;                                           
     - Pengendalian pada tahap pelaksanaan konstruksi, baik ditingkat program maupun
       ditingkat operasional.                                          
5.   Mengumpulkan data dan informasi di lapangan untuk memecahkan persoalan yang terjadi
     selama pelaksanaan konstruksi;                                    
                                                                       
6.   Menyelenggarakan rapat-rapat lapangan secara berkala, membuat laporan mingguan dan
     bulanan pekerjaan pengawasan, dengan masukan hasil rapat-rapat lapangan, laporan
     harian, mingguan dan bulanan pekerjaan konstruksi yang dibuat oleh penyedia jasa
     pelaksanaan konstruksi;                                           
7.   Meneliti gambar-gambar untuk pelaksanaan (shop drawing) yang diajukan oleh penyedia
     jasa pelaksanaan konstruksi;                                      
8.   Meneliti gambar-gambar yang sesuai dengan pelaksanaan di lapangan (As Built Drawing)
     sebelum serah terima pertama;                                     
9.   Menyusun daftar cacat atau kerusakan sebelum serah terima pertama, mengawasi
     perbaikannya pada masa pemeliharaan, dan menyusun laporan akhir pekerjaan
     pengawasan;                                                       
10.  Menyusun berita acara persetujuan kemajuan pekerjaan, berita acara pemeliharaan
     pekerjaan, dan serah terima pertama dan akhir pelaksanaan konstruksi sebagai
                                                                       
     kelengkapan untuk pembayaran angsuran pekerjaan konstruksi;       
11.  Bersama-sama penyedia jasa perencanaan konstruksi menyusun petunjuk pemeliharaan
     dan penggunaan bangunan gedung;                                   
12.  Melakukan pemeriksaan dan menyatakan kelaikan fungsi bangunan gedung terbangun
     sesuai dengan IMB/PBG;                                            
13.  Penyedia Jasa Konsultansi Pengawasan Konstruksi dalam melaksanakan tugasnya
     bertanggung jawab secara kontraktual kepada Pejabat pembuat Komitmen;
14.  Penyedia Jasa Konsultansi Pengawasan Konstruksi memiliki tanggung jawab memberikan
     rekomendasi kelaikan fungsi bangunan gedung yang diawasi sesuai dengan dokumen
                                                                       
     Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) kepada Pengguna Anggaran;       
15.  Penyedia Jasa Konsultansi Pengawas Konstruksi memiliki tanggung jawab membantu
     PPK dalam menyiapkan kelengkapan dokumen perizinan seperti Sertifikat Laik Fungsi
     (SLF) dari pemerintah daerah setempat                             
16.  Lingkup Pekerjaan Kegiatan Pengawas Konstruksi meliputi pengendalian waktu, biaya,
     pencapaian sasaran fisik (kuantitas dan kualitas), dan tertib administrasi dalam
     Pembangungan Gedung Kantor Wilayah DJBC Sumatera Bagian Timur, mulai dari tahap
     serah terima, pelaksanaan konstruksi sampai dengan masa pemeliharaan Tahapan
                                                                       
     Kegiatan Pengawas Konstruksi.