Pemasangan Paving Dan Lanscape Halaman Wilker Melonguane

Tender Ulang
Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 46171047
Status: Tender Ulang
Date: 16 June 2023
Year: 2023
KLPD: Kementerian Kesehatan
Work Unit: Balai Kekarantinaan Kesehatan Kelas I Manado
Procurement Type: Pekerjaan Konstruksi
Method: Tender - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Contract Type: Gabungan Lumsum dan Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 359,300,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 359,300,000
Winner (Pemenang): CV Matuari Permai
NPWP: 019235308825000
RUP Code: 43389248
Work Location: KKPManado - Manado (Kota)
Participants: 23
Applicants
Reason
0019235308825000Rp 325,122,972-
0934406786825000--
Tinhen Intow Silian
04*5**3****21**0Rp 343,342,592TidaK menginput SBU dalam isian Kualifikasi SPSE
0539399105824000Rp 357,434,153Bukti kepemilikan peralatan tidak ada (Concrete Mixer, Alat Potong Besi dan Gerobag)
0011486123824000--
0716235601823000Rp 287,462,238Data Personil yang ditawarkan tidak Valid
0755131877821000Rp 321,821,471Peralatan yang ditawarkan (Concrete Mixer) tidak sesuai
0015373822821000Rp 287,440,000SBU Yang di tawarkan Tidak Sesuai SKT Yang ditawarkan Tidak Sesuai
0423432251529000--
0953926334429000--
0022164347805000--
0969741990825000--
CV Golden Kencana
0724474390822000--
0019235225825000--
0944576800822000--
0920252525822000--
CV Jimass Karya
0016641649621000--
0749501243821000--
0029198223823000--
0624839973823000--
0755589280824000--
0539226076824000--
0535900864822000--
Attachment
KAK                                                       
                                                                                                        
                                    KERANGKA   ACUA  KERJA                                              
                                                                                                        
                                                                                                        
              PEMASANGAN    PAVING  &  LANSCAPE  HALAMAN    WILKER  MELONGUNE                           
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
              1.  MAKSUD   DAN  TUJUAN                                                                  
                                                                                                        
                                                                                                        
                  1. Maksud                                                                             
                     Maksud dari kegiatan ini adalah mengadakan pemilihan penyedia jasa konstruksi      
                                                                                                        
                     untuk pelaksanaan pekerjaan Konstruksi Pemasangan Paving dan Lanscape              
                                                                                                        
                     Halaman Wilayah Kerja MELONGUNE.                                                   
                                                                                                        
                  2. Tujuan                                                                             
                                                                                                        
                     Memperoleh Konstruksi Pemasangan Paving dan Lanscape Halaman Wilayah Kerja         
                     MELONGUNE.                                                                         
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
              3.  TARGET/SASARAN                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                  Tersedianya Paving dan Lanscape Halaman Wilayah Kerja MELONGUNE.                      
                                                                                                        
                                                                                                        
              4.  NAMA  ORGANISASI   PENGADAAN    KONSTRUKSI                                            
                                                                                                        
                  Nama organisasi yang menyelenggarakan/melaksanakan pengadaan barang:                  
                                                                                                        
                  a. K/L/D/I             : Kementerian Kesehatan RI                                     
                                                                                                        
                  b. Satker/SKPD         : Kantor Kesehatan Pelabuhan Manado                            
                                                                                                        
                  c. Kuasa Pengguna Anggaran : PINGKAN PIJOH                                            
                                                                                                        
                  d. Pejabat pembuat Komitmen : IRAMAWATY BULENO. S.Tr.M.                               
                                                                                                        
                                                                                                        
              5.  SUMBER   DANA                                                                         
                                                                                                        
                  Sumber dana APBN DIPA Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Manado                      
                  MAK 4815.EBB.971.054.B Kode Akun 533111 Belanja Modal Gedung dan Bangunan.            
              6.  PERKIRAAN BIAYA                                                                       
                                                                                                        
                  Perkiraan biaya yang diperlukan adalah :                                              
                                                                                                        
                  Pagu dana fisik : Rp. 369.300.000,- (Tiga Ratus Enam Puluh Sembilan Juta Tiga Ratus   
                  Ribu Rupiah )                                                                         
                                                                                                        
                  1                                                                                     
                     KERANGKA ACUAN KERJA                                                               
              7.  RUANG  LINGKUP,   LOKASI  PEKERJAAN   DAN KELUARAN    AKHIR                           
                                                                                                        
                  a. Ruang lingkup Kegiatan pekerjaan ini adalah :                                      
                                                                                                        
                     1) PEKERJAAN PERSIAPAN                                                             
                     2) PEKERJAAN LAHAN PARKIR KENDARAAN                                                
                                                                                                        
                     3) PEKERJAAN DRAINASE DAN TAMAN BUNGA                                              
                                                                                                        
                     4) PEKERJAAN PENGECATAN                                                            
                     5) PEKERJAAN LAIN LAIN                                                             
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                  b. Lokasi pekerjaan yang akan dilaksanakan                                            
                       Lokasi pekerjaan berada di MELONGUNE                                            
                                                                                                        
                  c. Keluaran akhir yang harus dihasilkan pada tahap ini adalah :                       
                                                                                                        
                       Konstruksi fisik yang sesuai dengan dokumen pengadaan untuk pelaksanaan         
                        konstruksi;                                                                     
                                                                                                        
                       Dokumen hasil pelaksanaan konstruksi meliputi :                                 
                                                                                                        
                         Back Up data MC-0 dan Back Up data kemajuan pekerjaan                         
                         Gambar-gambar yang sesuai dengan pelaksanaan Shop Drawing (apabila            
                                                                                                        
                          ada) dan As built drawing.                                                    
                                                                                                        
                         Laporan harian, mingguan, bulanan yang dibuat selama pelaksanaan              
                          konstruksi fisik oleh pelaksana konstruksi.                                   
                                                                                                        
                         Dokumentasi Pekerjaan                                                         
                                                                                                        
                         Data-data pendukung lainnya.                                                  
                                                                                                        
                                                                                                        
                          Catatan : Progres kemajuan pekerjaan di lapangan di laporkan setiap           
                                                                                                        
                                minggunya kepada PPK dan Konsultan Pengawas                             
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                  2  KERANGKA ACUAN KERJA                                                               
                         Laporan Perhitungan Kuantitas Pekerjaan (Back Up Data Quantity) berupa :      
                                                                                                        
                          1. Back Up Data MC-0                                                          
                                                                                                        
                          2. Back Up Data MC-100                                                        
                         Laporan Hasil Pengujian Laboratorium Kualitas Pekerjaan (Back Up data         
                                                                                                        
                          Quality) berupa :                                                             
                                                                                                        
                          1. Hasil Pengujian Material yang digunakan,                                   
                          2. JMD, JMF dan Mix Design Beton,                                             
                                                                                                        
                          3. Hasil Pengujian Slump Test                                                 
                                                                                                        
                          4. Hasil Pengujian Kuat Tekan Beton                                           
                          Yang di tandatangani oleh Kepala Laboratorium tempat pengujian                
                                                                                                        
                                                                                                        
                         Berita acara perubahan pekerjaan, pekerjaan tambah/kurang(apabila ada),       
                                                                                                        
                          serah terima pekerjaan I dan II, pemeriksaan pekerjaan, dan berita acara lain 
                                                                                                        
                          yang berkaitan dengan pelaksanaan konstruksi fisik.                           
                                                                                                        
                                                                                                        
                       Foto – foto dokumentasi yang diambil pada kondisi :                             
                                                                                                        
                         Dokumentasi 0% fisik,                                                         
                                                                                                        
                         Dokumentasi setiap tahapan pelaksanaan konstruksi dan                         
                         Dokumentasi kondisi konstruksi selesai 100 %.                                 
                                                                                                        
                                                                                                        
                     Catatan : Dokumen hasil pelaksanaan konstruksi dan Foto dokumentasi dibuat         
                                                                                                        
                           masing-masing 5 Rangkap                                                      
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
              8.  JANGKA  WAKTU   PELAKSANAAN    PEKERJAAN                                              
                                                                                                        
                  a. Waktu pelaksanaan pekerjaan Konstruksi Pemasangan Paving dan Lanscape Halaman      
                                                                                                        
                     Wilayah Kerja MELONGUNE. ini adalah 150 (Seratus Lima Puluh) Hari Kalender,        
                     terhitung sejak diterbitkannya Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK)                   
                                                                                                        
                  b. Lama waktu pemeliharaan adalah hari kalender 180 (Seratus delapan puluh) hari      
                                                                                                        
                     kalender                                                                           
                                                                                                        
                                                                                                        
              9.  SPESIFIKASI  TEKNIS                                                                   
                                                                                                        
                  Spesifikasi teknis dan gambar (terlampir);                                            
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                  3  KERANGKA ACUAN KERJA                                                               
  10. PERSYARATAN    PENYEDIA   KONSTRUKSI                                                              
                                                                                                        
      Untuk persyaratan Kualifikasi Administrasi Yaitu SBB :                                            
                                                                                                        
      a. Memiliki Surat Izin Usaha Jasa Konstruksi (SIUJK);                                             
                                                                                                        
      b. Memiliki Sertifikat Badan Usaha (SBU) Kualifikasi Bidang Usaha Kecil yang masih berlaku dan diterbitkan oleh instansi yang
                                                                                                        
        berwenang, dengan Klasifikasi Usaha : Sertifikat Badan Usaha (SBU), Kualifikasi Kecil, Klasifikasi Jasa Pelaksana Konstruksi
                                                                                                        
        BS 001 Konstruksi bangunan sipil jalan.                                                         
      c. Akta Pendirian Perusahaan (CV/PT) beserta Perubahannya;                                        
                                                                                                        
      d. Memiliki pengalaman pekerjaan konstruksi bangunan gedung di 3 tahun terakhir ;                 
                                                                                                        
      e. Tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan dan/atau direksi yang
        bertindak untuk dan atas nama perusahaan tidak sedang dalam menjalani sanksi pidana;            
                                                                                                        
      f. Tidak masuk Daftar Hitam baik untuk salah satu dan/atau semua pengurus dan untuk badan usahanya dan/atau
                                                                                                        
        tidak pernah wanprestasi pengalaman kerja sebelumnya;                                           
      g. Melampirkan NPWP dan memenuhi kewajiban perpajakan tahun pajak terakhir (Konfirmasi Status Wajib Pajak)
                                                                                                        
        Tahun 2022;                                                                                     
                                                                                                        
      h. Memiliki Sisa Kemampuan Paket (SKP);                                                           
      i. Menyampaikan daftar pekerjaan yang sedang dikerjakan (Jika ada).                               
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
  11. PERSYARATAN    PERSONIL                                                                           
                                                                                                        
      Personil Manajerial yang diperlukan untuk melaksanakan pekerjaan Konstruksi;                      
                                                                                                        
No.     Jabatan    Pengalaman   Minimal       Sertifikat    Jumlah                                      
                                                                                                        
        Personil      Kerja               Kompetensi Kerja                                              
                               Pendidikan                                                               
                                             SKT Tukang                                                 
 1.  Site Manager /  2 tahun    STM / D3-                   1 Orang                                     
                                              Perkerasan                                                
     Pelaksana                 Teknik Sipil jalan/Paving (TS 017)                                       
                                              Jenjang 6                                                 
     Lapangan                   Jenjang 6                                                               
                                                                                                        
 2.  Petugas         0 tahun    STM / D3-    Sertifikat K3  1 Orang                                     
                                                                                                        
                                Teknik Sipil                                                            
     keselamatan                          Konstruksi (603) atau                                         
                                Jenjang 6                                                               
     Konstruksi (K3)                         ahli muda K3                                               
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                  4  KERANGKA ACUAN KERJA                                                               
  12. PERSYARATAN    PERALATAN                                                                          
                                                                                                        
    Peralatan utama minimal yang dibutuhkan yaitu :                                                     
                                                                                                        
                              Kapasitas   Jumlah Minimal         Status                                 
      No.   Jenis Peralatan                                                                             
                              (minimal)  Yang Disyaratkan     Kepemilikan                               
       1  Dump Truck            4 M3           1 Unit         Milik atau Sewa                           
                                                                                                        
       2  Concrete Mixer        0,5 M3         1 Unit         Milik atau Sewa                           
                                                                                                        
       3  Excavator             40 hp          1 Unit         Milik atau Sewa                           
       4  Alat Potong Besi    Dia 8 mm         1 Unit         Milik atau Sewa                           
                                                                                                        
       5  Alat Potong Paving    8 cm           1 Unit         Milik atau Sewa                           
                                                                                                        
       6  Gerobak               150 kg         2 Unit         Milik atau Sewa                           
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
  13. METODE   RENCANA   KESELAMATAN    KONSTRUKSI   (RKK)                                              
                                                                                                        
      Peserta wajib menyampaikan rencana keselamatan konstruksi (RKK) sesuai tabel jenis pekerjaan dan identifikasi
                                                                                                        
      bahayanya.                                                                                        
                                                                                                        
  15. PENUTUP                                                                                           
                                                                                                        
      Uraian Singkat ini menjadi pedoman wajib bagi penyedia dalam mengikuti pelaksanaan lelang/tender pada pekerjaan
                                                                                                        
      konstruksi bangunan Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Manado Wilayah Kerja Melongune. Hal-hal terkait
      persyaratan administrasi, teknis, tenaga, peralatan hendaknya dipersiapkan secara matang dan benar agar
                                                                                                        
      pelaksanaan lelang/tender dapat diikuti secara profesional dan berkualitas.                       
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                Manado         2023                                                     
                                Pejabat Pembuat Komitmen                                                
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                Irmawaty Buleno,S.Tr, M.Kes                                             
                                NIP 198105172005012002                                                  
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                                                                                                        
                  5  KERANGKA ACUAN KERJA
Tenders also won by CV Matuari Permai
Authority
27 October 2021Pengadaan Bangunan Gedung Kantor-Bangun Baru Puskesmas BeoRp 9,622,540,300
1 September 2018Balanja Barang Yang Akan Diserahkan Kepada Masyarakat (Kelompok Umkm Barang Pedagang Kecil)Kab. Kepulauan TalaudRp 2,832,962,500
7 February 2017Pembangunan Pagar Kelurahan LirungKab. Kepulauan TalaudRp 2,000,000,000
13 June 2022Pembangunan Fasilitas Kesehatan Lainnya (Pembangunan Gedung Rawat Inap Dan Isolasi Rs Bergerak Gemeh)Kab. Kepulauan TalaudRp 2,000,000,000
17 March 2016Pembangunan Jalan Lapangan Sepak Bola BeoRp 1,928,970,000
30 May 2021Rehabilitasi Sedang/Berat Ruang Kelas Sd Negeri Inpres PerangenKab. Kepulauan TalaudRp 1,047,570,000
27 February 2019Pembangunan Jalan Non Status Kelurahan Beo Barat (Lapen)Pemerintah Daerah Kabupaten TalaudRp 975,000,000
27 April 2016Pembangunan Pagar Lapangan Olahraga BeoRp 955,000,000
24 March 2017Rehabilitasi/Pemeliharaan Sarana Dan Prasarana Air Minum Kec. SalibabuKab. Kepulauan TalaudRp 950,000,000
15 April 2019Rehabilitasi Bpu Kecamatan BeoPemerintah Daerah Kabupaten TalaudRp 950,000,000