Frekuensi kunjungan dilakukan 4 (empat) kali dengan kewajiban
service
sebagai berikut :
1. Kewajiban pelaksanaan kontrak service sampai dengan 31 Desember
2023 (akhir tahun)
2. Apabila terjadi kerusakan yang mengekibatkan unit aerocom tidak bisa
berfungsi maka tidak dilakukan service dan mengurangi volume
kegiatan
3. Bila terjadi gangguan fungsi yang mengekibatkan diperlukan
pemeliharaan tambahan, pihak penyedia jasa harus mengirimkan
teknisi dalam waktu kurang 2 jam
4. Lingkup Pekerjaan meliputi :
Pemeriksaan fungsi, pembersihan, pelumasan, pengukuran tegangan,
pada carrier, station (10 unit), diverter (8 unit), central control unit
(CCU), komputer, blower (2 unit) dan accessoriesnya dan pekerjaan
sesuai spesifikasi