Pekerjaan Pemeliharaan Gedung/ Bangunan Pendidikan Jurusan Kesling (Labor Mikrobiologi Lingkungan)

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 48815047
Date: 22 August 2023
Year: 2023
KLPD: Kementerian Kesehatan
Work Unit: Politeknik Kesehatan Jambi
Procurement Type: Pekerjaan Konstruksi
Method: Pengadaan Langsung
Contract Type: Gabungan Lumsum dan Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 918,986,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 195,887,188
Winner (Pemenang): CV Central Tampine's
NPWP: 747963098331000
RUP Code: 41411109
Work Location: Jl. H. Agus Salim No. 09 Kotabaru Jambi - Jambi (Kota)
Participants: 1
Attachment
KERANGKA            ACUAN        KERJA                        
                                                                        
                         ( K   A  K  )                                  
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                       PAKET  PEKERJAAN                                 
                 PENGADAAN   JASA  KONSULTANSI                          
  Perencanaan Pekerjaan Pemeliharaan Gedung/Bangunan Gedung Pendidikan Jurusan
               Kesehatan Lingkungan (Labor Mikrobiologi Lingkungan)     
               POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES JAMBI                      
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
            POLITEKNIK  KESEHATAN   KEMENKES   JAMBI                    
                     TAHUN  ANGGARAN    2023                            
            KERANGKA       ACUAN    KERJA    (KAK)                      
                       (TERM OF REFERNCE)                               
  Perencanaan Pekerjaan Pemeliharaan Gedung/Bangunan Gedung Pendidikan Jurusan
               Kesehatan Lingkungan (Labor Mikrobiologi Lingkungan)     
               POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES  JAMBI                     
                                                                        
                      TAHUN ANGGARAN  2023                              
                                                                        
                                                                        
  1. PENGERTIAN                                                         
     Kerangka Acuan Kerja ( KAK ) ini dimaksudkan sebagai pedoman bagi  
     Konsultan Perencanaan dalam melaksanakan perencanaan untuk pekerjaan
     konstruksi agar lebih tepat sasaran, sesuai, efektif dan efesien.  
                                                                        
  2. LATAR BELAKANG                                                     
                                                                        
     Pada kegiatan Perencanaan Pekerjaan Pemeliharaan Gedung/Bangunan   
     Gedung Pendidikan Jurusan Kesehatan Lingkungan Politeknik Kesehatan
     Kemenkes Jambi ini untuk tahap awal dimulai dengan proses evaluasi dan
     monitoring. Politeknik Kesehatan Jambi, berupaya dalam memaksimalkan
     pembangunan agar lebih tepat guna dan tepat sasaran dalam upaya    
                                                                        
     Peningkatan Sarana dan Prasarana.                                  
                                                                        
3. MAKSUD TUJUAN DAN SASARAN                                            
  1. Maksud dan Tujuan                                                  
     Adapun maksud dan Tujuan perencanaan ini adalah sesuai dengan lingkup
     pekerjaan yang tercakup dalam kerangka acuan Perencanaan Pekerjaan 
     Pekerjaan Pemeliharaan Gedung/Bangunan Gedung Pendidikan Jurusan   
     Kesehatan Lingkungan Politeknik Kesehatan Kemenkes Jambi dalam hal ini
     perencana dimaksudkan untuk tersedianya suatu rancangan pembangunan
     sarana dan prasarana dengan kebutuhan dinas/ badan / lembaga terkait.
                                                                        
  3. Sasaran                                                            
     Selain itu sasaran penting lainnya dari kegiatan Pekerjaan Pemeliharaan
     Gedung/Bangunan Gedung Pendidikan Jurusan Kesehatan Lingkungan     
     Politeknik Kesehatan Kemenkes Jambi untuk menghasilkan Dokumen     
     Perencanaan Pekerjaan Pemeliharaan Gedung/Bangunan Gedung Pendidikan
                                                                        
     Jurusan Kesehatan Lingkungan Politeknik Kesehatan Kemenkes Jambi yang
     akan diinplementasikan dalam pekerjaan konstruksi agar tercapai pekerjaan
     secara terarah dan terkoordinir sehingga termanfaatkan yang dapat  
     memberikan sarana dan prasarana bagi Masyarakat, dokumen perencanaan ini
     meliputi :                                                         
                                                                        
     -  Pekerjaan Pemeliharaan Gedung/Bangunan Gedung Pendidikan Jurusan
        Kesehatan Lingkungan Politeknik Kesehatan Kemenkes Jambi.       
                                                                        
                                                                        
     -  Dokumen hasil perencaaan ini diharapkan dapat memberikan pedoman
        secara utuh dalam pelaksanaan pekerjaan Konstruksi.             
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                              26        
KAK Jasa Konsultansi Pengawasan 2023                                    
4. METODE PELAKSANAAN                                                   
  a. Konsultan diwajibkan untuk melakukan seluruh persiapan dan mobilisasi
     sumberdaya yang diperlukan untuk menyelesaikan tugas seperti tercantum
     pada lingkup Pekerjaan.                                            
  b. Melakukan Survey guna pengambilan data lapangan didampingi oleh pihak
     terkait yang berkompeten dalam penunjukan dan penentuan lokasi     
  c. Dalam pelaksanaan pekerjaanya konsultan agar selalu berkonsultansi dengan
     Tim Teknis dan pihak terkait lainnya guna tercapainya perencanaan yang
     diharapkan.                                                        
  d. Melakukan koordinasi dengan Pihak Pengguna Anggaran dalam hal ini  
     Politeknik Kesehatan Jambi untuk menjaring masukan kebutuhan yang  
     diperlukan.                                                        
                                                                        
  e. Menyiapkan perangkat survey yang dibutuhkan untuk kegiatan serta   
     berkoordinasi dengan pihak Tim Teknis dan instansi terkait.        
 f.  Melakukan evaluasi, analisis data dan kajian teknis terhadap masukan-masukan
     lainnya guna mendapatkan desain perencanaan yang maksimal.         
 g.  Membuat Album Gambar, Detail Desin, Laporan dan lain-lainya sesuai dengan
     kebutuhan.                                                         
                                                                        
5. LOKASI                                                               
  Lokasi kegiatan Pekerjaan Pemeliharaan Gedung/Bangunan Gedung Pendidikan
  Jurusan Kesehatan Lingkungan Politeknik Kesehatan Kemenkes Jambi adalah :
   - Politeknik Kesehatan Kemenkes Jambi                                
                                                                        
6. PEMBERI TUGAS (PENGGUNA JASA)                                        
  Pemberi tugas Pengguna Jasa adalah Perencanaan Pekerjaan Pemeliharaan 
  Gedung/Bangunan Kantor Bertingkat Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan
  Kemenkes  Jambi Tentang Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja     
                                                                        
  Politeknik Kesehatan Kemenkes Jambi Tahun Anggaran 2023.              
                                                                        
7. LINGKUP PEKERJAAN                                                    
  1. Pengumpulan Data                                                   
     Penyedia jasa mencari Pengumpulan data terdiri dari :              
     1. Pengumpulan data fisik dan informasi pendukung lainnya.         
     2. Pengumpulan data sosial budaya dan ekonomi                      
     3. Pengumpulan data kebijakan pemerintah dan keamanan setempat.    
     4. Identifikasi wilayah, penduduk dan pemukiman                    
     5. Pengumpulan data statistik                                      
                                                                        
  2. Tahap Analisa dan Evaluasi Data                                    
     1. Melakukan evaluasi data dan analisis terhadap masukan-masukan lainnya
       selain data lapangan hasil Pekerjaan.                            
     2. Mengelola data dari hasil dilapangan dalam bentuk Laporan sesuai dengan
       ketentuan dan kondisi lingkungan.                                
                                                                        
     3. Menganalisa kebutuhan jenis kebutuhan dalam peningkatan kaulitas Gedung
       Politeknik Kesehatan Kemenekes Jambi.                            
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                              27        
KAK Jasa Konsultansi Pengawasan 2023                                    
  3. Pengawasan Detail                                                  
     Pengawasan detail berdasarkan kebutuhan dalam Politeknik Kesehatan 
    Kemenkes Jambi desain terdiri dari :                                
                                                                        
     A. Lingkup Tugas                                                   
                                                                        
     1. Membuat laporan pengawasan sesuai dengan yang telah dikerjakan. 
     2. Memonitoring dan memantau perkembangan/Kemajuan Pekerjaan untuk 
     disesuaikan dengan jadwal (Time Schedule) yang telah direncanakan. 
                                                                        
     B. Tanggung Jawab Pengawasan                                       
     1. Mengawasi Setiap Tahap Pekerjaan untuk disesuaikan dengan pengawasan
                                                                        
     yang ada.                                                          
                                                                        
  4. Tahapan Pelaporan                                                  
     Seluruh rangkaian kegiatan pekerjaan detail akan dituangkan dalam bentuk
     pelaporan yaitu :                                                  
       1. Laporan Harian                                                
       2. Laporan Mingguan                                              
       3. Laporan Bulanan                                               
       4. Gambar Asbuilt Drawing (Hasil Pekerjaan)                      
                                                                        
                                                                        
  8. METODOLOGI                                                         
    a. PENGUMPULAN  DATA                                                
        Data yang akan dikumpulkan dalam kegiatan identifikasi dan Perencanaan
     Pekerjaan Pemeliharaan Gedung/Bangunan Kantor Bertingkat Jurusan   
     Keperawatan Politeknik Kesehatan Kemenkes Jambi terdiri dari data primer dan
                                                                        
     data sekunder. Pengumpulan data primer dilakukan dengan melakukan  
     pengamatan langsung dilapangan antara lain:                        
     1. Survey Pendahuluan                                              
        Pekerjaan ini dilakukan guna mendapatkan data–data kondisi dilapangan
        yang nantinya akan diketahui lokasi peruntukan dan kebutuhan    
        melaksanakan Perencanaan Pekerjaan Pemeliharaan Gedung/Bangunan 
        Kantor Bertingkat Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Kemenkes
        Jambi untuk menunjang pelaksanaan pekerjaan ini konsultan pengawasan
        harus menyediakan alat bantu sesuaikan dengan kebutuhan.        
        a. Data dan fasilitas Penunjang                                 
           Fasilitas penunjang yang digunakan oleh penyedia jasa disediakan oleh
           Pengguna Jasa meliputi :                                     
             Laporan dan data.                                         
             Staf Pengawas/Pendamping                                  
                                                                        
              Pengguna jasa akan mengangkat petugas atau wakilnya yang  
              bertindak sebagai pendamping (counterpart).               
                                                                        
  b. WAKTU  PELAKSANAAN                                                 
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                              28        
KAK Jasa Konsultansi Pengawasan 2023                                    
     - Perencanaan Pekerjaan Pemeliharaan Gedung/Bangunan Kantor Bertingkat
       Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Kemenkes Jambi Tahun    
       Anggaran 2023 ini akan dilaksanakan dalam waktu 15 (Lima Belas) hari
       kalender terhitung sejak penandatanganan kontrak.                
     - Hasil pekerjaan ini harus disetujui oleh Pengguna Anggaran atau Kuasa
       Pengguna    Anggaran  Perencanaan   Pekerjaan  Pemeliharaan      
       Gedung/Bangunan Kantor Bertingkat Jurusan Keperawatan Politeknik 
       Kesehatan Kemenkes Jambi.                                        
                                                                        
9. ORGANISASI DAN KEBUTUHAN TENAGA  AHLI                                
  3.1. Organisasi Konsultan                                             
       Organisasi kerja konsultan berupa tim kerja yang terdiri dari beberapa
       tenaga ahli yang dikoordinir dan diorganisir seorang team leader, kualifikasi
       team leader beserta tenaga ahli yang dibutuhkan dalam kegiatan ini secara
                                                                        
       rinci dapat dijelaskan pada butir 3.2 dan KAK ini, untuk penggunaan tenaga
       ahli penyedia jasa jika tidak memiliki tenaga ahli yang dibutuhkan sesuai
       dengan KAK ini maka diperkenankan untuk mengontrak jasa tenaga ahli dari
       perusahaan lain sesuai dengan ketentuan yang berlaku.            
  3.2. Kebutuhan Tenaga Ahli                                            
       Adapun kriteria tenaga ahli yang diperlukan pada pekerjaan ini adalah
       sebagai berikut :                                                
                                                                        
    A. Sub Profesional Staff                                            
       1. Asisten Tenaga Ahli                                           
          Adalah seorang lulusan Sekolah Menengah Kejuruan (STM), dengan
          pengalaman minimal 1 tahun di bidangnya masing-masing untuk   
          membantu tenaga ahli dalam perencanaan dibutuhkan sebanyak 2 orang
          antara lain:                                                  
           a. Asisten tenaga Ahli                                       
          Tugas utama Asisten Tenaga Ahli adalah :                      
                                                                        
          - Mengawasi Pelaksanaan Pekerjaan dan Menyesuaikan dengan     
            pengawasan yang telah ada.                                  
          - Membuat Laporan Harian, Mingguan Serta Bulanan.             
          - Membuat Laporan Dokumentasi                                 
                                                                        
10. KELUARAN                                                            
                                                                        
    Keluaran yang dihasilkan oleh Konsultan Perencana berdasarkan Kerangka
    Acuan Kerja ini adalah lebih lanjut dalam surat perjanjian yang minimal meliputi :
                                                                        
    A. Tahap Perencanaan                                                
      1) Konsep penyiapan perencanaan teknis, termasuk konsep organisasi, jumlah
        dan kualifikasi tim perencana, metodologi pelaksanaan, dan tanggung jawab
        waktu pengawasan.                                               
                                                                        
      2) Konsep skematik perencanaan teknis, termasuk rencana penataan serta
        sarana prasarana pendukung dan lain-lain.                       
      3) Laporan data dan informasi lapangan, pemetaan dan keterangan rencana
    Konsultan wajib untuk menyampaikan setiap produk pelaporan dengan tepat
    waktu dan dijilid rapi, baik kepada Pemberi Tugas maupun kepada Tim Teknis
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                              29        
KAK Jasa Konsultansi Pengawasan 2023                                    
    untuk mendapatkan koreksi dan sebagai bahan pembahasan dan Laporan  
    diserahkan sebanyak 5 (dua) eksemplar.                              
                                                                        
                                                                        
                                                                        
11. SUMBER DANA                                                         
    Biaya yang  dibutuhkan untuk Perencanaan Pekerjaan Pemeliharaan     
    Gedung/Bangunan Kantor Bertingkat Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan
    Kemenkes Jambi sebesar Rp. 4.495.000 (Empat Juta Empat Ratus Sembilan
    Puluh Lima Ribu Rupiah) berasal dari APBN Tahun Anggaran 2023.      
12. KRITERIA                                                            
    Dalam melaksanakan pekerjaan perencanaan teknik seperti yang dimaksudkan
    pada Kerangka Acuan Kerja (KAK) ini, Konsultan perencana perlu memperhatikan
    persyaratan-persyaratan sebagai berikut :                           
                                                                        
                                                                        
    a. Persyaratan Umum                                                 
      Setiap bagian pekerjaan perencana harus dilaksanakan secara benar dan
      tuntas sampai dengan memberi hasil/keluaran sebagaimana yang telah
      ditetapkan dan diterima dengan baik oleh Pejabat Pengguna Anggaran/Kuasa
      Pengguna Anggaran                                                 
                                                                        
    b. Persyaratan Profesional                                          
      Pekerjaan harus dilaksanakan secara profesional oleh tenaga-tenaga ahli
      konsultan dibidangnya.                                            
                                                                        
    c. Persyaratan Prosedural                                           
      Penyelesaian administrasi sehubungan dengan pekerjaan perencana harus
      dilaksanakan sesuai dengan prosedur dan peraturan yang berlaku.   
                                                                        
13. BAHAN MASUKAN                                                       
                                                                        
    Setelah menerima pedoman pengarahan (KAK) ini, Konsultan perencana  
    hendaknya memeriksa semua bahan masukan yang diterima, dan mencari bahan
    masukan lain yang diperlukan demi kesempurnaan hasil kerja perencanaan.
                                                                        
                                                                        
14. PENUTUP                                                             
    Kerangka Acuan Kerja ini masih bersifat umum, sehingga pihak Konsultan
    diharapkan dapat mengembangkan secara inovatif dengan tetap berkonsultasi
    dengan Tim Teknis dan Pemberi Tugas.                                
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                              30        
KAK Jasa Konsultansi Pengawasan 2023
Tenders also won by CV Central Tampine's
Authority
18 April 2019Pembangunan Prasarana Pengambilan Air Tanah Untuk Air Baku (8 Lokasi) Di Kab. Tanjung Jabung BaratKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 9,478,680,000
18 February 2019Pembangunan Prasarana Pengambilan Air Tanah Untuk Air Baku (8 Lokasi) Di Kab. MeranginKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 9,478,680,000
15 January 2020Pembangunan Sarana Dan Prasarana Air Tanah Untuk Air Baku (6 Titik) Kab. Muaro JambiKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 7,193,980,000
14 May 2018Penataan Kws. Ex. Arena Mtq JambiProvinsi JambiRp 2,500,000,000
11 July 2022Belanja Modal Bangunan Gedung Tempat Kerja Lainnya [#] Pembangunan Usb Smk 10 Tanjab BaratProvinsi JambiRp 1,429,362,100
31 January 2018Pembangunan Prasarana Pengambilan Air Tanah Untuk Air Baku Kab. SarolangunKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 1,400,000,000
15 August 2017Belanja Modal Jalan, Irigasi Dan Jaringan - Pengadaan Air Bersih/Air Baku LainnyaPemerintah Daerah Provinsi JambiRp 800,000,000
7 April 2017Pembangunan Sumur Air Dalam Di Kab. Muaro JambiPemerintah Daerah Provinsi JambiRp 685,000,000
12 May 2017Pembangunan Sumur Air Dalam Di Kab. BatanghariPemerintah Daerah Provinsi JambiRp 685,000,000
15 June 2017Pembangunan Sumur Air Dalam Di Kab. BungoPemerintah Daerah Provinsi JambiRp 685,000,000