Pengadaan Jasa Assesment / Survey Budaya Organisasi

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 49377047
Date: 12 October 2023
Year: 2023
KLPD: Kementerian Kesehatan
Work Unit: Rumah Sakit Anak Dan Bunda Harapan Kita
Procurement Type: Jasa Lainnya
Method: Penunjukan Langsung
Contract Type: Lumsum
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 243,090,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 243,090,000
Winner (Pemenang): Arga Bangun Bangsa
NPWP: 022904791013000
RUP Code: 44628690
Work Location: Jalan Let. Jen. S. Parman, Kavling 87, Slipi, Jakarta Barat 11420 - Jakarta Barat (Kota)
Participants: 1
Attachment
REVISI KERANGKA ACUAN KERJA/ TERM OF REFERENCE (TOR)              
                LAYANAN OPERASIONAL RUMAH SAKIT                          
       PENGADAAN JASA ASSESMENT / SURVEY BUDAYA ORGANISASI               
              RSAB HARAPAN KITA TAHUN ANGGARAN 2023                      
                                                                         
                                                                         
 Kementerian Negara/Lembaga : Kementerian Kesehatan                      
                                                                         
 Unit Eselon I/II       : Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan/RSAB   
                          Harapan Kita                                   
 Program                : Pembinaan Pelayanan Kesehatan                  
                                                                         
 Sasaran Program        : Meningkatnya Akses Pelayanan Kesehatan Dasar Dan
                          Rujukan Yang Berkualitas Bagi Masyarakat       
                                                                         
 Indikator Kinerja Program : 1. Jumlah Kecamatan Yang Memiliki Minimal 1 
                            Puskesmas Yang Tersertifikasi Akreditasi     
                          2. Jumlah Kab/Kota Yang Memiliki Minimal 1 RSUD
                            Yang Bersertifikasi Akreditasi Nasional      
                                                                         
 Kegiatan               : Dukungan Manajemen Dan Pelaksanaan Tugas       
                          Teknis Lainnya Pada Program Pembinaan Pelayanan
                          Kesehatan                                      
 Sasaran Kegiatan       : Layanan Operasional Rumah Sakit                
                                                                         
 Indikator Kinerja Kegiatan : 1. Jumlah Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
                            Tugas Teknis Lainnya Pada Unit Utama dan UPT 
                            Pelayanan Kesehatan                          
                          2. Terlaksananya Layanan Perkantoran           
                                                                         
 Keluaran (output)      : Layanan Operasional Rumah Sakit                
 Indikator Keluaran (output) : Transformasi Budaya RSAB Harapan Kita     
                                                                         
                                                                         
 Volume Keluaran (output) : 1 (satu)                                     
 Satuan Ukur Keluaran (output) : Paket                                   
                                                                         
                                                                         
                                                                         
A. Latar Belakang                                                        
   1. Dasar Hukum                                                        
     a. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 17 tahun 2020 tentang
        Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang  
                                                                         
        Manajemen Pegawai Negeri Sipil;                                  
     b. Keputusam Menteri Kesehatan Nomor HK.01.07/MENKES/638/2019 tentang
                                                                         
        Rumah Sakit Anak dan Bunda Harapan Kita Jakarta Sebagai Pusat Kesehatan
        Ibu dan Anak Nasional;                                           
     c. Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia nomor : 129/PMK.05/2020
                                                                         
        tentang Pengelolaan Badan Layanan Umum (BLU) ;                   
     d. Peraturan Menteri Kesehatan nomor : 26 Tahun 2022 tentang Organisasi Tata
                                                                         
        Kerja Rumah Sakit di Lingkungan Kementerian Kesehatan (Berita Negara
        Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 964);                        
                                                                         
     e. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
        Nomor 38 Tahun 2017 Tentang Standar Kompetensi Jabatan ASN       
                                                                         
                                                    f. Peraturan …       
                                                                         
   Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
                              -2-                                        
                                                                         
        f. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
          Nomor 3 Tahun 2020 Tentang Manajemen Talenta PNS.              
                                                                         
                                                                         
     2. Gambaran Umum                                                    
        Transformasi budaya sudah dilaksanakan sejak tahun 2016, dan dilakukan
                                                                         
        secara berkesinambungan hinga tahun 2023 dengan nilai BerAkhlak. Tiap akhir
        tahun diadakan pengukuran BerAkhlak Culture Health Index mengetahui sejauh
        mana pengimplementasian transformasi budaya yang sudah di laksanakan di
                                                                         
        RSABHK di periode tahun 2023.                                    
                                                                         
                                                                         
   B. Pelaksanaan Manfaat                                                
     Program pengukuran BerAkhlak Culture Health Index merupakan kegiatan dari
                                                                         
     evaluasi pembangunan budaya RSAB Harapan Kita, dan diharapkan semua civitas
     RSAB Harapan Kita mulai dari pimpinan sampai dengan pelaksana, baik yang
     berstatus sebagai PNS, PPPK, Pegawai BLU ataupun tenaga PKWT (Pegawai Kerja
                                                                         
     Waktu Tertentu) melaksanakan evaluasi pengukuran BerAkhlak Culture Health Index.
                                                                         
   C. Strategi Pencapaian Keluaran                                       
                                                                         
     1. Metode Pelaksanaan                                               
        Program pengukuran BerAkhlak Culture Health Index ini berkelanjutan dari tahun
                                                                         
        2018, 2019 dan 2022 yang dilakukan melalui survey online oleh PT Arga Bangun
        Bangsa ( ACT Consulting) dengan pertimbangan :                   
        a. PT Arga Bangun Bangsa memiliki HAKI atas survey kesehatan Budaya
                                                                         
          Organisasi                                                     
        b. PT Arga Bangun Bangsa di tunjuk oleh PANRB untuk melakukan Survey
          Budaya Organisasi ASN BerAKHLAK di Kementerian, Lembaga, Pemerintah
                                                                         
          Kota, Pemerintah Kabupatenseluruh Indonesia                    
        c. PT Arga Bangun Bangsa masuk di Rekor Muri dalam melakukan survey
                                                                         
          organisasi lebih dari 4,5 juta ASN.                            
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                  2. Tahapan…            
                                                                         
    Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
                                -3-                                      
                                                                         
     2. Tahapan dan Waktu Pelaksanaan                                    
        a. Tahapan Pelaksanaan                                           
          - Tahapan pelaksanaan kegiatan program sesuai dengan matriks rencana
                                                                         
            bisnis anggaran Bagian SDM tahun 2023.                       
          - Bagian OSDM akan membuatkan perincian biaya yang akan diberikan
            untuk pelaksanaan Program pengukuran BerAkhlak Culture Health Index
                                                                         
            dimaksud.                                                    
          - Program pengukuran BerAkhlak Culture Health Index dapat dilaksanakan
                                                                         
            bila sudah mendapat persetujuan dari Bagian Perencaaan dan Evaluasi
            Anggaran.                                                    
          - Biaya untuk kegiatan tersebut dikeluarkan oleh Tim Kerja Perencanaan
                                                                         
            dan Evaluasi Anggaran.                                       
        b. Waktu Pelaksanaan                                             
          Waktu pelaksanaan program mulai dari bulan September sampai dengan
                                                                         
          Oktober 2023, berdasarkan waktu yang telah ditetapkan untuk transformasi
          budaya.                                                        
                                                                         
   D. Kurun Waktu Pencapaian Keluaran                                    
     Belanja Program pengukuran BerAkhlak Culture Health Index dilaksanakan sesuai
     waktu yang direncanakan sejak bulan Oktober sampai dengan Desember 2023.
                                                                         
                                                                         
   E. Hasil Kerja Pengukuran BerAkhlak Culture Health Index              
                                        SPESIFIKASI                      
      NO    NAMA KEGIATAN                                                
                            A. Pelaksanaan evaluasi Pengukuran BerAKHLAK 
                              Culture Health Index ini dilakukan kepada  
                                                                         
                              seluruh pegawai RSAB Harapan Kita Tahun    
                              2023                                       
                                                                         
                              - Melaksanakan set up survey secara online 
          Jasa Assesment / Survey                                        
       1                      - Revisi Survey setelah online trial sebayak 2
          Budaya Organisasi                                              
                                kali                                     
                              - 2 kali sesi / FGD yang di ikuti oleh max 15
                                orang/sesi                               
                                                                         
                                                                         
                                                                         
    Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
                            B. Keluaran yang di hasilkan                 
                                                                         
                              - Executive Summary                        
                              - Laporan FGD 2 sesi yang dilakukan        
                              - Analisa indeks kesehatan budaya organisasi
                                                                         
                              - Analisa faktor-faktor yang menghambat    
                                budaya organisasi                        
                                                                         
                              - Analisa values mapping dari budaya saat ini
                              - Analisa harapan pegawai terhadap budaya  
                                organisasi                               
                                                                         
                              - Analisa implementasi nilai-nilai organisasi
                              - Analisa tingkat keselarasan nilai antara nilai
                                personal pegawai terhadap nilai budaya   
                                                                         
                                organisasi                               
                                                                         
                                                                         
   F. Biaya Yang Diperlukan                                              
                                                                         
     Biaya diperlukan untuk kegiatan Program pengukuran BerAkhlak Culture Health
                                                                         
     Index melalui penyertaan pegawai dalam implementasi budaya tahun 2023 sebesar
     Rp. 243.090.000,- (dua ratus empat puluh tiga juta sembilan puluh ribu rupiah).
                                                                         
       No               Uraian                  Jumlah                   
                                                                         
          a. Biaya Pengukuran BerAkhlak Culture Health                   
                                            Rp.  219.000.000             
       1     Index                                                       
          b. Pajak (11%)                    Rp.  24.090.000              
                       TOTAL                Rp.  243.090.000             
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
    Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
     Adapun sumber dana untuk biaya tersebut adalah dana PNBP RSAB Harapan Kita
                                                                         
     tahun anggaran 2023.                                                
                                                                         
                                   9 Oktober 2023                        
                                                                         
                                    Direktur Sumber Daya Manusia,        
                                    Pendidikan, dan Penelitian,          
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                    dr. Kamal Amiruddin, MARS            
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                                                                         
    Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
Tenders also won by Arga Bangun Bangsa
Authority
27 October 2022Tender Penyelengaraan Program Pelatihan Mempersiapkan Generasi Emas 2045Mahkamah AgungRp 1,120,620,000
26 September 2017Assesment PegawaiKementerian Sekretariat NegaraRp 550,121,000
9 June 2022Pengadaan Jasa Konsultansi Pengukuran & Pemetaan Budaya Kerja Asn Berakhlak Ta 2022Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi BirokrasiRp 503,025,000
18 July 2016Konsultan Pendampingan Transformasi Budaya Atau Manajemen Perubahan Rsab Harapan Kita Tahun 2016Kementerian KesehatanRp 430,210,000
9 September 2013Pelatihan Esq Sekretariat Direktorat Jenderal Pengendalian Penyakit Dan Penyehatan Lingkyungan Tahun 2013Sekretariat JenderalRp 425,000,000
30 March 2016Pelatihan Pembinaan Mental Dan RohaniSekretariat JenderalRp 404,150,000
30 March 2015Pembinaan Mental Dan RohaniRp 300,000,000
4 February 2013Pelatihan Pembinaan Mental Dan RohaniSekretariat JenderalRp 300,000,000
8 October 2022Pengukuran Budaya Organisai Tahun 2022 Rsab Harapan KitaKementerian KesehatanRp 220,890,000
22 December 2021Peningkatan Sdm Rsj Dr Radjiman Wediodiningrat Lawang Tahun 2021Kementerian KesehatanRp 200,000,000