KERANGKA ACUAN KERJA(KAK)
Satuan Kerja:
KANTOR KESEHATAN PELABUHAN
KELAS II PADANG
Nama PPK :
Syanti Rusman
Nama Pekerjaan :
PENGADAAN PAKAIAN DINAS PEGAWAI
KANTOR KESEHATAN PELABUHAN
KELAS II PADANG
TAHUN ANGGARAN 2023
KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)
PEKERJAAN : PENGADAAAN PAKAIAN DINAS PEGAWAI
KKP KELAS II PADANG
1. LATAR BELAKANG : 1. Dasar Hukum
a. Peraturan Menteri Kesehatan RI No. 25 Tahun 2020 tentang
Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Kesehatan;
b. Peraturan Menteri Kesehatan RI No. 33 Tahun 2021 tentang
Organisasi dan Tata Kerja Kantor Kesehatan Pelabuhan;
c. Paraturan Menteri Kesehatan RI No. 44 Tahun 2017 tentang
Pakaian Dinas Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan kantor
Kesehatan Pelabuhan
d. Perpres No.16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang Dan
Jasa Pemerintah beserta perubahannya;
e. Peraturan LKPP No.9 Tahun 2018 tentang Pelaksanaan
Pengadaan Barang/Jasa Melalui Penyedia
f. Perpres No.12 Tahun 2021 tentang Pengadaan Barang Dan
Jasa Pemerintah
2. Gambaran Umum
Pelayanan publik oleh pemerintah kepada masyarakat
merupakan perwujudan fungsi aparatur negara sebagai abdi
masyarakat. Sejalan dengan hal tersebut dalam rangka
memperbaiki dan menyempurnakan sistem penyelenggaraan
pemerintahan sebagai wujud reformasi birokrasi diperlukan
upaya peningkatan kinerja instansi pemerintah dan kualitas
pelayanan publik.
Berbagai upaya untuk meningkatkan pemberian pelayanan
terus dilakukan guna mendukung program pencegahan dan
pengendalian penyakit di pelabuhan/bandara. Oleh karena
itu Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Padang perlu
meningkatkan layanan Sarana dan Prasarana Internal.
Kegiatan Layanan Sarana dan dan Prasarana Internal
merupakan upaya untuk mendukung pelaksanaan kegiatan
teknis dan dukungan manajemen. Salah satu kegiatannya
yaitu pengadaan Pakaian Dinas Harian (PDH) dan Pakaian
Dinas Lapangan (PDL). Sesuai dengan Peraturan Menteri
Kesehatan RI No. 44 tahun 2017 bahwa pakaian dinas
pegawai negeri sipil kantor kesehatan pelabuhan merupakan
identitas pegawai dalam pelaksanaan tugas dilingkungan
Bandar udara, pelabuhan dan lintas batas darat Negara.
Kegiatan ini juga ditujukan untuk mewujudkan disiplin
pegawai dilingkungan Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II
Padang.
2. MAKSUD DAN 1. Maksud :
TUJUAN Maksud dari pekerjaan ini adalah tersedianya Pakaian Dinas
pegawai di lingkungan Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II
Padang.
2. Tujuan :
Tujuan dari kegiatan ini adalah meningkatkan disiplin
pegawai dan identitas Pegawai di lingkungan Kantor
Kesehatan pelabuhan kelas II Padang
3. TARGET DAN Target dan sasaran yang ingin dicapai dari pekerjaan ini adalah
SASARAN tersedianya Pakaian Dinas Pegawai di lingkungan Kantor
Kesehatan Pelabuhan Kelas II Padang
4. NAMA ORGANISASI Nama organisasi yang menyelenggarakan / melaksanakan
PENGADAAN pengadaan Pakaian Dinas Harian
KANTOR KESEHATAN PELABUHAN KELAS II Padang
Alamat : Jl. Sutan Syahrir 339 Rawang- Padang- Sumbar
e-mail : kkppadang@gmail.com
PPK : Syanti Rusman
5. SUMBER DANA, a. Sumber Dana : DIPA TA 2023 Kantor Kesehatan Pelabuhan
PERKIRAAN BIAYA Kelas Il Padang
DAN HPS b. Total Perkiraan Biaya Pekerjaan/HPS : Rp. 157.061.700,-
(Seratus Lima Puluh Tujuh Juta Enam Puluh Satu Ribu Tujuh
Ratus Rupiah)
6. JENIS KONTRAK a. Kontrak berdasarkan cara pembayaran : Kontrak Lumpsum ;
b. Kontrak berdasarkan pembebanan Tahun Anggaran : Kontrak
Tahun Tunggal;
c. Kontrak berdasarkan sumber pendanaan : Kontrak Pengadaan
Tunggal;
d. Kontrak berdasarkan jenis pekerjaan : Kontrak Pengadaan
Pekerjaan Tunggal.
7. JANGKA WAKTU Jangka Waktu Penyelesaian Pekerjaan : 40 (Empat Puluh) hari
PELAKSANAAN kalender
PEKERJAAN
8. LINGKUP LOKASI a. Ruang Lingkup : Pengadaan Pakaian Dinas Pegawai
PEKERJAAN b. Lokasi Pekerjaan : Jl. Sutan Syahrir 339 Rawang Padang -
Sumbar
9. KELUARAN/PRODUK Terwujudnya pengadaan pakaian Dinas Pegawai dengan
YANG DIHASILKAN spesifikasi yang dibutuhkan.
10. MASA BERLAKU 30 (Tiga Puluh) hari kalender
PENAWARAN
11. SPESIFIKASI TEKNIS : Terlampir
12. PERSYARATAN a. Memiliki alamat tetap dan jelas serta dapat dijangkau dengan
KUALIFIKASI
jasa pengiriman dibuktikan dengan Surat Keterangan
Domisili Perusahaan yang dikeluarkan oleh Instansi
berwenang dan masih berlaku; asih berlaku;
b. Memiliki Nomor Induk Berusaha (NIB); KBLI : 14120 ;
Penjahit dan pembuatan pakaian sesuai pesanan
c. Memiliki Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP)
d. Memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) Perusahaan,
serta telah melunasi kewajiban pajak tahunan/ SPT Tahun
Pajak Terakhir,
e. Memiliki akte pendirian perusahaan serta perubahannya jika
ada;
f. Tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, kegiatan
usahanya tidak sedang dihentikan dan/ atau direksi yang
bertindak untuk dan atas nama perusahaan tidak sedang
dalam menjalani sanksi pidana, yang dibuktikan dengan
surat pemyataan pihak penyedia barang/ jasa bermaterai
cukup.
g. Tidak masuk dalam daftar hitam yang dibuktikan dengan
surat pemyataan yang ditandatangani pihak penyedia
barang/ jasa bermaterai cukup;
h. Membuat/menandatangani pakta integritas bermaterai cukup
13. METODE Sistem Pengadaan Langsung menggunakan Aplikasi SPSE
PELAKSANAAN (www.lpse.kemkes.go.id)
Demikian Kerangka Acuan Kerja (KAK) ini dibuat dan dapat digunakan sebagaimana
mestinya.
Padang, Oktober 2023
Pejabat Pembuat Komitmen
Syanti Rusman,S.Si,Apt.M.Kes
NIP 197504192005012007
Lampiran : Spesifikasi Teknis
SPESIFIKASI TEKNIS DAN GAMBAR
A. PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH) ASN
Spesifikai Pakaian Dinas Harian Aparatur Sipil Negara (ASN) Kantor
Kesehatan Pelabuhan Kelas II Padang adalah sebagai berikut :
1. PDH Pria (Kemeja)- ASN
Keterangan :
a. PDH pegawai kemeja berwarna krem (Kain Seragam Kementerian
Kesehatan RI)
b. PDH dibuat dengan kerah leher model tegak dan berlengan pendek
c. Di lengan kiri PDH dipasang atribut PDH sebagai berikut :
i. Bordir nama unit utama (Ditjen P2P) dengan tulisan hitam dasar putih.
ii. Bordir lambang KKP
iii. Bordir nama satker KKP (PADANG) dengan tulisan hitam dasar putih.
d. Di lengan kanan terdapat :
i. bordir logo Kementerian Kesehatan
ii. bordir tulisan “KEMENKES” warna hitam jenis huruf Arial Kapital
terletak dibawah logo kementerian Kesehatan .
e. Dibagian depan dilengkapi 2 (dua) saku dan penutup berkancing.
f. Pada dada kiri terdapat bordir “HEALTH QUARANTINE” dengan huruf Arial
kapital berwarna hitam ukuran tinggi huruh 1,5 cm.
g. Pada dada kanan terdapat bordir Nama Petugas warna Hitam dengan jenis
huruf Arial Kapital ukuran tinggi huruf 1,5 cm
h. Di kedua bahu diberi polen (tempat untuk pemasangan tanda pangkat).
2. PDH Wanita - ASN
a. Kemeja ASN (untuk Wanita Menggunakan Jilbab atau Kerudung)
Keterangan :
1) PDH pegawai kemeja berwarna krem (Kain Seragam Kementerian
Kesehatan RI)
2) PDH berfuring dibuat dengan kerah leher model rebah dan berlengan
panjang.
3) Di lengan kiri PDH dipasang atribut PDH sebagai berikut :
i. Bordir nama unit utama (Ditjen P2P) dengan tulisan hitam dasar
putih.
ii. Bordir lambang KKP
iii. Bordir nama satker KKP (PADANG) dengan tulisan hitam dasar
putih.
4) Di lengan kanan terdapat :
i. bordir logo Kementerian Kesehatan
ii. bordir tulisan “KEMENKES” warna hitam jenis huruf Arial Kapital
terletak dibawah logo kementerian Kesehatan .
5) Dibagian depan dilengkapi 2 (dua) saku dan penutup berkancing.
6) Pada dada kiri terdapat bordir “HEALTH QUARANTINE” dengan huruf
Arial kapital berwarna hitam ukuran tinggi huruh 1,5 cm.
7) Pada dada kanan terdapat bordir Nama Petugas warna Hitam dengan
jenis huruf Arial Kapital ukuran tinggi huruf 1,5 cm
8) Di kedua bahu diberi polen (tempat untuk pemasangan tanda pangkat).
b. Celana Panjang PDH Wanita - ASN
Keterangan :
1) Celana PDH berwarna hitam
2) Di pinggang celana diberi tempat untuk ikat pinggang
3) Celana panjang untuk pria dilengkapi 2 (dua) saku di samping dan 2
(dua) saku di belakang.
4) Celana panjang untuk wanita dilengkapi 2 (dua) saku disamping
c. Rok Panjang PDH - ASN
Keterangan :
1) Rok PDH berwarna hitam
2) Rok berfuring dilengkapi 2 (dua) saku di bagian samping
3) Panjang rok sampai menutupi mata kaki
4) Bagian belakang dari lutut ke bawah diberi belahan/ ploi tertutup.
5) Rok panjang dibuat dengan ukuran tidak ketat dan cukup longgar untuk
kemudahan gerak dan memperhatikan etika kesopanan.
B. PAKAIAN SATPAM
1. Kemeja Safari
Keterangan :
a. Kemeja Safari berwarna hitam
b. Kemeja Safari dibuat dengan kerah leher model tegak dan berlengan
pendek.
c. Di kedua bahu diberi polen (tempat untuk pemasangan tanda pangkat).
d. Dibagian depan dilengkapi 2 (dua) saku dan penutup berkancing
2. Celana Panjang - Satpam
Keterangan :
a. Celana Safari berwarna hitam
b. Di pinggang celana diberi tempat untuk ikat pinggang
c. Celana panjang dilengkapi 2 (dua) saku di samping dan 2 (dua) saku di
belakang.
C. PAKAIAN PRAMUBAKTI
1. PDH Pramubakti Pria (Kemeja)
Keterangan :
a. PDH pegawai kemeja berwarna krem (Kain Seragam Kementerian
Kesehatan RI)
b. PDH dibuat dengan kerah leher model tegak dan berlengan pendek.
c. Di lengan kiri PDH dipasang atribut PDH sebagai berikut :
i. Bordir nama unit utama (Ditjen P2P) dengan tulisan hitam dasar putih.
ii. Bordir lambang KKP
iii. Bordir nama satker KKP (PADANG) dengan tulisan hitam dasar putih.
d. Di lengan kanan terdapat :
i. bordir logo Kementerian Kesehatan
ii. bordir tulisan “KEMENKES” warna hitam jenis huruf Arial Kapital
terletak dibawah logo kementerian Kesehatan .
e. Dibagian depan dilengkapi 2 (dua) saku dan penutup berkancing.
f. Pada dada kiri terdapat bordir “HEALTH QUARANTINE” dengan huruf Arial
kapital berwarna hitam ukuran tinggi huruh 1,5 cm.
g. Pada dada kanan terdapat bordir Nama Petugas warna Hitam dengan jenis
huruf Arial Kapital ukuran tinggi huruf 1,5 cm
h. Di kedua bahu diberi polen (tempat untuk pemasangan tanda pangkat).
2. PDH Pramubakti Wanita (Kemeja untuk Wanita Menggunakan Jilbab atau
Kerudung)
Keterangan :
a. PDH pegawai kemeja berwarna krem (Kain Seragam Kementerian
Kesehatan RI)
b. PDH berfuring dibuat dengan kerah leher model rebah dan berlengan
panjang.
c. Di lengan kiri PDH dipasang atribut PDH sebagai berikut :
i. Bordir nama unit utama (Ditjen P2P) dengan tulisan hitam dasar putih.
ii. Bordir lambang KKP
iii. Bordir nama satker KKP (PADANG) dengan tulisan hitam dasar putih.
d. Di lengan kanan terdapat :
i. bordir logo Kementerian Kesehatan
ii. bordir tulisan “KEMENKES” warna hitam jenis huruf Arial Kapital
terletak dibawah logo kementerian Kesehatan .
e. Dibagian depan dilengkapi 2 (dua) saku dan penutup berkancing.
f. Pada dada kiri terdapat bordir “HEALTH QUARANTINE” dengan huruf Arial
kapital berwarna hitam ukuran tinggi huruh 1,5 cm.
g. Pada dada kanan terdapat bordir Nama Petugas warna Hitam dengan jenis
huruf Arial Kapital ukuran tinggi huruf 1,5 cm
h. Di kedua bahu diberi polen (tempat untuk pemasangan tanda pangkat).
3. Celana Panjang PDH Pramubakti
Keterangan :
a. Celana PDH berwarna hitam
b. Di pinggang celana diberi tempat untuk ikat pinggang
c. Celana panjang untuk pria dilengkapi 2 (dua) saku di samping dan 2 (dua)
saku di belakang.
d. Celana panjang untuk wanita dilengkapi 2 (dua) saku disamping.
4. Rok Panjang PDH Pramubakti
Keterangan :
a. Rok PDH berwarna hitam
b. Rok berfuring dilengkapi 2 (dua) saku di bagian samping
c. Panjang rok sampai menutupi mata kaki
d. Bagian belakang dari lutut ke bawah diberi belahan/ ploi tertutup.
e. Rok panjang dibuat dengan ukuran tidak ketat dan cukup longgar untuk
kemudahan gerak dan memperhatikan etika kesopanan.
D. PAKAIAN SOPIR
a. PDH Sopir Pria (Kemeja)
Keterangan :
a. PDH pegawai kemeja berwarna krem (Kain Seragam Kementerian
Kesehatan RI)
b. PDH dibuat dengan kerah leher model tegak dan berlengan pendek.
c. Di lengan kiri PDH dipasang atribut PDH sebagai berikut :
i. Bordir nama unit utama (Ditjen P2P) dengan tulisan hitam dasar putih.
ii. Bordir lambang KKP
iii. Bordir nama satker KKP (PADANG) dengan tulisan hitam dasar putih.
d. Di lengan kanan terdapat :
i. bordir logo Kementerian Kesehatan
ii. bordir tulisan “KEMENKES” warna hitam jenis huruf Arial Kapital
terletak dibawah logo kementerian Kesehatan .
e. Dibagian depan dilengkapi 2 (dua) saku dan penutup berkancing.
f. Pada dada kiri terdapat bordir “HEALTH QUARANTINE” dengan huruf Arial
kapital berwarna hitam ukuran tinggi huruh 1,5 cm.
g. Pada dada kanan terdapat bordir Nama Petugas warna Hitam dengan jenis
huruf Arial Kapital ukuran tinggi huruf 1,5 cm
h. Di kedua bahu diberi polen (tempat untuk pemasangan tanda pangkat).
b. Celana Panjang PDH Sopir
Keterangan :
a. Celana PDH berwarna hitam
b. Di pinggang celana diberi tempat untuk ikat pinggang
c. Celana panjang untuk pria dilengkapi 2 (dua) saku di samping dan 2 (dua)
saku di belakang.
d. Celana panjang untuk wanita dilengkapi 2 (dua) saku disamping
E. PAKAIAN PETUGAS KEBERSIHAN
1. Kemeja Petugas Kebersihan
Hitam
Abu-Abu muda
Abu-abu Muda
KKP PADANG www.kkppadang.id
Hitam
Keterangan :
a. Kemeja Pramubakti berwarna perpaduan hitam dan abu-abu muda
b. Kemeja dibuat dengan kerah leher model tegak dan berlengan pendek.
c. Dibagian depan sebelah kanan terdapat berdir “KKP PADANG” warna hitam
dengan jenis huruf Arial
d. Dibagian belakang kemeja terdapat bordir “www.kkppadang.id” warna putih
dengan jenis huruf Arial
2. Celana Panjang Petugas Kebersihan
Keterangan :
a. Celana berwarna hitam
b. Di pinggang celana diberi tempat untuk ikat pinggang
c. Celana panjang untuk pria dilengkapi 2 (dua) saku di samping dan 2 (dua)
saku di belakang.
d. Celana panjang untuk wanita dilengkapi 2 (dua) saku disamping
F . PAKAIAN DINAS LAPANGAN
Keterangan :
1. Diperuntukan bagi pria dan wanita
2. Warna baju biru dongker
3. Lidah baju berkancing menggunakan tanda pangkat
4. Kerah baju tegak
5. Tanda pangkat bordir di ujung kerah kiri dan kanan dan lengan baju panjang
6. Nama tanpa gelar dan NIP dibordir pada dada kanan
7. Tulisan “Health Quarantine: (jenis huruf Arial Kapital) dibordir warna kuning emas di
dada kiri dan punggung
8. Saku baju kiri dan kanan tertutup
9. Kantong tempat bolpoint dibagian atas lengan kanan dan kiri
10. Bagian belakang baju ada garis warna hijau kekuningan (Scotlight) dari plastik
11. Celana berwarna krem
12. Model celana panjang dengan pipa celana tidak ketat ataupun terlalu lebar (panjang
celana samapi dengan 1-2 cm dibawah mata kaki)
13. Saku celana panjang dibagian kiri dan kanan miring jahitan samping
14. Saku celana tertutup dibagian kiri dan kanan bagian lutut
15. Saku celana tertutup dibagian belakang kiri dan kanan
16. Untuk wanita menggunakan jilbab atau kerudung, jilbab atau kerudung diatur tidak
menutupi atribut
Kelengkapan PDL
1. Tanda Kepangkatan
Jenis , Model, Warna Keterangan
Golongan II A
1. Tanda 1 (satu) balok dengan
ukuran penuh dari dasar tanda
pangkat dengan warna perak dan
tulisan KKP dibordir
2. Warna dasar tanda pangkat hitam
Golongan II C
1. Tanda 3 (tiga) balok dengan
ukuran penuh dari dasar tanda
pangkat dengan warna perak dan
tulisan KKP dibordir
2. Warna dasar tanda pangkat hitam
Golongan II D
1. Tanda 4 (empat) balok dengan
ukuran penuh dari dasar tanda
pangkat dengan warna perak dan
tulisan KKP dibordir
2. Warna dasar tanda pangkat hitam
Golongan III A
1. Tanda 1 (satu) balok dengan
ukuran penuh dari dasar tanda
pangkat dengan warna kuning
dan tulisan KKP dibordir
2. Warna dasar tanda pangkat hitam
3. List luar pada tanda pangkat
berwarna merah dibordir ( bagi
yang mempunyai jabatan
struktural)
Golongan III B
1. Tanda 2 (dua) balok dengan
ukuran penuh dari dasar tanda
pangkat dengan warna kuning dan
tulisan KKP dibordir
2. Warna dasar tanda pangkat hitam
3. List luar pada tanda pangkat
berwarna merah dibordir ( bagi
yang mempunyai jabatan
struktural)
Golongan III C
1. Tanda 3 (tiga) balok dengan
ukuran penuh dari dasar tanda
pangkat dengan warna kuning dan
tulisan KKP dibordir
2. Warna dasar tanda pangkat hitam
3. List luar pada tanda pangkat
berwarna merah dibordir ( bagi
yang mempunyai jabatan
struktural)
Golongan III D
1. Tanda 1 (satu) bunga melati
dengan warna kuning keemasan
dan tulisan KKP dibordir
2. Warna dasar tanda pangkat hitam
3. List luar pada tanda pangkat
berwarna merah dibordir ( bagi
yang mempunyai jabatan
struktural)
Golongan IV A
1. Tanda 2 (dua) bunga melati
dengan warna kuning keemasan
dan tulisan KKP dibordir
2. Warna dasar tanda pangkat hitam
3. List luar pada tanda pangkat
berwarna merah dibordir ( bagi
yang mempunyai jabatan
struktural)
Golongan IV B
1. Tanda 2 (dua) bunga melati
dengan warna kuning keemasan
dan tulisan KKP dibordir
2. Warna dasar tanda pangkat hitam
3. List luar pada tanda pangkat
berwarna merah dibordir ( bagi
yang mempunyai jabatan
struktural)
2. Wing Karantina Kesehatan
Kuning Keemasan
Spesifikasi Bahan
1. Pakaian Dinas Harian (PDH)
Super Feel Maxy Style
Atasan : 848
Bawahan : 807
2. Pakaian Dinas Lapangan (PDL) dan Petugas Kebersihan
American Drill
Atasan : 390A
Bawahan : 106