Uraian Pekerjaan
Pemeliharaan Alat Medik Berupa Pemeliharaan Alat Arthoskopi Merk Conmed (untuk
IBS GBST)
RSUP dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten
Anggaran DIPA Tahun Anggaran 2024
Arthroskopi adalah alat khusus yang dimasukkan ke dalam tubuh lewat sayatan kecil di
kulit untuk mendeteksi gangguan pada sendi. Prosedur medis ini memungkinkan dokter untuk
mendeteksi gangguan atau masalah di dalam sendi, sehingga dokter dapat mengobatinya
dengan tepat.
Kerusakan artroskopi pada bor orthopedi, menyebabkan alat tidak dapat dioperasionalkan
dan pelayanan terganggu sehingga perlu diadakan perbaikan atau penggantian sparepart agar
pelayanan di IBS GBST Lt. 5 dapat optimal. Setelah dilakukan pengecekan kerusakan
disebabkan oleh Ergo Shaver Handpiece yang rusak tidak dapat digunakan sebagai supply bor.
Alat Arthroskopi merk CONMED merupakan alat medis inventaris tahun 2014 SN. 71432,
usia alat telah mencapai 9 tahun dan alat masih layak pakai. Perbaikan dan pengadaan spare
part melalui agen tunggal PT.Petan Daya Medica sebagai pihak penyedia pengadaan alat
Artroskop merk CONMED.
Klaten, 10 Juni 2024
PPK Alat Non Medis dan Jasa Lainnya
Christiana Sri Andayani, S.Kp, MPH
NIP 196709301990032001