URAIAN SINGKAT BELANJA BMHP DAN PERBEKALAN MEDIS LAINNYA
RSUD BANDAR NEGARA HUSADA
RSUD Bandar Negara Husada merupakan salah satu institusi pemerintah daerah
yang bertujuan memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat Lampung.
Dalam kegiatan rumah sakit terkait dengan proses penyembuhan dan pemulihan
pasien, sudah tentu membutuhkan berbagai jenis obat dan bahan habis pakai (BHP)
lainnya.
Pelayanan kefarmasian rumah sakit merupakan salah satu kegiatan di rumah sakit
yang menunjang pelayanan kesehatan yang bermutu. Sebagai salah satu upaya untuk
mendukung tersedianya obat-obatan dan BHP yang dibutuhkan dalam rangka
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat, perlu dilakukan pengadaan Obat-obatan
dan BHP. Obat-obatan dan BHP ini dipergunakan dari mulai pelayanan pengobatan
pasien, pemeriksaan penunjang, sampai dengan penanganan limbah dan disinfeksi
sarana prasarana rumah sakit.
Adapun rincian belanja sebagai berikut :
No Uraian Barang Kuantitas Satuan
1 Cartridge Elektrolit Na K Cl 3 Pack
2 Control for ISE elektrolit 2 Pack
3 Pink Tip Elektrolit 1 Pack
4 S Paratyphi AH Antigen 1 Vial
5 S Paratyphi AO Antigen 1 Vial
6 S Paratyphi BH Antigen 1 Vial
7 S Paratyphi BO Antigen 1 Vial
8 S Paratyphi CH Antigen 1 Vial
9 S Paratyphi CO Antigen 1 Vial
10 S Typhi H Antigen 1 Vial
11 S Typhi O Antigen 1 Vial