PEMERINTAH KABUPATEN LAMPUNG TENGAH
DINAS PEMUDA OLAHRAGA DAN PARIWISATA
Alamat : Jln. Hi. Muchtar Komplek Perkantoran Pemda Lampung Tengah
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
1. Satuan Kerja : Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata
Kabupaten Lampung Tengah
2. Kegiatan : Pembinaan Dan Pengembangan Olahraga Rekreasi
3. Nama Pekerjaan : Pembangunan Lapangan Panahan
4. Nama PPK : M. ABDI HANS,S.IP.MH
5. Sumber Dana : Pekerjaan ini dibiayai dari sumber pendanaa APBDP
Kabupaten Lampung Tengah, DPA Dinas Pemuda
Olahraga dan Pariwisata, Tahun Anggaran 2025.
6. Pagu Anggaran : Rp. 186.000.000,-
(Seratus Delapan Puluh Enam Juta Rupiah)
7. Harga Perkiraan Sendiri : Rp. 185.980.000,-
(Seratus Delapan Puluh Lima Juta Sembilan Ratus
Delapan Puluh Ribu Rupiah)
8. Lingkup Pekerjaan : Lingkup pekerjaan rehabilitasi ruang kelas secara garis
besar terdiri dari:
1. Pekerjaan Persiapan
2. Pekerjaan Tanah dan Pondasi
3. Pekerjaan Pasangan dan Beton
4. Pekerjaan Atap
5. Pekerjaan Pengecatan dan Lain-Lain
9. Lokasi Pekerjaan : Kantor Bupati
Kabupaten Lampung Tengah
10. Jangka Waktu Pelaksanaan : 30 (Tiga Puluh) hari kalender sejak SPMK
Pekerjaan ditandatangani.
Gunung Sugih, November 2025
Dinas Pemuda Olahraga dan
Pariwisata
Kabupaten Lampung Tengah
Pejabat Pembuat Komitmen (PPK),
M. ABDI HANS, SIP.MH
NIP. 198408302002121003