URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
Pengadaan Mesin Perahu Tempel Komunitas Nelayan Tradisional Pesisir Montong
Desa Meninting WKSBM “‘LANGIT PESISIR” Kecamatan Batulayar (DAU)
TAHUN ANGGARAN 2025
1. Nama Pekerjaan : Pengadaan Mesin Perahu Tempel Komunitas
Nelayan Tradisional Pesisir Montong Desa
Meninting WKSBM “LANGIT PESISIR” Kecamatan
Batu Layar (DAU)
2. Lokasi Pekerjaan : Giri- Menang - Gerung
3. Nilai Pagu : Rp. 71.166.000 (Tujuh Puluh Satu Juta Seratus
Enam Puluh Enam Ribu Rupiah)
4. Sumber Dana : APBD Kabupaten Lombok Barat DPA Dinas
Kelautan dan Perikanan Kab. Lombok Barat Tahun
Anggaran 2025
5. Jangka Waktu Pelaksanaan : 14 (Empat Belas) hari Kalender
6. Output Pekerjaan : Keluaran yang dihasilkan Pekerjaan Pengadaan
ini adalah Mesin Perahu Tempel Komunitas
Nelayan Tradisional Pesisir Montong Desa
Meninting WKSBM “‘LANGIT PESISIR” Kecamatan
Batulayar