Perencanaan Pembangunan Talud Jalan Paket 4

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 10272380000
Date: 21 July 2025
Year: 2025
KLPD: Kab. Lumajang
Work Unit: Dinas Pekerjaan Umum Dan Tata Ruang
Procurement Type: Jasa Konsultansi Badan Usaha Konstruksi
Method: Pengadaan Langsung
Contract Type: Lumsum
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 90,000,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 90,000,000
Winner (Pemenang): Primagraha
NPWP: 00*4**6****28**0
RUP Code: 60081688
Work Location: Jalan Olahraga - Lumajang (Kab.)|Jalan Kertowono - Jeruk - Lumajang (Kab.)|Jalan Tunjung - Kalibanter - Lumajang (Kab.)|Jalan Banyuputih Kidul - Randuagung - Lumajang (Kab.)|Jalan Krasak - Kertowono - Lumajang (Kab.)|Jalan Kedungjajang - Bence - Lumajang (Kab.)
Participants: 1
Attachment
URAIAN     SINGKAT                               
                                                                      
                                                                      
                                                                      
                                                                      
    PROGRAM      : PENYELENGGARAAN   JALAN                            
                                                                      
    KEGIATAN     : PENYELENGGARAAN   JALAN KABUPATEN/KOTA             
                                                                      
    SUB KEGIATAN : REKONSTRUKSI  JALAN                                
    PEKERJAAN    : PERENCANAAN  PEMBANGUNAN   TALUD JALAN             
                                                                      
                   PAKET  4                                           
    SUMBER DANA  : OPSEN PKB DAN DANA ALOKASI UMUM  (DAU)             
                                                                      
    TH. ANGGARAN : 2025                                               
1. LATAR BELAKANG                                                     
                                                                      
          Jalan adalah transportasi darat yang meliputi segala bagian jalan, termasuk
   bangunan pelengkap dan perlengkapannya dan diperuntukkan bagi lalu lintas, yang
                                                                      
   berada pada permukaan tanah, diatas permukaan tanah, dibawah permukaan tanah
                                                                      
   dan/atau air, serta diatas permukaan air, kecuali jalan kereta api, jalan lori, dan jalan
   kabel. Pembangunan jalan pada umumnya dimaksudkan untuk memperlancar arus
                                                                      
   barang dan penumpang secara cepat, mudah, dan menyenangkan. Selain itu,
   pembangunan jalan juga dimaksudkan sebagai prasarana agar kendaraan angkutan
                                                                      
   dapat mangangkut penumpang dan atau barang langsung ke tempat tujuan di kota –
   kota yang dilalui atau dituju serta agar biaya angkut dan biaya bongkar muat barang
                                                                      
   maupun penumpang dapat ditekan.                                    
                                                                      
          Pembangunan jalan harus dilakukan sebaik – baiknya karena jalan memiliki
   peran yang sangat penting bagi kelancaran aktivitas masyarakat. Oleh karena itu,
                                                                      
   pembangunan jalan harus memperhatikan berbagai aspek diantaranya kontur tanah.
   Kontur tanah yang tidak rata dapat menimbulkan longsor sehingga mengakibatkan
                                                                      
   terganggunya aktivitas masyarakat dan dalam jangka panjang bisa mengikis badan
                                                                      
   jalan. Untuk menanggulangi hal tersebut maka perlu dibangun talud atau dinding
   penahan. Talud bisa diartikan sebuah pasangan batu belah yang berfungsi sebagai
                                                                      
   penahan tanah agar tidak longsor. Pembangunan talud memiliki tujuan sebagai
   Penahan agar tidak longsor, menahan badan jalan dan mencegah dari bahaya erosi.
                                                                      
          Kabupaten Lumajang sebagai salah satu daerah pertanian, pertambangan dan
                                                                      
   jasa yang memiliki kontur tanah yang tidak rata. Beberapa kecamatan juga sering
   mengalami longsor sehingga sangat perlu adanya pembangunan talud untuk
                                                                      
   menanggulangi longsor tersebut. Oleh karena itu, dalam rangka pelaksanaan
   pembangunan talud harus dilaksanakan secara menyeluruh serta partisipasi dari
                                                                      
   masyarakat. Peningkatan pemahaman mengenai pembangunan talud kepada pihak
                                                                      
   yang terlibat baik bagi pelaksana maupun masyarakat, perlu dilakukan secara
   berkesinambungan agar pembangunan talud dapat dilakukan dengan sebaik – baiknya.
                                                                      
   Pelaksanaan pembangunan talud di Kabupaten Lumajang, meliputi perencanaan,
   pengawasan, pelaksanaan, operasional dan pemeliharaan, untuk itu dalam rangka lebih
                                                                      
   mengoptimalkan kegiatan pembangunan talud maka Pemerintah Kabupaten Lumajang
                                                                      
   melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang memandang perlu adanya 
   perencanaan yang sistematis dan tepat guna pada kegiatan tersebut di atas, dengan
                                                                      
   harapan agar didapat hasil perencanaan lebih matang yang memenuhi persyaratan dan
   kaidah-kaidah teknis dan dapat diaplikasikan di lapangan sebagai bagian dari kegiatan
                                                                      
   pembangunan transportasi yang lebih berkualitas untuk mendukung geliat dan
                                                                      
   mobiliasi perekonomian masyarakat Lumajang.                        
                                                                      
                                                                      
2. MAKSUD DAN TUJUAN                                                  
   Kerangka Acuan Kerja ini dimaksudkan untuk mewujudkan perencanaan  
                                                                      
   Pembangunan Talud yang komprehensip dan aplikabel dengan karakter desain yang
   menyatu dengan lingkungan.                                         
                                                                      
                                                                      
                                                                      
3. SASARAN                                                            
   Dengan adanya perencanaan ini diharapkan adanya hasil perencanaan teknis yang baik
                                                                      
   agar dapat diaplikasikan dengan baik, tepat guna dan ramah lingkungan sehingga
   mendukung tercapainya pelaksanaan fisik yang tepat waktu, konstruksi yang baik dan
                                                                      
   dapat dipertanggung jawabkan serta dapat dirasakan manfaatnya bagi masyarakat
                                                                      
   khususnya masyarakat Kabupaten Lumajang.                           
                                                                      
                                                                      
4. NAMA  DAN ORGANISASI                                               
   Program       : Penyelenggaraan Jalan                              
                                                                      
   Kegiatan      : Penyelenggaraan Jalan Kabupaten/Kota               
                                                                      
   Sub Kegiatan  : Rekonstruksi Jalan                                 
   Pekerjaan     : Perencanaan Pembangunan Talud Jalan Paket 4        
                                                                      
   Satuan Kerja  : Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang                
                   Kabupaten Lumajang                                 
5. SUMBER PENDANAAN                                                   
                                                                      
     Untuk pelaksanaan kegiatan ini diperlukan biaya sebesar Rp. 90.000.000,00
   (Sembilan Puluh Juta Rupiah) termasuk PPN, dibiayai Opsen PKB dan Dana Alokasi
                                                                      
   Umum (DAU) Tahun Anggaran 2025                                     
                                                                      
                                                                      
6. WAKTU  PELAKSANAAN                                                 
                                                                      
   Jangka waktu pelaksanan paket kegiatan ini 30 (Tiga puluh) hari kalender.