RENCANA PELAKSANAAN PENGADAAN
Nomor : 602.2/04/DED/PPK.2/PUPR/V/2025
I. L I N GKUP PEKERJAAN
1 Nama Kegiatan : Pembangunan Jalan
2 Nama Paket : Perencanaan Teknis Paket 9 BM
- Pembangunan Rabat Beton Desa Cendana Hitam (DAU-Earmarked)
- Penimbunan Jalan Desa Cendana Hitam
- Penimbunan Jalan Dusun Hargomulyo Desa Purwosari (DAU-Earmarked)
- Pembangunan Paving block Dusun Kebun Rami 2 Desa Mandiri (DAU-Earmarked)
- Pembangunan Rabat Beton Depan Kantor Desa Rante Mario (DAU-Earmarked)
- Pembangunan Rabat Beton Dusun Sidorejo Desa Lestari (DAU-Earmarked)
- Pengerasan Jalan Pemukiman Kewarasan 1 Kelurahan Tomoni (DAU-Earmarked)
- Pembangunan Jalan Beton Dusun Balikarya Desa Kertoraharjo (DAU-Earmarked)
- Pengkerikilan Jalan Desa Margomulyo
- Lanjutan Jalan Beton Dusun Kayulangi Desa Kasintuwu (DAU-Earmarked)
- Pembangunan Jalan Menuju Permandian Uelanti Desa Kasintuwu (DAU-Earmarked)
- Pengkerikilan Jalan Pakatan Dusun Konde Mekar Desa Maleku (DAU-Earmarked)
Lokasi : Kabupaten Luwu Timur
3 Total Pagu Anggaran : Rp 5 1.900.000
4 Total Nilai HPS : Rp 5 1.837.000
5 Jangka Waktu Pekerjaan : 30 (Tiga Puluh ) Hari Kalender
II. P I HAK – PIHAK YANG BERSANGKUTAN DENGAN PENGADAAN BARANG/JASA :
1 PA/KPA :
- Nama : Ir. H.SYAMUDDIN, ST., MT
- Nip : 19760923 200312 1 005
- Pangkat : Pembina /IV.a
- Jabatan : Kepala Dinas PU dan Penataan Ruang
2 PPK
- Nama : TINTIN SUMARNI, ST,M.Tr.AP
- Nip : 19771108 200604 2 004
- Pangkat : Penata (III/c)
- Jabatan : Teknik Jalan Dan Jembatan Ahli Muda
III. S U MBER DANA
- DPA APBD Tahun Anggaran 2025 1.03.1.03.01.10.201.5
IV. M ETODE PEMILIHAN
- Pengadaan Langsung Pascakualifikasi
V. S Y ARAT - SYARAT
- Tidak masuk dalam Daftar Hitam;
- Sertifikat keikutsertaan BPJS Ketenagakerjaan; dan
- Bukti Lunas Pajak Tahun 2024.
VI. KLASIFIKASI BIDANG DAN SUB BIDANG YANG DIPERSYARATKAN BAGI PENYEDIA
Penyedia barang/jasa adalah perusahaan yang bergerak dibidang pekerjaan pengadaan barang/jasa
dengan klasifikasi:
Jasa Rekayasa Pekerjaan Teknik Sipil Transportasi (RK003, dengan KBLI: 71102 =
Aktivitas Keinsinyuran dan Konsultasi Teknis, YBDI.
V. L A MPIRAN – LAMPIRAN
1 Harga Perkiraan Sendiri (HPS)
2 Kerangka Acuan Kerja (KAK)
3 Rencana SPK
4 Syarat dan Ketentuan Umum SPK
Malili, 2 Mei 2025
Ditetapkan Oleh, Disusun dan Ditetapkan oleh,
Kepala Dinas PU dan Penataan Ruang Pejabat Pembuat Komitmen (PPK)
Kabupaten Luwu Timur Dinas PU dan Penataan Ruang
Kabupaten Luwu Timur
Ir. H.SYAMUDDIN, ST., MT TINTIN SUMARNI, ST,M.Tr.AP
Nip. 19760923 200312 1 005 Nip. 19771108 200604 2 004| Authority | |||
|---|---|---|---|
| 23 November 2020 | Pengawasan Teknis Pembangunan Gedung Layanan Perpustakaan Daerah Kabupaten Bone ( Ta. 2021 ) | Kab. Bone | Rp 200,000,000 |
| 17 May 2021 | Pengawasan Teknis Pen 13 | Kab. Bone | Rp 187,825,000 |
| 27 July 2021 | Pengawasan Teknis 2 | Kab. Bone | Rp 187,825,000 |
| 29 October 2025 | Perencanaan Teknis - 4 | Kab. Bone | Rp 100,000,000 |
| 15 July 2024 | Jasa Konsultan Pengawas Kegiatan Kontraktual (Penugasan) | Kab. Bone | Rp 100,000,000 |
| 24 May 2025 | Pengadaan Jasa Konsultansi Pengawasan Pembangunan Plhut Kab. Bone | Kementerian Agama | Rp 100,000,000 |
| 3 October 2022 | Pengawasan Teknis 1 | Kab. Bone | Rp 100,000,000 |
| 8 April 2022 | Belanja Modal Bangunan Pengembangan Sumber Air Dan Air Tanah Lainnya | Kab. Bone | Rp 100,000,000 |
| 27 September 2024 | Perencanaan Teknis 6 | Kab. Bone | Rp 100,000,000 |
| 2 October 2022 | Pengawasan Piw 6 | Kab. Bone | Rp 100,000,000 |