URAIAN SINGKAT
PEKERJAAN KONSTRUKSI REHAB GEDUNG PONEK
TAHUN 2024
Pekerjaan Pembangunan Konstruksi Rehab Gedung Ponek RSUD Kota Madiun tahun 2025 ini
dilaksanakan untuk menambah sarana dan prasarana di Lingkungan Rumah Sakit..
Kegiatan ini dimaksudkan agar tercapai kinerja yang profesional dengan hasil sesuai dengan
spesifikasi yang telah ditentukan dan terwujudnya kualitas konstruksi yang ideal sesuai hasil
perencanaan serta dapat memberikan manfaat bagi masyarakat.
Adapun ruang lingkup pekerjaan rehab Gedung Ponek di RSUD adalah mencakup :
a. Pekerjaan Persiapan
- Pelaksanaan Pekerjaan dengan kualifikasi CV Usaha kecil dan bergerak di bidang
bangunan kesehatan / konstruksi gedung kesehatan
- Pekerjaan Sipil meliputi :
Pekerjaan Persiapan, Pekerjaan Tanah dan Urug , Pekerjaan Pondasi,Pekerjaan
Beton
- Pekerjaan arsitek meliputi :
Pekerjaan Pasang Dinding, Pekerjaan kusen,pintu & jendela,Pekerjaan plester dan
acian, Pekerjaan Pelapis dinding, Pekerjaan Sanitair, Pekerjaan Pengecatan
- Pekerjaan interior meliputi :
Pekerjaan interior dinding, Pekerjaan interior langit langit, Pekerjaan perabot HPL,
pekerjaan pon akrilik
- Pekerjaan Mekanikal, Elektrikal & Plumbing meliputi :
Pekerjaan penerangan dan stop kontak, Pekerjaan panel dan kabel feeder, pekerjaan
instalasi tata udara, pekerjaan air bersih, pekerjaan air kotor ,air bersih &vent cap,
pekerjaan Sanitair
b. Jangka waktu pelaksanaan
- Pelaksanaan pekerjaan jangka waktu selama 120 hari kalender terhitung SPMK
dikeluarkan sampai dengan serah terima pekerjaan pertama
- Masa pemeliharaan pekerjaan konstruksi selama 360 hari kalender
c. Peralatan yang diperlukan untuk melaksanakan pekerjaan konstruksi :
Peralatan utama yang dipersyaratkan dalam proses rehab (milik sendiri/sewa)
1. Molen 1 unit
2. Pick up 1 unit
3. Water pass 1 unit
4. Kereta dorong 3 unit
5. Gerinda potong 1 unit
Peralatan pendukung ( diverifikasi oleh PPK)
1. Scalfoding 10 set
2. Tile cutter 1 unit
3. Pacul 3 bh
4. Tong 2 bh
5. Paku 4 bh
6. Meteran 2 bh
7. Alat potong granit 1 bh
8. Bor 2 unit
9. Gunting potong 1 unit
d. Tenaga Ahli dan Tenaga pendukung
- Tenaga Ahli ( Ketua Team / Leader )
- Tenaga Pendukung ( Tenaga Inspector dan tenaga Administrasi )
Untuk mencapai tujuan kegiatan rehab gedung ponek RSUD diatas diperlukan konsultan
Konstruksi dengan tenaga ahli yang telah berpengalaman dalam bidang sekurang kurangnya 1
th dan memberikan jaminan pemenuhan tingkat proteksi yang dipersyaratkan.
.