URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
Paket pekerjaan : PEMELIHARAAN DAN REHABILITASI BANGUNAN
PUSKESMAS TEGALREJO
1. Nama Paket : Pekerjaan Pemeliharaan dan Rehabilitasi Bangunan
Puskesmas Tegalrejo
2. Pagu : Rp. 111.336.549,00
3. HPS : Rp. 106.641.081,54
4. Cara pembayaran : Lumsum dan Harga Satuan
5. Jangka waktu pelaksanaan : 45 (enam puluh lima) hari kalender
6. Lokasi : Puskesmas Tegalrejo Kec. Tegalrejo
7. Item pekerjaan : - Pekerjaan pos Jaga
- Pekerjaan pengecatan gudang
- Pekerjaan pengecatan pagar besi
- Pekerjaan pengecatan dinding luar gedung utama
- Pekerjaan penambahan, perbaikan kanopi, partisi,
plafond, lantai dan taman
8. Output yang diharapkan :
a) Pekerjaan memenuhi syarat teknis
b) Penyempurnaan administrasi, teknis, mutu, volume dan biaya
c) Waktu penyelesaian pekerjaan tepat waktu sesuai dengan kontrak
Tegalrejo, 31 Oktober 2025
Pejabat Pembuat Komitmen
dr. Ria Irawati
NIP. 19710118 201001 2 001| Authority | |||
|---|---|---|---|
| 16 August 2023 | Fisik Peningkatan Jalan Lingkungan Kelurahan Jurangombo Selatan (4 Lokasi) | Kota Magelang | Rp 637,270,000 |
| 17 September 2024 | Fisik Peningkatan Saluran Drainase Lingkungan Kelurahan Kedungsari (3 Lokasi) | Kota Magelang | Rp 326,445,000 |