PEMERINTAH KABUPATEN MAGETAN
KECAMATAN MAGETAN
KELURAHAN TAMBRAN
Jalan Pandu No. 17 Magetan ( 63318 ) Telp. (0351) 892 187
Email : kelurahantambran@gmail.com Website : tambran.magetan.go.id
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
BELANJA JASA KONSULTANSI PENGAWASAN
PEMBANGUNAN SARANA PRASARANA OLAHRAGA
KELURAHAN TAMBRAN
1. Kegiatan : Pemberdayaan Kelurahan
2. Sub Kegiatan : Pembangunan Sarana dan Prasarana Kelurahan
3. Nama PPK : DIDIK SETIAWAN, SE
4. Nilai Pagu : Rp. 3.500.000,00
5. Nilai HPS : Rp. 3.496.000,00
6. Jenis Pekerjaan : Jasa Konsultansi Pengawasan
7. Waktu : 60 (Enam Puluh) Hari Kalender
Pelaksanaan
8. Lokasi : Kelurahan Tambran
9. Kebutuhan Tenaga :
Kualifikasi
Posisi Jumlah Tingkat
Keahlian Pengalaman
Pendidikan
Inspektur 1 Orang Minimal D3 semua Pengawas 1 Tahun
jurusan Bangunan Gedung