| Reason | |||
|---|---|---|---|
| 0801987975942000 | Rp 320,056,636 | - | |
CV Daniswara Putra Kieraha | 04*1**3****42**0 | Rp 288,000,743 | a. Dokumen Rencana Keselamatan Konstruksi (RKK) yang ditawarkan Tidak sesuai ketentuan dokumen pemilihan. Identifikasi Bahaya yang dijabarkan pada table B1. Tidak sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan pada Lembar Data Pemilihan (LDP). Penjelasan Dokumen Pemilihan BAB. III. Instruksi Kepada Peserta (IKP), nomor 28.12 Evaluasi Teknis, huruf b. bagian e). Evaluasi dokumen RKK dilakukan dengan ketentuan: nomor (2) bagian (a). BAB. IV. Lembar Data Pemilihan (LDP) huruf F. Persyaratan Teknis nomor 5. Rencana Keselamatan Konstruksi (RKK). b. Surat Perjanjian Sewa Peralatan Dumptruck antara Pemilik Kenderaan dengan Direktur CV. DANISWARA PUTA KIERAHA Tidak Memenuhi Keabsahan. Surat Perjanjian Sewa Peralatam Dumptruck Nomor : No. 01/SP/VIII/2024 dan Nomor : No. 02/SP/VIII/2024 menggunakan materai yang sama (nomor seri materai yang sama). CV. DANISWARA PUTA KIERAHA terbukti menyampaikan dokumen atau keterangan yang tidak benar untuk memenuhi persyaratan teknis yang ditentukan dalam dokumen pemilihan. Peserta dikenakan sanksi sesuai ketentuan Dokumen Pemilihan BAB. III Instruksi Kepada Peserta (IKP), Bagian A, nomor 4. Pelanggaran Terhadap Aturan Pengadaan poin 4.1. huruf a dan poin 4.2. huruf a dan c. |
| 0015114812942000 | Rp 299,975,629 | a. Daftar riwayat hidup personil atau daftar riwayat pengalaman kerja personil manajerial jabatan Ahli Muda K3 Konstruksi yang ditawarkan atas nama WARAS BUDI HARTAWAN, S.T. Tidak Sesuai Ketentuan Dokumen Pemilihan. Daftar Riwayat Pengalaman Kerja Personil Manajerial Tidak dibubuhi tandatangan Pengguna Jasa/Pemberi Pekerjaan, sebagaimana Berita Acara Pemberian Penjelasan Pekerjaan bagian ke-5 huruf a. “Persyaratan dan Ketentuan Personil Manajerial sesuai ketentuan pada Dokumen Pemilihan yang sudah di upload dalam system SPSE”. Ketentuan Dokumen Pemilihan BAB. VI. Bentuk Dokumen Penawaran bagian H. Data Personil Manajerial, format Daftar Riwayat Pengalaman Kerja Personil Manajerial b. Personil Manajerial Ahli Muda K3 Konstruksi yang ditawarkan Tidak memenuhi syarat pengalaman K3 Konstruksi. Uraian tugas pada Daftar Riwayat Pengalaman Kerja Personil Manajerial atau Daftar Riwayat Hidup Tidak menjambarkan Keahlian K3 dalam melaksanakan pekerjaan konstruksi, sebagaiaman penjelasan Dokumen Pemilihan BAB. III. Instruksi Kepada Peserta (IKP), angka 28.12 huruf b.2) poin c).(9). c. Tidak melampirkan Bukti Kepemilikan Peralatan 1 (satu) Unit Stampar Kuda dengan status kepemilikan “Sewa” dari pemberi sewa atas nama Wahab Umar. | |
| 0901243311943000 | Rp 336,395,058 | Dokumen Rencana Keselamatan Konstruksi (RKK) yang ditawarkan Tidak sesuai ketentuan dokumen pemilihan. 1). Pernyataan komitmen keselamatan konstruksi yang ditawarkan Tidak sesuai dengan 7 (tujuh) Pernyataan Komitmen Keselamatan Konstruksi yang disyaratkan. Sebagaimana penjelasan Dokumen Pemilihan BAB. III. Instruksi Kepada Peserta (IKP), nomor 28.12 Evaluasi Teknis, huruf b. bagian e). Rencana Keselamatan Konstruksi (RKK). Evaluasi dokumen RKK dilakukan dengan ketentuan: nomor (1) bagian (a). BAB. VI. Bentuk Dokumen Penawaran huruf J. bagian Contoh Pakta Keselamatan Konstruksi Badan Usaha Tanpa KSO. 2). Uraian Pekerjaan yang dijabarkan pada table B1. Tidak sesuai dengan persyaratan yang ditetapkan pada Lembar Data Pemilihan (LDP). Penjelasan Dokumen Pemilihan BAB. III. Instruksi Kepada Peserta (IKP), nomor 28.12 Evaluasi Teknis, huruf b. bagian e). Evaluasi dokumen RKK dilakukan dengan ketentuan: nomor (2) bagian (a). BAB. IV. Lembar Data Pemilihan (LDP) huruf F. Persyaratan Teknis nomor 5. Rencana Keselamatan Konstruksi (RKK). 3). Penjabaran Pengendalian Resiko (kolom ke-2) pada Table B2. Tidak Sesuai dengan Penjabaran Pengendalian Awal (kolom ke-6) Tabel B1., sebagaimana penjelasan Dokumen Pemlihan BAB. VI. Bentuk Dokumen Penawaran huruf J. bagian Contoh Format Tabel Sasaran Khusus dan Program Khusus. | |
| 0020990800942000 | - | - | |
CV Abdi Pratama Konstruksi | 05*7**9****43**0 | - | - |
| 0031381288943000 | - | - | |
| 0539811232942000 | - | - | |
| 0748010956942000 | - | - | |
| 0810388405811000 | - | - | |
| 0761762541943000 | - | - | |
Re Kons. CV | 07*6**0****42**0 | - | - |
| 0020990644942000 | - | - | |
| 0760337006942000 | - | - | |
| 0702029174942000 | - | - | |
CV Malita Pratama | 06*8**6****42**0 | - | - |
| 0014168058942000 | - | - | |
| 0415491356942000 | - | - | |
| 0933772006942000 | - | - |
PEMERINTAH PROVINSI MALUKU UTARA
DINAS PERTANIAN
Tlp. (0921) 3314457 Fax (0921) 3121775
Kompleks Pertanian Kusu Jl. Raya Kusu – Oba Utara
S O F I F I
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
PEKERJAAN KONSTRUKSI
KEGIATAN :
PENYEDIAAN PRASARANA PENGOLAHAN
KOMODITAS PERKEBUNAN
PEKERJAAN :
PEMBANGUNAN UPH PRASARANA KELAPA
KABUPATEN HALMAHERA BARAT
TAHUN ANGGARAN 2024
1. Nama Paket Pekerjaan : Pembangunan UPH Prasarana Kelapa Kabupaten
Halmahera Barat
2. Nilai Total HPS : Rp. 360.000.000,00 (Tiga Ratus Enam Puluh Juta
Rupiah)
3. Sumber Dana : DIPA APBN Tugas Pembantuan Direktorat Jenderal
Perkebunan Kementerian Pertanian RI Tahun Anggaran
2024
4. Lingkup Pekerjaan : 1. Pekerjan Persiapan :
a. Papan Nama Kegiatan
b. Pengukuran dan Pasang Bouwplank
c. Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3)
Konstruksi
2. Pekerjaan Struktur :
a. Pekerjaan Tanah
b. Pekerjaan Pondasi
c. Pekerjaan Sloof (12 x 15) cm
d. Pekerjaan Lantai, tbl 7 cm
e. Pekerjaan Kolom Praktis (11 x 11) cm
f. Pekerjaan Kolom Utama (K1), 15 x 15 cm
g. Pekerjaan balok (12 x 15) cm
h. Pekerjaan rangka Atap
3. Pekerjaan Arsitektur :
a. Pekerjaan Dinding
b. Pekerjaan Penutup Atap
c. Pekerjaan Pintu, Jendela dan Ventilasi
d. Pekerjaaan Pengecatan
e. Pekerjaan Plafond
f. Pekerjaan Sanitasi
g. Pekerjaan Meja Beton
4. Pekerjaan Elektrikal dan Plumbing :
a. Pekerjaan Elekrikal
b. Pekerjaan Pipa Air Bersih
c. Pekerjaan Pipa Air Bekas
5. Lokasi Pekerjaan : 1. Desa Bobanehena, Kecamatan Jailolo, Kabupaten
Halmahera Barat;
2. Desa Peot, Kecamatan Sahu, Kabupaten Halmahera
Barat
6. Jangka Waktu Pelaksanaan : 120 (Seratus Dua Puluh) hari kalender terhitung sejak
tanggal SPMK
7. Bahan Bangunan Konstruksi : Sesuai pada Dokumen Spesifikasi Teknis dan Gambar
dan Gambar
8. Output Pekerjaan : Bangunan UPH Prasarana Pengolahan Kelapa sesuai
dengan Spesifikasi teknis dan Gambar
9. Tingkat Resiko Keselamatan : Resiko Keselamatan Konstruksi Sedang
Konstruksi
10.Identifikasi Resiko : Penyedia menyiapkan penjelasan Manajemen Resiko
serta penjelasan rencana tindakan sesuai tabel jenis
pekerjaan dan identifikasi bahayanya dibawah ini :
No Uraian Pekerjaan Identifikasi Bahaya
1 Pekerjaan Atap Pekerja terjatuh dari
ketinggian
11.Kriteria Kinerja Produk : Bangunan Gedung yang memenuhi kriteria : berfungsi
(Output Performance) dengan baik, sesuai dengan tujuan perencanaan,
memiliki keandalan dan daya tahan bangunan yang
tinggi serta memenuhi aspek keindahan.