URAIAN SINGKAT
PENGAMBANGAN WEBSITE BIRO PBJ
BIRO PENGADAAN BARANG/JASA SETDA PROVINSI MALUKU UTARA
TAHUN ANGGARAN 2025
Uraian Pekerjaan
Globalisasi informasi telah melanda keseluruh dunia, tidak hanya pada negara-negara maju tetapi juga
pada negara-negara berkembang maupun negara industri. Salah satu hal yang menonjol dalam era ini
adalah cepatnya informasi yang dapat diterima sehingga tidak ada lagi perbedaan antara ruang dan
waktu. Setiap orang dimana saja dan kapan saja dapat mengambil informasi yang terdapat pada pusat-
pusat data yang tersebar .
Salah satu sarana penyampaian informasi yang tepat pada saat ini adalah menggunakan media internet,
Perkembangan internet dewasa ini sangat pesat di mana-mana hampir seluruh Insitusi pemerintah
maupun swasta terkoneksi dengan jaringan internet maupun intranet
Pengembangan web mencakup semua kegiatan yang terlibat dalam membuat dan memelihara situs
web, termasuk aspek teknis seperti kinerja dan kapasitas, serta aspek visual dan konten. Pengembang
web menggunakan berbagai bahasa pemrograman dan teknologi untuk mewujudkan situs web yang
menarik dan fungsional.
Pengembangan web menjadi semakin penting seiring dengan perkembangan teknologi dan kebutuhan
akan situs web yang semakin tinggi. Banyak perusahaan, organisasi, dan individu membutuhkan
keahlian dalam pengembangan web untuk membuat situs web yang menarik dan fungsional.
Pengembangan web yang baik dapat membantu meningkatkan visibilitas, kredibilitas, dan interaksi
dengan audiens
Pejabat Pembuat Komitmen
IRFANDI RUSDI SE., MM
NIP. 1985092120050110002| Authority | |||
|---|---|---|---|
| 24 November 2017 | Komputer Server | Kota Makassar | Rp 345,670,700 |
| 24 November 2017 | Server Video Network | Kota Makassar | Rp 300,000,000 |
| 20 June 2024 | Belanja Modal Aset Tidak Berwujud-Aset Tidak Berwujud Lainnya | Kab. Halmahera Tengah | Rp 150,000,000 |
| 18 May 2022 | Pengadaan Blangko Pbb | Kab. Jeneponto | Rp 140,000,000 |
| 17 March 2022 | Pendampingan Pengembangan Sistem Bphtb Online | Kab. Pangkajene Kepulauan | Rp 75,000,000 |