Pengadaan Mesin Potong Rumput Di Kabupaten Halmahera Barat

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 10242154000
Date: 7 July 2025
Year: 2025
KLPD: Provinsi Maluku Utara
Work Unit: Dinas Pertanian
Procurement Type: Pengadaan Barang
Method: Pengadaan Langsung
Contract Type: Lumsum
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 200,000,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 199,855,278
Winner (Pemenang): Ristyana Nrl
NPWP: 10*0**0****98**7
RUP Code: 59831739
Work Location: Tersebar di Kabupaten Halmahera Barat - Halmahera Barat (Kab.)
Participants: 1
Attachment
URAIAN    SINGKAT    PEKERJAAN                          
                                                                  
                                                                  
                                                                  
                                                                  
                                                                  
      PENGADAAN     MESIN    POTONG    RUMPUT                     
                                                                  
                                                                  
                                                                  
                                                                  
                                                                  
                                                                  
    PA/KPA              : KEPALA DINAS PERTANIAN                  
                         PROVINSI MALUKU UTARA                    
                                                                  
    SATUAN ORGANISASI   : DINAS PERTANIAN PROVINSI                
                          MALUKU                                  
                         UTARA                                    
                                                                  
    NAMA PPK            : SITRA ANNA A                            
                          RACHMAN, SP                             
                                                                  
    NAMA PEKERJAAN      : PENGADAAN  MESIN                        
                          POTONG RUMPUT                           
                                                                  
    LOKASI              : KABUPATEN                               
                         HALMAHERA  BARAT                         
                                                                  
    TAHUN ANGGARAN      : 2025                                    
                                                                  
                                                                  
                                                                  
                                                                  
                                                                  
                                                                  
                                                                  
    DINAS  PERTANIAN   PROVINSI   MALUKU   UTARA                  
          URAIAN    SINGKAT    PEKERJAAN                          
                                                                  
            PENGADAAN MESIN POTONG RUMPUT                         
                                                                  
   PEKERJAAN :  PENGADAAN MESIN POTONG RUMPUT                     
   LOKASI    :  Kelompok tani penerima bantuan tersebar di Kabupaten
                Halmahera Barat                                   
                                                                  
                                                                  
                                                                  
1.  Latar Belakang  Pemerintah Provinsi Maluku Utara melalui Visi Gubernur
                    “Maluku Utara Bangkit” berkomitmen untuk mendorong
                    peningkatan kemandirian pangan, kesejahteraan petani,
                    dan pengembangan wilayah berbasis potensi lokal.
                    Salah satu implementasi konkret dari visi tersebut
                    adalah pelaksanaan program prioritas Perluasan Areal
                    Tanam (1.000 lahan Baru) untuk komoditas hortikultura
                    strategis, seperti cabai, tomat, bawang merah, dan
                    sayuran dataran rendah.                       
                    Kabupaten Halmahera Barat merupakan salah satu
                    daerah sasaran utama program ini karena memiliki:
                    1. Potensi lahan pertanian yang luas, sebagian besar
                       merupakan lahan tadah hujan dan semak belukar
                       yang belum tergarap secara optimal.        
                    2. Topografi yang relatif datar hingga bergelombang,
                       cocok untuk pengembangan hortikultura tropis.
                    3. Akses infrastruktur pertanian yang terus   
                       ditingkatkan, termasuk jaringan jalan usaha tani,
                       irigasi sederhana, dan gudang penyimpanan. 
                    Selain itu, dukungan kebijakan Pemerintah Daerah
                    Kabupaten Halmahera Barat sangat signifikan, terlihat
                    dari integrasi program provinsi ke dalam RPJMD
                    Kabupaten serta penguatan kelembagaan petani melalui
                    kelompok tani, Gapoktan, dan penyuluh swadaya.
                    Pemda juga aktif mendorong sinergi antar sektor
                    (pertanian, PU, perhubungan, dan perindag) dalam
                    mendukung budidaya hortikultura berbasis kawasan.
                    Dalam rangka mendukung program prioritas      
                    pembangunan pertanian di Kabupaten Halmahera Barat,
                    Dinas Pertanian berkomitmen untuk mempercepat 
                    proses Perluasan Areal Tanam (1.000 lahan Baru).
                    Sebagai bentuk dukungan kepada Masyarakat petani
                    sebagai calon penerima bantuan di wilayah Kabupaten
                    Halmahera Barat, maka Dinas Pertanian Provinsi Maluku
                    Utara berusaha memenuhi ketersediaan alat bantu
                    mekanis yang dapat mempercepat dan mempermudah
                    pengelolaan lahan, salah satunya adalah Mesin Potong
                    Rumput Model Gendong (Brush Cutter). Mesin ini
                    berfungsi penting dalam proses pemeliharaan areal
                    tanam, pengendalian gulma, dan penyiapan lahan
                    lanjutan. dan menunjang kegiatan operasional pertanian
                    di lapangan.                                  
                    Oleh karena itu, melalui alokasi APBD Provinsi TA 2025,
                    Dinas Pertanian Provinsi Maluku Utara akan    
                    melaksanakan pengadaan Mesin Potong Rumput yang
                    ditujukan kepada petani penerima manfaat di Kabupaten
                    Halmahera Barat guna mempercepat produktivitas dan
                    efisiensi kegiatan budidaya hortikultura secara
                    berkelanjutan.                                
2.   Maksud dan Tujuan Maksud: Memberikan dukungan sarana kerja berupa
                    mesin potong rumput kepada petani di Kabupaten
                    Halmahera Barat.                              
                    Tujuan: Meningkatkan efisiensi dan efektivitas
                    pemeliharaan kebun dan lahan pertanian.       
                                                                  
3.  Target / Sasaran Tersedianya unit mesin potong rumput yang:   
                    1. Sesuai standar mutu dan spesifikasi teknis.
                    2. Tersedia suku cadang dan layanan servis.   
                    3. Digunakan langsung oleh penerima manfaat untuk
                       pemeliharaan lahan.                        
4.  Nama Organisasi  Nama  organisasi yang menyelenggarakan/      
    Pengadaan Barang melaksanakan pengadaan Barang:               
    dan Jasa         a. Kemen/Lemb/PD: Pemerintah Daerah Provinsi 
                                  Maluku Utara                    
                     b. Unit Organisasi : Dinas Pertanian Provinsi
                                  Maluku Utara                    
                     c. PPK      : SITRA ANNA A RACHMAN, SP       
                                                                  
5.  Sumber Dana     Kegiatan ini dibiayai dari: Anggaran senilai Rp.
                    200.000.000,00 bersumber dari alokasi Anggaran
                    Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Provinsi Maluku
                    Utara Tahun Anggaran 2025.                    
6.  Ruang Lingkup   Kegiatan pengadaan ini mencakup:              
    Pengadaan/Lokasi 1. Pengadaan unit mesin potong rumput sesuai 
                       spesifikasi teknis.                        
                    2. Distribusi ke kelompok tani penerima di Kabupaten
                       Halmahera Barat.                           
                    3. Pelatihan penggunaan dasar (jika diperlukan).
                    4. Pemeriksaan dan serah terima barang.       
7.  Spesifikasi Teknis Mesin potong rumput tipe gendong, 4 tak, tenaga
    dan Persyaratan minimal ≥ 1.2 HP (0.9 kW), Kapasitas selinder Minimal
    Lainnya         30 cc, Recoil/manual start dengan choke, Panjang
                    Batang Min. 1,2 meter, Poros baja (steel shaft), , Blade
                    + Nylon Cutter (2 in 1) , Pendingin Udara, Bobot
                    Miksimal 10 Kg, starter recoil, dilengkapi harness dan
                    blade multifungsi, Toolkit servis, tangki cadangan, sabuk
                    gendong, Garansi Minimal 1 tahun layanan dan suku
                    cadang                                        
                                                                  
                                  Sofifi, 04 Juni 2025            
                                                                  
                               Pejabat Pembuat Komitmen (PPK)     
                                                                  
                                                                  
                                                                  
                                                                  
                                Sitra Anna A Rachman, SP          
                                NIP. 19760101 200604 2 013