URAIAN SINGKAT
PEKERJAAN
Nama Paket Pekerjaan : Pemeliharaan Gedung Kantor Dinas
Nilai Total HPS : Rp.400.000.000,- (Empat Ratus Juta Rupiah)
Sumber Dana : APBDP Tahun 2025
a. Pemeliharaan Gedung Kantor Dinas menghasilkan:
1. PEKERJAAN PERSIAPAN DAN LAIN LAIN
2. PEKERJAAN REHABILITASI RUANG KADIS
3. REHABILITASI RUANG KEPEGAWAIAN.
4. REHABILITASI RUANG LOBBY (TAMBAHAN)
5. REHABILITASI TOILET UMUM
6. LANDSCAPE
b. Rincian Lingkup Pelaksanaan Konstruksi Tersebut Adalah:
1. Bersama konsultan supervi membantu PPK dalam proses pembangunan fisik
2. Lingkup Pekerjaan Kontraktor Pelaksana dalam Pelaksanaan ini adalah:
- Memeriksa dan mempelajari dokumen untuk pelaksanaan konstruksi
yang dijadikan dasar dalam pelaksanaan di lapangan;
- Menyusun program kerja yang meliputi jadwal waktu pelaksanaan;
- Melaksanakan persiapan lapangan sesuai dengan pedoman kerja;
- Melaksanakan pekerjaan konstruksi Fisik sesuai dengan dokumen
pelaksanaan
- Mengoptimalkan pelaksanaan konstruksi fisik dari segi kualitas, kuantitas
dan laju pencapaian volume/realisasi fisik;
- Melaksanakan pelaporan sesuai dengan kemajuan fisik pekerjaan melalui
rapat-rapat, pelaporan harian, mingguan dan bulanan;
- Menyusun gambar pelaksanaan (SHOP DRAWING)
- Membuat gambar yang sesuai dengan pelaksanaan di lapangan (AS BUILT
DRAWING)
- Melakukan perbaikan pada cacat/kerusakan pekerjaan pada masa
pemeliharaan dan menyusun laporan akhir konstruksi pekerjaan;
- Lingkup Pekerja
c. Waktu Peleksanaan Konstruksi tersebut adalah : 45 (Empat Puluh Lima) Hari
Kalender
Sofifi,17 November 2025