Penyusunan Sim Webgis Bidang Penataan Ruang

Seleksi Gagal
Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 6609639
Status: Seleksi Gagal
Date: 13 May 2024
Year: 2024
KLPD: Kab. Mimika
Work Unit: Dinas Pekerjaan Umum Dan Tata Ruang
Procurement Type: Jasa Konsultansi Badan Usaha Non Konstruksi
Method: Seleksi - Prakualifikasi Dua File - Kualitas dan Biaya
Contract Type: Lumsum
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 1,200,000,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 1,199,955,000
RUP Code: 51438924
Work Location: Mimika - Mimika (Kab.)
Participants: 19
Applicants
Reason
0019367994805000-Tidak memiliki NIB KBLI 63121 (Portal Web dan/atau Platform Digital Tanpa Tujuan Komersial)
0022054712542000-Tidak memiliki NIB KBLI 63121 (Portal Web dan/atau Platform Digital Tanpa Tujuan Komersial)
0032807505801000-Tidak memiliki NIB KBLI 63121 (Portal Web dan/atau Platform Digital Tanpa Tujuan Komersial)
PT Arina Adicipta Konsultan
0031421134805000-Tidak memiliki NIB KBLI 63121 (Portal Web dan/atau Platform Digital Tanpa Tujuan Komersial)
0026038885805000-Tidak memiliki NIB KBLI 63121 (Portal Web dan/atau Platform Digital Tanpa Tujuan Komersial)
0014218218424000-Tidak memiliki NIB KBLI 63121 (Portal Web dan/atau Platform Digital Tanpa Tujuan Komersial)
0016779563428000--
0400015756953000--
0011188190429000--
0669612608424000--
0017149089812000--
0838511376805000--
CV Galaksi Mulia Abadi
01*9**9****52**0--
0840897136642000--
Kjpp Anas Karim Rivai & Rekan
0025040197013000--
0914057823953000--
0022823488952000--
0953373834802000--
PT Timika Verse Indonesia
06*7**2****53**0--
Attachment
URAIAN PENDAHULUAN                                                      
                                                                        
                                                                        
 1. Latar Belakang                                                      
                                                                        
   Perencanaan yang baik adalah perencanaan yang didukung dan berbasis pada data. Semakin
   lengkap dan akurat data yang diperoleh, maka hasil perencanaan akan semakin baik. Pemimpin
   yang bijaksana adalah pemimpin yang mampu mengambil keputusan atau menggunakan datanya
                                                                        
   untuk meningkatkan kesejahteraan dan martabat manusia.               
   Perkembangan teknologi dan informasi telah menempatkan internet sebagai media yang saat ini
                                                                        
   sangat digemari oleh masyarakat. Informasi yang didapat selain cepat, akurat juga dapat digunakan
   dan diperoleh dimana saja. Ini membuktikan bahwa masyarakat semakin tidak mau disibukkan
                                                                        
   dengan keterbatasan waktu dan kesempatan untuk melihat informasi.    
   Informasi tentang pemanfaatan dan penataan ruang yang disajikan dalam bentuk peta, baik berupa
                                                                        
   gambar maupun peta digital, yang disajikan secara informative dan user friendly. Sistem Informasi
   Manajemen (SIM) yang berbasis Geographic Information System “GIS Web Based” menjadi
                                                                        
   sebuah kebutuhan dan inovasi bagi pemerintah daerah untuk memudahkan dan mempercepat
   proses sinkronisasi, penataan dan informasi tata ruang yang ada di provinsi maupun
   kabupaten/kota.                                                      
                                                                        
   Pembuatan aplikasi sistem informasi manajemen bidang penataan ruang adalah untuk memberikan
   kemudahan kepada masyarakat mendapatkan informasi tentang rencana tata ruang yang bersifat
                                                                        
   interaktif melalui akses internet/web. Informasi tata ruang yang akan ditampilkan dalam WEBGIS
   mengacu sepenuhnya pada dokumen rencana tata ruang yang ada, yang meliputi data spasial (peta
                                                                        
   digital) dan data non spasial. Data spasial disebut juga sebagai data geospasial yaitu sebagai data
   digital yang memiliki nilai posisi di permukaan bumi dan berenferensi pada salah satu sistem
                                                                        
   proyeksi geografis. Sementara itu data non spasial adalah data berbentuk tabel dimana tabel
   tersebut berisi informasi-informasi yang dimiliki oleh obyek dalam data spasial. Data tersebut
                                                                        
   berbentuk data tabular yang saling terintegrasi dengan data spasial yang ada.
 2. Maksud dan Tujuan                                                   
                                                                        
   Maksud dari kegiatan Penyusunan SIM WEBGIS Bidang Penataan Ruang Kabupaten Mimika ini
   adalah untuk dapat memberikan alat bantu bagi pengambilan keputusan bagi perencanaan
   pembangunan wilayah di Kabupaten Mimika serta memberikan informasi bagi masyarakat luas
                                                                        
   khususnya terkait kondisi penataan ruang di Kabupaten Mimika. Dengan disusunnya sistem
   informasi ini maka informasi terkini terkait kondisi perencanaan wilayah di Kabupaten Mimika
                                                                        
   dapat diketahui untuk dapat dimanfaatkan dalam pengambilan keputusan maupun dalam
   pemanfaatan ruang di wilayah Kabupaten Mimika oleh masyarakat umum.  
                                                                        
   Adapun tujuan Penyusunan SIM WEBGIS Bidang Penataan Ruang adalah :   
   1) Menginformasikan penataan dan pemanfaatan ruang di Wilayah Pemerintah Daerah kepada
      masyarakat, pelaku usaha dan lembaga pemerintah lainnya.          
   2) Menginformasikan Peraturan Daerah tentang Rencana Tata Ruang dan Wilayah (Perda
      RTRW) dan Rencana Detail Tata Ruang (RDTR) kepada masyarakat, pelaku usaha dan
      lembaga pemerintah lainnya.                                       
   3) Luasnya jangkauan informasi mengenai program dan kegiatan pemerintah daerah dalam
      proses perencanaan, penataan dan pengendalian pemanfaatan ruang yang perlu diketahui oleh
      masyarakat, pelaku usaha dan lembaga pemerintah lainnya.          
   4) Menyediakan informasi yang lengkap tentang profil dan informasi tentang Rencana Tata
      Ruang Wilayah (RTRW).                                             
   5) Dengan adanya Sistem Informasi Manajemen Bidang Penataan Ruang ini diharapkan bisa
      menjadi salah satu komponen pendukung terwujudnya smart city.     
 3. Sasaran                                                             
   Sasaran yang hendak dicapai dari pekerjaan ini yaitu terwujudnya Sistem Informasi Manajemen
   Bidang Penataan Ruang dalam aplikasi berbasis website dan mobile android yang dapat digunakan
                                                                        
   dan dimanfaatkan oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Mimika, serta
   pihak terkait lainnya.                                               
                                                                        
 4. Lokasi Pekerjaan                                                    
   Lokasi pekerjaan terletak di Kabupaten Mimika Provinsi Papua Tengah. 
                                                                        
 5. Sumber Pendanaan                                                    
   Biaya Perencanaan.                                                   
   Pekerjaan ini dibiayai dari sumber pendanaan:                        
                                                                        
   APBD Kabupaten Mimika Tahun Anggaran 2024. Anggaran yang dibutuhkan untuk kegiatan
   Penyusunan SIM WEBGIS Bidang Penataan Ruang Kabupaten Mimika sebesar Rp. 1.200.000,-
                                                                        
   (Satu Milyar Dua Ratus Juta Rupiah).                                 
 6. Nama dan Organisasi Pejabat Pembuat Komitmen                        
                                                                        
   Pejabat Pembuat Komitmen : SUMITRO HAMZAH,ST                         
                                                                        
   Satuan Kerja          : Bidang Tata Ruang Dinas Pekerjaan Umum dan Tata
                          Ruang                                         
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                              Timika, April 2024        
                                      Pejabat Pembuat Komitmen (PPK)    
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                                                        
                                          SUMITRO HAMZAH,ST             
                                          NIP.19760717 200501 1 003