URAIAN SINGKAT PEKERJAAN KONSTRUKSI
PEMBANGUNAN PENADAH AIR HUJAN (PAH) BAYUN II
LOKASI
KAMPUNG BAYUN DISTRIK SAFAN KABUPATEN ASMAT
PROVINSI PAPUA SELATAN
TAHUN ANGGARAN
2025
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN KONSTRUKSI
I. PAKET PEKERJAAN : PEMBANGUNAN PENADAH AIR HUJAN (PAH) BAYUN II
II. JANGKA WAKTU : Penyelesaian Pekerjaan Konstruksi Selama 120 (Seratus Dua
PENYELESAIAN Puluh) Hari Kalender
PEKERJAAN
III. LOKASI PEKERJAAN : Kampung Bayun Distrik Safan Kabupaten Asmat
IV. SUMBER DANA DAN : a. Program
PERKIRAAN BIAYA 1.03.03 PROGRAM PENGELOLAAN DAN PENGEMBANGAN
SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM
b. Kegiatan
1.03.03.1.01 PENGELOLAAN DAN PENGEMBANGAN SISTEM
PENYEDIAAN AIR MINUM (SPAM) LINTAS KABUPATEN/KOTA
c. Sub Kegiatan
1.03.03.1.01.0017 PEMBANGUNAN SISTEM PENYEDIAAN AIR
MINUM (SPAM) LINTAS KABUPATEN/KOTA
d. Rekening Belanja
5.2.04.03.01.0005 Belanja Modal Instalasi Air Bersih/Air Baku
Lainnya
e. Pagu Anggaran
Rp. 834.929.200,00
f. Nilai HPS
Rp. 834.754.357,00
g. Sumber Dana
DTI-Papua-Air Bersih
Merauke, 18 Juli 2025
Kepala Bidang Cipta Karya Dan Tata Ruang,
Selaku Kuasa Pengguna Anggaran
Dinas Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat
Provinsi Papua Selatan
AGUSTINUS RUKMINTO BONAI, ST, MT
NIP. 19740912 200312 1 008