KEMENTERIAN IMIGRASI DAN PEMASYARAKATAN REPUBLIK INDONESIA
DIREKTORAT JENDERAL PEMASYARAKATAN
KANTOR WILAYAH BALI
LEMBAGA PEMASYARAKATAN NARKOTIKA KELAS IIA BANGLI
Jalan Purasti, Banjar Buungan, Desa Tiga, Kecamatan Susut, Bangli
Pos-el : lapastikbangli68@gmail.com
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
PENGADAAN PEMELIHARAAN GEDUNG PADA LEMBAGA PEMASYARAKATAN
NARKOTIKA KELAS IIA BANGLI- BALI TAHUN ANGGARAN 2025
1. NAMA LEMBAGA Nama Lembaga yang menyelenggarakan/melaksanakan
PENGADAAN pengadaan barang :
BARANG
▪ Satker : Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Kelas IIA Bangli
▪ Pt aPnK gg al : Anak Agung Gede Baskara, berdasarkan Surat
Keputusan Kepala Lembaga Pemasyarakatan Narkotika
Kelas IIA Bangli Nomor : WP20.PAS.PAS.2-174-KU.02.03
TAHUN 2024 tanggal 31 Desember 2024
2. SUMBER DANA a. Sumber dana dibiayai dari DIPA Lembaga Pemasyarakatan
DAN PERKIRAAN Narkotika Kelas IIA Bangli ;
BIAYA
b. Pagu anggaran sebesar : Rp. 417.540.000, (Empat Ratus
Tujuh Belas Juta Lima Ratus Empat Puluh Ribu Rupiah);
c. Harga Perkiraan Sendiri : Rp 125.595.445 (Seratus Dua Puluh
Lima Juta Lima Ratus Sembilan Puluh Lima Ribu Empat Ratus
Empat Puluh Lima Rupiah)
d. Output kegiatan : 6172.EBA Layanan Dukungan
Manajemen Internal
e. Sub output kegiatan : 6172.EBA.994 Layanan Perkantoran
f. Komponen : 002 Operasional dan Pemeliharaan Kantor
g. MAK : 523111
h. Kode RUP : 60066872
3. JANGKA WAKTU Jangka waktu pelaksanaan PENGADAAN PEMELIHARAAN
PELAKSANAAN GEDUNG PADA LEMBAGA PEMASYARAKATAN NARKOTIKA
PEKERJAAN
KELAS IIA BANGLI- BALI TAHUN ANGGARAN 2025 adalah 60 (tiga
Enam Puluh) hari kalender sejak Surat Perintah Kerja diterbitkan.
4. LOKASI Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Kelas IIA Bangli.
PEKERJAAN
Jln. Purasti Banjar Buungan, Desa Tiga, Kecamatan
Susut, Kabupaten Bangli
5. SPESIFIKASI Spesifikasi barang yang akan diadakan, meliputi :
TEKNIS DAN SPESIFIKASI DAN GAMBAR TERLAMPIR
PERSYARATAN Persyaratan Teknis, meliputi :
TEKNIS 1. Spesifikasi teknis pekerjaan yang dilengkapi dengan uraian;
2. Garansi pada pekerjaan;
3. Jadwal dan jangka waktu pelaksanaan pekerjaan sampai
dengan serah terima pekerjaan;
18. Penutup Demikian uraian singkat spesifikasi pekerjaan ini dibuat untuk
dijadikan acuan dan pedoman dalam pelaksanaan pekerjaan
sehingga dapat dicapai hasil pekerjaan yang sesuai dengan
rencana.
Negara, 07 Agustus 2025
Pejabat Pembuat Komitmen
ANAK AGUNG GEDE BASKARA