PEMERINTAH PROVINSI PAPUA TENGAH
SEKRETARIAT DEWAN PERWAKILAN RAKYAT PAPUA TENGAH
Jln. Pepera Nabire – Papua Tengah
URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
A. Paket Pekerjaan
Nama Paket Pekerjaan : Penyediaan Pakaian Dinas dan Atribut DPRD.
B. Sumber Dana
Sumber dana paket pekerjaan ini berseumber pada APBD Provinsi Papua Tengah
Tahun Anggaran 2025.
C. Jangka Waktu Pelaksanaan
Jangka waktu pelaksanaan yaitu sesuia dengan yang terterah di Kontrak selama 60 (
enam puluh ) hari Kalender
D. Jenis Pengadaan Barang
Belanja Pakaian Dinas dan Atribut Pimpinan dan Anggota DPRD