URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
PEMELIHARAAN GUDANG ARSIP
Gudang Arsip merupakan sebuah gedung atau bangunan untuk penyimpanan dokumen
dan arsip penting yang harus dijaga keberadaannya, baik dari segi keamanan,
kenyamanan, maupun keawetan arsip. Seiring berjalannya waktu, kondisi bangunan
rumah arsip mengalami penurunan kualitas. Untuk itu, diperlukan kegiatan
pemeliharaaan gudang arsip.