Uraian singkat
Pembangunan Jembatan Penghubung Gedung Kampus 1
Politeknik Negeri Madiun
Kota Madiun
Tahun Anggaran 2025
1. Lingkup Wilayah
Ruang lingkup wilayah Pembangunan Jembatan Penghubung Gedung Kampus 1 ini adalah
kawasan Politeknik Negeri Madiun Kampus I Jalan Serayu No. 84 Kota Madiun.
2. Lingkup Pekerjaan
Ruang lingkup pekerjaan utama terdiri dari:
A. Bersama Pengawas/Tim teknis membantu KPA/PPK dalam proses pembangunan fisik.
B. Lingkup pekerjaan Kontraktor Pelaksana dalam kegiatan ini adalah:
1. Melaksanakan pekerjaan konstruksi fisik di lapangan sesuai dengan dokumen
pelaksanaan;
2. Mengoptimalkan pemakaian bahan, peralatan dan metode pelaksanaan, serta
ketepatan waktu dan biaya pekerjaan konstruksi;
3. Mengoptimalkan pelaksanaan pekerjaan konstruksi dari segi kualitas, kuantitas, dan
laju pencapaian volume/realisasi fisik;
4. Lingkup pekerjaan :
I. PEKERJAAN BONGKARAN DAN GALIAN
II. PEKERJAAN STRUKTUR BETON DAN BAJA
III. PEKERJAAN ARSITEKTUR
IV. PEKERJAAN ELEKTRIKAL.