URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
Nama Paket : Pengadaan Pekerjaan Pemeliharaan Ruangan Laboratorium Organoleptik
Balai Pengujian Mutu Produk Perternakan terletak di jalan Pemuda No. 29A Bogor 16161, berdiri
diatas luas lahan ± 8000 m2 yang lokasinya berdampingan dengan bekas rumah potong hewan kota
Bogor di sebelah selatan dan Dinas Pendapatan Daerah Kota Bogor disebelah utaranya. Saat ini,
BPMSPH telah memiliki beberapa fasilitas antara lain; Gedung laboratorium, Gedung
administrasi/staf dan Gedung bimbingan teknis.
Maksud dan tujuan yaitu untuk pemeliharaan sarana dan prasarana untuk pengujian organoleptic
Sumber Dana : SP-DIPA Tahun Anggaran 2025 No. DIPA-018.06.2.567275.2025 tanggal
26 Maret 2025(revisi SATKER 3)
Akun : 1787.EBA.994.002.C.523111
Pagu Anggaran : Rp605.200.000 (enam ratus lima juta dua ratus ribu rupiah)
Total Perkiraan Biaya yang diperlukan: Rp32.698.762 (Tiga puluh dua juta enam ratus Sembilan
puluh delapan ribu tujuh ratus enam puluh dua rupiah)
No Deskripsi Ukuran Satuan Keterangan
1 Pemeliharaan Partisi Ruang Lab 5.06 m2
2 Pemeliharaan Sekat Meja Lab 5.94 m2
3 Pemeliharaan Kuf Lampu 1 set
4 Pemeliharaan Partisi dan Jendela 1 ls
5 Pemeliharaan Pintu Aluminium 17.64 m2
6 Pemeliharaan Pintu 1 ls