URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
Pemeliharaan Kandang 2 Pemeliharaan Kandang
Dalam Rangka Belanja Pemeliharaan Gedung dan Bangunan
Tahun Anggaran 2025
.
1. NAMA PAKET PEKERJAAN
Organisasi : Balai Besar Inseminasi Buatan Singosari Malang
KPA : Drh. Akbar, M.P
PPK : Muhammad Tegar K.K., S.Pt., M.Pt.
Nama Paket Pekerjaan : Pekerjaan Pemeliharaan Kandang 2
Balai Besar Inseminasi Buatan Singosari Malang
Sumber Pendanaan : DIPA Balai Besar Inseminasi Buatan Singosari Tahun
Anggaran 2025 - BLU
Lokasi Pekerjaan : Balai Besar Inseminasi Buatan Singosari Malang
2. SUMBER PENDANAAN
a. DIPA Satker Balai Besar Inseminasi Buatan Singosari Tahun 2025 Nomor : SP DIPA
018.06.2.411956/2025 tanggal 02 Desember 2024
b. Pagu Anggaran sebagai berikut : Rp. 198,440,000.00 (Seratus Sembilan Puluh Delapan Juta
Empat Ratus Empat Puluh Ribu Rupiah )
3. LOKASI PEKERJAAN
Lokasi kegiatan pembangunan ini terletak di Area Balai Besar Inseminasi Buatan Singosari yang
berlokasi di Desa Toyomarto Kotak Pos 08 Singosari, Kab. Malang, Provinsi Jawa Timur
4. JENIS KONTRAK
Pekerjaan Pemeliharaan Kandang 2 Pemeliharaan Kandang Balai Besar Inseminasi Buatan
Singosari menggunakan Kontrak Gabungan Lumpsum dan Harga Satuan
5. LINGKUP PEKERJAAN
A PEKERJAAN PERSIAPAN
Pek. Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3)
Konstruksi
a. Alat pelindung kerja dan alat pelindung diri
- APK antara lain:
i. Safety Line 2,00 roll
- APD antara lain:
i. Topi pelindung (safety Helmet) 7,00 buah
ii. Sarung tangan (Safety Gloves) 7,00 set
iii. Sepetu keselamatan (Safety Shoes, rubber safety shoes and 7,00 buah
toe cap)
iv. Kaca mata las (welding glass) 2,00 buah
b. Fasilitas sarana, prasarana, dan alat kesehatan
- Peralatan P3K 1,00 set
c. Rambu dan perlengkapan lalu lintas yang diperlukan
(manajemen lalu lintas)
- Rambu petunjuk 2,00 buah
- Rambu informasi 2,00 buah
- Rambu/ alat pemberi isyarat lalu lintas sementara 2,00 buah
B PEKERJAAN URUGAN DAN GALIAN
1 Pek. Galian Drainase Dalam 4,52 m3
2 Pek. Galian Drainase Air Hujan 4,30 m3
3 Pek. Galian Saluran Sanitasi Buis Beton d=30 cm 11,62 m3
4 Pek. Urugan Kembali 3,49 m3
5 Pek. Urugan Lantai 3,07 m3
C PEKERJAAN PASANGAN
1 Pek. Pasangan Dinding Bata Merah Drainase Luar 24,60 m2
2 Pek. Plester Saluran Luar 34,85 m2
3 Pek. Acian Saluran Luar 34,85 m2
4 Pek. Plester Kolom 14,42 m2
5 Pek. Acian Kolom 14,42 m2
6 Pek. Benangan Sudut Kolom 96,12 m1
7 Pek. Benangan Sudut Balok 37,45 m1
8 Pek. Acian Sanitasi 46,00 m2
9 Pek. Plester Sanitasi 46,00 m2
10 Pek. Pasangan Bata (Sloof Sapi) 30 cm 12,30 m2
11 Pek. Acian Sloof Batas Sapi 47,15 m2
12 Pek. Plester Sloof Batas Sapi 47,15 m2
13 Pek. Acian Lantai Pakan Sapi 24,60 m2
14 Pek. Pasangan Bata Batas Pakan Sapi 4,10 m2
15 Pek. Acian Batas Pakan Sapi 14,35 m2
16 Pek. Plester Batas Pakan Sapi 14,35 m2
17 Pek. Pasangan Bata Batas Belakang 0,81 m2
18 Pek. Acian Batas Belakang 2,70 m2
19 Pek. Plester Batas Belakang 2,70 m2
20 Pek.Plester Balok 10,23 m2
21 Pek.Acian Balok 10,23 m2
22 Pek .Benangan Ring Balk 37,20 m1
23 Pek. Pasangan Bata Merah Depan 1,84 m2
24 Pek Plester Bata Merah Depan 11,03 m2
25 Pek Acian Bata Merah Depan 11,03 m2
D PEKERJAAN BETON
1 Pek. Pemasangan Wiremesh m6 157,76 kg
2 Pek. Pengecoran beton Lantai t:12 cm 6,21 m3
3 Pek. Sloof Batas Sapi
- Pek.Penulangan Sloof Batas Sapi 15 x 20 98,10 kg
- Pek. Pengecoran Sloof Batas Sapi 15 x 20 1,23 m3
- Pek. Bekisting Sloof Batas Sapi 15 x 50 16,40 m2
4 Pek. Rabatan Beton Tb. 10 cm Lantai 4,30 m3
.
E PEKERJAAN BONGKAR
1 Pek. Bongkar Pasangan Bata Dinding Kandang 22,40 m2
2 Pek. Bongkar rangka Besi dinding Kandang 10,00 bh
3 Pek. Bongkar Drainase Dalam 48,00 m1
4 Pek. Bongkar Pasangan Bata Dinding Sekat 6,09 m3
5 Pek. Bongkar Saluran Drainase Kandang 3 ke Kandang 2 5,00 m1
F PEKERJAAN PEMASANGAN BESI
1 Pek. Pemasangan Besi Grill siku 5x5 Dengan besi tulangan Ø10 48,00 m1
2 Pek. Pemasangan Pipa Galvanis 2 inch 51,00 m1
3 Pek. Pemasangan Pipa Galvanis 1 1/2 inch 136,00 m1
G PEKERJAAN RANGKA DAN PENUTUP ATAP
1 Pemasangan Asbes Penutup Atap 26,84 m2
2 Pek. Penggantian Listplank 32,40 m1
3 Pek. Penggantian Seng Talang dalam 32,40 m1
4 Pek. Kanopi Belakang
- Pek. Rangka Baja Ringan 8,00 m2
- Pek. penutup atap asbes 8,00 m2
,
H PEKERJAAN PENGECATAN
1 Pek. Pengecetan Dinding Interior 188,34 m2
2 Pek. Pengecatan Besi 25,22 m2
I PEKERJAAN SANITASI
1 Pemasangan pipa Untuk Minum Sapi diameter 1/2" instalasi air 74,72 m1
bersih (rucika atau setara)
2 Pemasangan pipa Untuk Minum Sapi diameter 3/4" instalasi air 17,24 m1
bersih (rucika atau setara)
3 Pemasangan T PVC Diameter 1/2"
4 Pek.Tempat Air Minum Sapi beton buis, d=30cm, t: 50cm 30,00 buah
5 Pek. Pengurasan dan Perbaikan Septictank 1,00 m1
6 Pek. Tandon 2,00 buah
7 Pek.Bak kontrol water level 2,00 buah
8 Pek. Pemasangan Kran air pelampung 2,00 buah
9 Pek.Saluran buis beton D=30cm pembuangan kotoran dan urine 41,50 m1
J PEKERJAAN BUANGAN BONGKARAN
1 Bongkaran kandang 2 1,00 Ls
6. WAKTU PELAKSANAAN KONSTRUKSI
Pelaksanaan pekerjaan ini harus diselesaikan sesuai waktu yang ditetapkan, terhitung sejak
ditandatanganinya Kontrak/Perjanjian antara Pengguna Jasa/Pemberi tugas dengan
Penyedia Jasa. Pelaksanaan untuk Pekerjaan Pemeliharaan Kandang 2 Balai Besar Inseminasi
Buatan Singosari Malang ini adalah 45 (Empat Puluh Lima) hari kalender terhitung sejak
ditandatanganinya Surat Perintah Kerja antara Pengguna Jasa/Pemberi tugas dengan
Penyedia Jasa.