BAB IV. LEMBAR DATA PEMILIHAN (LDP)
NOMOR
HAL KETENTUAN DAN INFORMASI SPESIFIK
IKP
A. Identitas 1.1 Identitas Pokja Pemilihan:
Pokja
1. Pokja Pemilihan : Kelompok Kerja (POKJA) 4.A.JK.25
Balai Pelaksana Pemilihan Jasa Konstruksi (BP2JK)
Wilayah Jawa Barat Kementerian Pekerjaan Umum
Republik Indonesia
2. Alamat Pokja Pemilihan: Jl. R.E Martadinata No. 119
Cihapit, Kec. Bandung Wetan, Kota Bandung, Jawa
Barat
3. Alamat website LPSE : lpse.pu.go.id
B. Lingkup 1.2 Lingkup Pekerjaan:
Pekerjaan
1. Nama paket pekerjaan: Groundsill Sungai
Cipamingkis di Kab. Bogor dan Kab. Bekasi (Tahap
III)
2. Uraian singkat dan lingkup pekerjaan: Pengawasan
Dan Reviu Pekerjaan Pembangunan Groundsill
Sungai Cipamingkis (Tahap III)
3. Lokasi pekerjaan: Kecamatan Jonggol Kabupaten
Bogor dan Kecamatan Cibarusah Kabupaten
Bekasi
C. Sumber 2 1. Pekerjaan ini dibiayai dari sumber pendanaan SBSN
Dana Tahun Anggaran 2025
2. Pagu Anggaran: Rp.5.000.000.000,00 (Lima Miliar
Rupiah)
3. Harga Perkiraan Sendiri (HPS): Rp.
4.999.964.480,00 (Empat Miliar Sembilan Ratus
Sembilan Puluh Sembilan Juta Sembilan Ratus
Enam Puluh Empat Ribu Empat Ratus Delapan
Puluh Rupiah)
D. Jenis 18 Jenis Kontrak yang digunakan:
Kontrak Kontrak Waktu Penugasan
E. Mata Uang 18 Mata uang yang digunakan: Rupiah
Penawaran
F. Cara 18 Pembayaran dilakukan dengan cara berdasarkan tahapan
Pembayaran penyelesaian pekerjaan (termin)
G. Masa 19 1. Masa berlaku penawaran selama 90 ( Sembilan
Berlaku Puluh) hari kalender sejak batas akhir penyampaian
Penawaran Dokumen Penawaran
dan Jangka
Waktu 2. Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan: 11 (Sebelas)
Pelaksanaan bulan