URAIAN SINGKAT PEKERJAAN
PEMELIHARAAN BANGUNAN UTAMA KANTOR BWS PAPUA
1. Uraian Singkat Pekerjaan
1.1. Lokasi Pekerjaan
1.1.1. Lokasi perkerjaan terletak di Kantor Kementerian Pekerjaan Umum Balai
Wilayah Sungai Papua Kota Jayapura.
1.2. Uraian Pekerjaan
Pekerjaan adalah Pemeliharaan Bangunan Utama Kantor BWS Papua adalah
sebagai berikut:
1.2.1. Pekerjaan SMK3
1.2.2. Pekerjaan Persiapan
1.2.3. Pekerjaan Pembongkaran
1.2.4. Pekerjaan Instalasi Pipa Air Kotor
1.2.5. Pekerjaan Penjernih Air
1.2.6. Pekerjaan Teras Belakang Kantor BWS
1.2.7. Pekerjaan Pengecatan Dinding
1.2.8. Pekerjaan Lapis Anti Bocor
1.3. Gambar Rencana Kerja
Gambar rencana kerja yang dipergunakan adalah gambar yang terlampir dalam
dokumen pengadaan/kontrak.
1.4. Spesfikasi Bahan
Seluruh bahan yang dipakai untuk pelaksanaan pekerjaan ini harus sesuai dengan
ketentuan yang tercantum dalam spesfikasi teknis, dan harus mengutamakan
bahan, peralatan dan jasa produksi dalam negeri.
1.5. Jadwal Pelaksanaan Pekerjaan
1.5.1. Jadwal Pelaksanaan pekerjaan yang dipakai sebagai pedoman adalah
jadwal yang telah disesuaikan dengan tanggal terbitnya Surat Perintah
Mulai Kerja.
1.5.2. Pelaksanaan pekerjaan selama 60 (Enam puluh) Hari Kalender dari tanggal
mulai kerja sesuai dengan SPMK.
1.6. Peralatan dan Personil
Peralatan dan personil yang diperlukan untuk menunjang pelaksanaan pekerjaan
dan harus disediakan penyedia jasa adalah sesuai dengan persyaratan peralatan
dan personil yang telah ditentukan.
Peralatan yang dibutuhkan untuk menunjang pelaksanaan pekerjaan dan harus
disediakan penyedia jasa adalah:
No. Jenis Kapasitas Jumlah
1. Mesin Alkon ≥ 2 Inch 1 Unit
2. Pemotong Besi - 1 Unit
3. Mesin Las Listrik ≥ 120 A/900 Watt 1 Unit
4. Kunci Pipa 24 Inch 1 Unit
Personil Manajerial yang disyaratkan dan harus disediakan penyedia jasa adalah:
Sertifikat
Jabatan dalam Pekerjaan Pengalaman kerja
No. Kompetensi Kerja
yang dilaksanakan (Tahun) Minimal
(Minimal)
SKK Pelaksana
Lapangan
Pekerjaan Gedung /
1 Pelaksana 2 Tahun SKK Pelaksana
Lapangan
Pekerjaan
Perpipaan
SKK Ahli Madya K3
0 Tahun
Konstruksi
2 Ahli K3 Konstruksi
SKK Ahli Muda K3
3 Tahun
Konstruksi| Authority | |||
|---|---|---|---|
| 14 June 2023 | Peningkatan Ruas Jalan Tabeyyan Distrik Yapsi | Kab. Jayapura | Rp 3,717,504,000 |
| 15 November 2023 | Pembangunan Sumur Air Tanah Di Daerah Otonomi Baru Dob Provinsi Papua Tengah Paket 2; 1 Unit; 0.001 M3/Detik; F; K; Syc | Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat | Rp 900,000,000 |
| 6 June 2025 | Pembangunan Rumah Type 45 M2 Di Kampung Yaugapsa Distrik Demta | Kab. Jayapura | Rp 690,000,000 |
| 14 July 2025 | Pekerjaan Kios Kontainer | Kab. Jayapura | Rp 480,000,000 |
| 18 July 2025 | Pengadaan Bibit Ternak Kambing | Kab. Jayapura | Rp 70,560,000 |