Pemeliharaan Rutin Jalan Baru Lagari-Wapoga

Basic Information
Type: Public Tender
Tender Code: 82250064
Date: 18 January 2024
Year: 2024
KLPD: Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat
Work Unit: Satuan Kerja Pelaksanaan Jalan Nasional Wilayah VII Provinsi Papua Nabire
Procurement Type: Pekerjaan Konstruksi
Method: Pengadaan Langsung
Contract Type: Gabungan Lumsum dan Harga Satuan
Financial Information
Value (Nilai Pagu): Rp 484,000,000
Estimated Value (Nilai HPS): Rp 483,997,729
Winner (Pemenang): CV Petra Sejahtera
NPWP: 317895985954000
RUP Code: 47644718
Work Location: KAB. NABIRE - Nabire (Kab.)
Participants: 1
Attachment
KEMENTERIAN  PEKERJAAN  UMUM  DAN PERUMAHAN   RAKYAT        
                   DIREKTORAT     JENDERAL    BINA  MARGA                
                                                                         
              BALAI  PELAKSANAAN    JALAN  NASIONAL   JAYAPURA           
            SATUAN KERJA PELAKSANAAN JALAN NASIONAL WILAYAH VII PROVINSI PAPUA (NABIRE)
             Jl. Merdeka No.64 Karangmulia, Nabire 98811 Telp. (0984) 21047, Fax (0984) 21203 Email: nabire.pjjn@gmail.com
                                                                         
                                                                         
                                                                         
                      URAIAN SINGKAT PEKERJAAN                           
                                                                         
         PAKET PEMELIHARAAN RUTIN JALAN BARU LAGARI - WAPOGA             
                                                                         
                        TAHUN ANGGARAN  2024                             
                                                                         
                                                                         
                                                                         
A. Kegiatan yang dilaksanakan                                            
                                                                         
   a. Uraian Kegiatan.                                                   
                                                                         
      Kegiatan Pemeliharaan Rutin Jalan Baru Lagari - Wapoga ini merupakan kegiatan
      pemeliharaan ruas jalan strategis nasional yang pekerjaannya adalah pembersihan
                                                                         
      drainase dan pengendalian tanaman pada bahu jalan.                 
                                                                         
                                                                         
   b. Batasan Kegiatan.                                                  
                                                                         
      Pemeliharaan Rutin Jalan Baru Lagari - Wapoga dilaksanakan penanganannya berupa
      rutin jalan target panjang 12,10 Km.                               
                                                                         
                                                                         
B. Ruang Lingkup Pekerjaan:                                              
                                                                         
   1). Divisi 1. Umum                                                    
      a. Mobilisasi                                                      
                                                                         
      b. Sistim Manajemen Keselamatan Konstruksi                         
                                                                         
                                                                         
   2). Divisi 10. Pekerjaan Pemeliharaan Kinerja                         
                                                                         
      a. Pembersihan Drainase                                            
      b. Pengendalian Tanaman                                            
                                                                         
                                                                         
C. Cara Pelaksanaan Kegiatan.                                            
                                                                         
   Metode Pelaksanaan:                                                   
                                                                         
   Pelaksanaan pekerjaan di lapangan menggunakan cara mekanis dan cara manual.
   Pekerjaan yang akan dikerjakan berupa:                                
   1) Pembersihan Drainase                                               
                                                                         
      Pekerjaan Pembersihan Drainase dilaksanakan disepanjang lokasi jalan pada saluran
                                                                         
      kanan dan kiri jalan.                                              
      a). Peralatan yang digunakan antara lain:                          
                                                                         
         -  Excavator Mini                                               
         -  Dump Truck                                                   
                                                                         
         -  Alat Bantu Lainnya                                           
                                                                         
                                                                         
      b). Pelaksanaan:                                                   
                                                                         
         -  Pekerjaan pembersihan drainase ini dilaksanakan disepanjang lokasi jalan
            sesuai dengan panjang penanganannya.                         
                                                                         
         -  Pekerjaan ini dilaksanakan dengan menggunakan sistim mekanis yaitu
                                                                         
            dengan alat excavator pada daerah saluran yang mengalami penimbunan
            tanah sehingga sulit dilakukan dengan tenaga manusia.        
                                                                         
         -  Alat excavator mulai melakukan pembersihan dan menggali tanah yang telah
            mengeras disepanjang saluran drainase, kemudian dikumpulkan disekitar
                                                                         
            bahu jalan dan setelah itu alat excavator mengangkat tumpukan tanah
                                                                         
            tersebut ke dalam dump truck untuk siap diangangkut ke lokasi pembuangan.
         -  Pekerjaan yang memerlukan tenaga kerja apabila drainase hanya mengalami
                                                                         
            sumbatan dari sampah-sampah dan kotoran lainnya.             
         -  Pekerja mempersiapkan segala kelengkapan untuk memulai pekerjaan ini
                                                                         
            terutama alat pelindung diri, kemudian alat bantu lainnya dipersiapkan.
         -  Setelah itu para pekerja mulai membersihkan sampah-sampah disepanjang
                                                                         
            saluran drainase jalan kiri dan kanan dan mengumpulkan sampah tersebut
                                                                         
            diatas bahu jalan.                                           
         -  Setelah sampah terkumpul para pekerja harus mengangkat ke dalam bak
                                                                         
            dump truck dan siap dibuang pada tempatnya.                  
                                                                         
                                                                         
   2) Pekerjaan Pengendalian Tanaman.                                    
                                                                         
      Pekerjaan pengendalian tanaman dilaksanakan disepanjang lokasi jalan pada bahu
      jalan kanan kiri jalan.                                            
                                                                         
      a). Peralatan yang digunakan antara lain:                          
         -  Mesin Pemotong Rumput                                        
      b). Pelaksanaan:                                                   
         -  Pekerjaan pengendalian tanaman ini dilaksanakan setiap 3 bulan sekali
                                                                         
            dalam setahun.                                               
                                                                         
         -  Para pekerja mempersiapkan segala kelengkapan untuk memulai pekerjaan
            ini terutama alat pelindung diri, kemudian alat pemotong rumput dipersiapkan.
                                                                         
         -  Setelah itu para pekerja mulai membabat rumput disepanjang bahu jalan kiri
            dan kanan dengan ketentuan panjang pendeknya rumput harus 2 – 10 Cm
                                                                         
            dari permukaan tanah.                                        
                                                                         
         -  Para pekerja yang lain mengumpulkan rumput hasil babatan untuk dibuang
            pada tempatnya.                                              
                                                                         
                                                                         
Demikian uraian singkat pekerjaan ini akan dilaksanakan pada paket Pemeliharaan Rutin
                                                                         
Jalan Baru Lagari - Wapoga di Tahun Anggaran 2024.
Tenders also won by CV Petra Sejahtera
Authority
15 July 2024Pemeliharaan Rutin / Berkala Jalan ProvinsiProvinsi Papua TengahRp 8,842,718,000
20 June 2022Pembangunan Aula Gereja Klasis Kingmi AyateiKab. DeiyaiRp 4,650,000,000
20 October 2023Pembangunan Tambatan Perahu Dan Sarana Prasarana Penunjang Di Distrik Yaur Kabupaten NabireProvinsi Papua TengahRp 2,850,000,000
13 January 2022Pemeliharaan Rutin Jalan Wapoga - LagariKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 2,600,000,000
13 January 2022Pemeliharaan Rutin Jalan Botawa - Kalibaru - Barapasi - Sp3 GesaKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 1,820,000,000
14 January 2021Rehabilitasi Jembatan Wagete - Moanemani 22Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 1,202,000,000
27 April 2022Pemeliharaan Berkala Jembatan KimiKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 1,100,000,000
10 May 2022Pemeliharaan Berkala Embung Kimi Kabupaten Nabire; Papua;1 Buah; 0,015 Juta M3; F; K; SycKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatRp 600,000,000
11 September 2025Pembangunan Prasarana Gedung KoremProvinsi Papua TengahRp 361,152,760